Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR MEMBERIKAN HUKNAH RENDAH

No Dokumen No Revisi Halaman


445/ / RS/2014 03 1/2

Tanggal terbit Ditetapkan


5 Januari 2014 Direktur
SPO

Drg .ERNOVIANA,MKes

Pengertian Melakukan pengosongan usus klien sampai colon desendens


Tujuan 1. Merangsang buang air besar atau merangsang peristaltic usus
2. Mengosongkan usus dari feses
3. Pengobatan
Kebijakan Kebijakan Direktur RSUD Solok nomor 706/001/ TU-RS/ tahun 2014
tentang Standar Prosedur Operasional Rumah Sakit Umum Daerah Solok
tahun 2014.
Prosedur A. PERSIAPAN.
1. Pengalas/ perlak
2. Irigator lengkap dengan kanula rectal dan klem
3. Cairan hangat (700 – 1000 ml dengan suhu 40,5 – 43 derjat celcius
)
4. Bengkok 8. sarung tangan
5. Jeli/ minyak kelapa 9. tisue
6. Pispot 10. Korentang
7. Sampiran
B. PELAKSANAAN.
1. Menjelaskan prosedur yang akan dilakukan
2. Perawat cuci tangan
3. Mengatur ruangan dengan memasang sampiran
4. Mengatur posisi klien dengan posisi sims kiri
5. Memasang pengalas di bawah area gluteal.
6. Menyiapkan bengkok di dekat klien .
PROSEDUR MEMBERIKAN HUKNAH RENDAH

No Dokumen No Revisi Halaman


445/ / RS/2014 03 1/2

Tanggal terbit Ditetapkan


5 Januari 2014 Direktur
SPO

Drg .ERNOVIANA,MKes

7. Irigator diisi cairan hangat dan dihubungkan kanula rectal


Kemudian periksa alirannya dengan membuka kanula rekti
dan keluarkan air ke bengkok dan beri jeli pada kanula.
8. Gunakan sarung tangan
9. Masukkan kanul kira-kira 15 cm ke dalam rectum kea rah kolon
desendens sambil klien diminta menarik nafas panjang dan pegang
irrigator setinggi 50 cm dari kasur / tempat tidur. Atur dan buka
klemnya. Air yang dialirkan sampai klien menunjukkan keinginan
untuk defekasi.
10. Menganjurkan klien untuk menahan sebentar jika ingin defekasi
dan pasang pispot dibawah bokong klien.
11. Klien dibersihkan setelah klien selesai b. a. b , observasi respon
klien, catat hasil kegiatan , alat dibereskan.
6.

Unit Terkait Rawat inap, IGD., ICU , Apotik

Anda mungkin juga menyukai