Anda di halaman 1dari 18

KEBIJAKAN PROGRAM LANSIA

1
LATAR BELAKANG

Salah satu indikator keberhasilan Pemb.kesehatan


adalah meningkatnya UHH , meningkatnya UHH
berdampak terhadap meningkatnya populasi Lansia .
Umumnya permasalahan Lansia menyangkut
masalah kesehatan, sosial, ekonomi dan budaya
Proses penuaan terkait dengan meningkatnya penyakit
degeneratif, untuk pengobatan perlu waktu lama &
biaya tinggi

2
TUJUAN
KEBIJAKAN KESEHATAN USIA LANJUT

Tujuan Umum Tujuan Khusus

meningkatkan :
meningkatkan : Kesadaran menjaga
Kualitas hidup agar kesehatan
Mandiri Mutu pembinaan &
Produktif pelayanan
Berguna Koordinasi LP dan LS
Peran serta keluarga &
masyarakat
3
KEBIJAKAN KESEHATAN USIA LANJUT

Pembinaan ditujukan untuk peningkatan


kesehatan dan kemampuan untuk mandiri
Pemberdayaan masyarakat, peran keluarga
dan masyarakat, kemitraan dengan LSM dan
swasta
Pembinaan dengan pendekatan holistik
Dilaksanakan secara terpadu LP/LS
Pelayanan dasar dan rujukan yang
berkualitas secara komprehensif (promotif,
preventif, kuratif dan rehabilitatif)

4
STRATEGI
1. Meningkatkan sosialisasi, advokasi dan komunikasi
(Penguatan Promosi Kesehatan melalui pendekatan
perubahan gaya hidup)
2. Meningkatkan akses masy. Lansia untuk mendapatkan
pelayanan yang berkualitas (Penguatan sistem kesehatan
untuk mendukung Active and Healthy Ageing)
3. Menjalin kemitraan
4. Memberdayakan masyarakat untuk hidup sehat dan
mandiri di usia lanjut

5
INDIKATOR KEBERHASILAN
Target yg diharapkan dpt dicapai th. 2016:
1. Pelayanan Medis
a) Pelayanan kesehatan pada 10% pra lanjut usia (45-59 th).
b) Pelayanan kesehatan pada 25% lanjut usia (=/>60 th).
c) Skrining kesehatan pada 100% lanjut usia di Panti Wredha
d) 30% Puskesmas melaksanakan konseling lanjut usia

2. Kegiatan Non Medis


a) 70% Puskesmas membina kelompok lanjut usia
b) 50% Desa mempunyai kelompok lanjut usia
c) 50% kelompok lanjut usia melaksanakan senam lanjut usia

6
TARGET RENSTRA
TH. 2015 - 2019
TAHUN
NO INDIKATOR
2015 2016 2017 2018 2019

Cakupan pelayanan
1 kesehatan Pra lanjut 8 10 12 14 15
usia (45-59 Th)

Cakupan pelayanan
2 kesehatan lanjut usia 19 25 31 37 40
(=/>60 Th)

7
CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN PRA LANSIA
DINAS KESEHATAN KAB. CIREBON
SEPTEMBER 2016
20.0
TARGET 10 %
15.0

10.0

5.0

0.0
jan Feb maretapril mei juni juli agst septRATA2

8
CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN LANSIA
DINAS KESEHATAN KAB. CIREBON
SEPTEMBER 2016
30.0
TARGET 25 %

20.0

10.0

0.0
jan Feb mar apr mei jun jul agustseptRATA2

9
PELAYANAN KESEHATAN LANSIA MENURUT TEMPAT
SEPTEMBER 2016

POSBINDU; 34%
BP PUSKESMAS; 66%

10
LANSIA MENURUT KONDISI
SEPTEMBER 2016

Lansia dg Kelainan; 41%


Tdk ada Kelainan; 59%

11
LANSIA DENGAN KELAINAN
SEPTEMBER 2016

Gangguan Mental; 8%
IMT; 19%
Peny. Lain; 41%
Tek.
Gangguan Ginjal; 1%Darah; 26%
Kencing Manis; 4% Anemia; 2%

12
LANSIA MENURUT KEMANDIRIAN
SEPTEMBER 2016

Kategori A; 11%
Kategori B; 9%
Kategori C; 80%

Kat A = Keg. Sehari2 Tergantung Org lain


Kat B = Kadang2 perlu bantuan org lain
Kat C = Mampu sendiri 13
LANSIA MENURUT GANGGUAN EMOSIONAL
SEPTEMBER 2016

Ada; 7%

Tidak Ada; 93%

14
LANSIA MENURUT INDEKS MASSA TUBUH
SEPTEMBER 2016

Lebih; 8%
Kurang; 7%
normal; 85%

15
LANSIA MENURUT TEKANAN DARAH
SEPTEMBER 2016

Tinggi; 12%
Rendah; 6%
Normal; 82%

16
HATUR NUHUN UNTUK PERHATIANNYA

17
4/5/17 binprog_diskesjabar 17
PERSIAPAN GEBYAR LANSIA
Dalam rangka HKN akan diadakan lomba senam
Vitalitas Otak bagi Lansia
Penyelenggaraan dilaksanakan pada tanggal 11
November 2016
Peserta tiap Kecamatan dengan jumlah peserta
5 orang
Usia peserta 45 tahun ke atas
Setiap peserta memperlihatkan KTP asli pada
saat pendaftaran / mengisi daftar hadir.
Pendamping 1 orang. (petugas lansia).
Setiap kecamatan mengirim 1 tim senam.

18

Anda mungkin juga menyukai