Anda di halaman 1dari 11

TUGAS KELOMPOK :

PENGUKURAN KINERJA DIPERUSAHAN

Disusun Oleh :
Kelompok 6
1.Bahari Syaputra
2.Nur Cahyo
3.Angga Darlen Putra

VISI & MISI PERUSAHAN

VISI PERUSAHAN
Menjadi perusahan Kelas dunia yang kompetitif, andal dan terpercaya
dibidang inspeksi, pengujian, sertifikasi, konsultansi dan pelatihan
MISI PERUSAHAN
Menciptakan nilai ekonomi kepada para pemangku kepentingan terutama
pelanggan, Pemegang saham dan karyawan melalui layanan jasa inpeksi,
pengujian, sertifikasi,konsultasi serta jasa terkait lainya untuk menjamin
kepastian berusaha.

NILAI NILAI PERUSAHAN


1. Integritas, yakni mengendapkan kejujuran, dapat dipercaya dan tidak
berpihak dengan yang lain.
2. Fokus pelanggan, yakni mengutamakan pelanggan dalam melaksanakan
dan menyelesaikan pekerjaaan yang diberikan, terutama dalam hal kualitas
dan nilai tambah yang ditawarkan.
3. Inofasi, yakni secara kesinambungan melakukan perbaikan dan
pembaharuan yang memberikan nilai tambah bagi pelanggan danm
perusahan sehingga dapat memberikan manfaat bagi pihak-pihak lain yang
berkepentingan.
4. Kerjasama, yakni mengendapkan kerja tim dalam melaksanakan dan
menyelesaikan pekerjaan sehingga pada akhirnya dapat memberikan
manfaat bagi pihak-pihak lain yang berkepentingan
5. Peduli, Yakni tidak mengutamakan kepentingan diri sendiri tetapi
kepentingan kelompok serta selalu peduli terhadap orang lain dan
lingkungan.

STRATEGI PERUSAHAN

Strateginya yaitu untuk menganalisis perubahan tren yang terjadi, baik pada
faktor eksternal maupun faktor internal yang memiliki pengaruh terhadap
implementasi strategi perusahaan di masa lalu dan perumusan strategi
perusahaan berdasarkan antisipasi terhadap perubahan di lingkungan industri
dan lingkungan internal perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian
deskriptif. Sumber data primer berupa laporan tahunan perusahaan yang telah
diaudit, sistem, prosedur dan data yang diperoleh langsung dari pimpinan
SBU Mineral Perusahan.

Poses Awal diperusahan

Proses awal dari prosedur bisnis di Perusahan ini adalah dimulai dari membuat
quatation dan berakhir dengan penerbitan sertifikasi dan invoice.
Terkait akan hal itu dapat dilihat dari proses berikut:

Input

Proses

Output

Proses Inpeksi Surat Tugas ,HPLdan


pembuatan draf certificate untuk
Invoice

Penerbitan Sertificate dan Invoice


untuk penagihan kepelanggan

Sistem Informasi
Proses Bisnis

Perrimaan Order atas


penawaran yang telah
dibuat.

Gambar .Proses Bisnis

Dalam proses penerimaan order sampai kepada penerbitan sertifikat dan invoice
terlihat pada prosedur proses bisnis di atas. Bahwa proses bisnis bermula dari
adanya penerimaan order di bidang marketing yang membuat penawaran atau
quotation yang dilakukan sebelumnya dengan operasional yang terkait. Lalu bagian
pendokumenan akan menginput ke aplikasi penerimaan order atas permintaan order
yang diterima yang sudah dilakukan analisa terhadap profitabilitas order dan analisa
kemampuan pelanggan. Memastikan bahwa kedua belah pihak merupakan pejabat
yang berkompeten menandatangani dalam kesepakatan dalam order confirmation/
SPK/ kontrak, untuk menghindari terjadinya penolakan terhadap penagihan di
kemudian hari, serta perlu penjelasanr dalam Order Confirmation/ SPK (Surat
Perjanjian Kontrak) / cara dan jangka waktu pembayaran. Lalu setelah itu
dikoordinasikan kepada bidang operasional yang terkait. Pihak operasional terkait
akan menunjuk inspektor untuk inspeksi sesuai order yang diminta. Lalu akan
dibuatkan surat tugas untuk petugas yang akan menginspeksi. Selanjutnya petugas
tersebut akan membuat draf/reporting atas hasil inspeksinya itu dan diserahkan ke
bagian administrasi operasional untuk dibuatkan sertifikat dan media invoice melalui
sistem yang berlaku di PT. SUCOFINDO Cabang Batam. Lalu setelah itu admin
operasional akan menyerahkan file kepada bagian PPS (Percetakan Penerbitan
Sertifikat) & Invoice untuk mencetak sertifikat dan invoicenya. Lalu hasilnya sertifikat
dan invoice akan ditagihkan ke pelanggan.

Proser Flochat Dalam Penerimaan Order

Proses Dalam Pembuat Laporan Inspection

Contoh gambar proses sertifikasi Alat Berat

Anda mungkin juga menyukai