Anda di halaman 1dari 5

HIBAH

Pemberian uang/barang atau jasa dari


pemerintah daerah kepada pemerintah
atau pemerintah daerah lainnya,
perusahaan daerah, masyarakat dan
organisasi
kemasyarakatan,
yang
secara
spesifik
telah
ditetapkan
peruntukannya, bersifat tidak wajib
dan tidak mengikat, serta tidak secara
terus menerus yang bertujuan untuk
menunjang penyelenggaraan urusan
pemerintah daerah.

DASAR HUKUM
UNDANG-UNDANG NOMOR 17 TAHUN 2013 TENTANG
ORGANISASI KEMASYARAKAT
UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2014 TENTANG
PEMERINTAH DAERAH
PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 2 TAHUN 2012 TENTANG
HIBAH DAERAH
PERMENDAGRI NOMOR 32 TAHUN 2011, JO PERMENDAGRI 39
TAHUN 2012 TENTANG HIBAH DAN BANSOS
PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI RI NOMOR 82/PUU-XI/2014
TANGGAL 22 0KTOBER 2014
SE MENDAGRI NOMOR 900/4627/SJ TENTANG PENAJAMAN
KETENTUAN PASAL 298 AYAT (5) UU 23 TAHUN 2014
PENDAPAT BPKP MELALUI SURAT NOMOR S-1029/PW13/3/2016
TENTANG JAWABAN KONSULTASI TENTANG PEMBERIAN HIBAH
DAN BANSOS TAHUN ANGGARAN 2016

HIBAH KEPADA MASYARAKAT


DAPAT DIBERIKAN KEPADA KELOMPOK ORANG YANG MEMILIKI
KEGIATAN TERTENTU DALAM BIDANG PEREKONOMIAN, PENDIDIKAN,
KESEHATAN, KEAGAMAAN, KESENIAN, ADAT ISTIADAT, DAN
KEOLAHRAGAAN NON PROFESIONAL, DENGAN SYARAT:
1. MEMILIKI KEPENGURUSAN YANG JELAS (permendagri 32/2011)
2. BERKEDUDUKAN DALAM WILAYAH ADMINISTRASI PEMERINTAH
DAERAH YANG BERSANGKUTAN (permendagri 32/2011)
3. TELAH TERDAFTAR PADA PEMERINTAH DAERAH SETEMPAT,
SEKURANG-KURANGNYA 3 TAHUN (permendagri 32/2011)
4. MEMILIKI SEKRETARIAT TETAP (permendagri 32/2011)
5. BADAN, LEMBAGA DAN ORGANISASI KEMASYARAKATAN YANG
BERBADAN HUKUM INDONESIA (UU 23/2014)
6. PENGESAHAN SEBAGAI BADAN HUKUM DILAKUKAN OLEH
MENTERI YANG MENYELENGGARAKAN URUSAN PEMERINTAH DI
BIDANG HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA (UU 17/2013 /
ORMAS)

PENDAPAT BPKP
S-1029/PW13/3/2016 Tanggal 17 Febuari 2016
1. SESUAI DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2014
TENTANG PEMERINTAH DAERAH, DALAM PASAL 298 AYAT (5)
BUTIR D, MENYATAKAN BAHWA BELANJA HIBAH DAPAT
DIBERIKAN KEPADA BADAN, LEMBAGA, DAN ORGANISASI
KEMASYARAKAT YANG BERBADAN HUKUM INDONESIA.
DENGAN DEMIKIAN, BADAN ATAU LEMBAGA YANG HANYA
MEMILIKI SKT BELUM MEMENUHI SYARAT PENERIMA HIBAH
2. HIBAH KEPADA BADAN WAKAF INDONESIA DAPAT DIBERIKAN
SEPANJANG YBS DAPAT MENUNJUKKAN TELAH BERBADAN
HUKUM DALAM USULAN HIBAH
3. BADAN ATAU LEMBAGA YANG INDUK ORGANISASINYA TELAH
BERBADAN HUKUM DAPAT DIBERIKAN HIBAH SEPANJANG
MEMENUHI PERSYARATAN SEBAGAIMANA DIATUR DALAM
PASAL 7 AYAT (2) PERMENDAGRI 32/2011

PENDAPAT AHLI HUKUM UNAIR


BAHWA
YANG
DIMAKSUD
BADAN
HUKUM
INDONESIA ADALAH PERSEROAN TERBATAS (PT),
KOPERASI,
YAYASAN
DAN
ORMAS
YANG
BERBADAN HUKUM YANG DIBUKTIKAN DENGAN
AKTE PENDIRIAN NOTARIIL DAN DIDAFTARKAN
SERTA DISAHKAN OLEH KEMENTERIAN HUKUM
DAN HAM SERTA DICATAT DI DALAM BERITA
NEGARA
BAHWA SURAT EDARAN METERI DALAM NEGERI
YANG MENAFSIRKAN SECARA LUAS UNDANGUNDANG PEMDA ADALAH TIDAK TEPAT KARENA
YANG BERWENANG MENAFSIRKAN UNDANGUNDANG ADALAH HANYA HAKIM MELALUI
PERSIDANGAN. BUKAN MENTERI

Anda mungkin juga menyukai