Anda di halaman 1dari 8

Negara Myanmar

kel.10
Restu Maulana
Witri kadina
Zahra Haifa
Negara Myanmar
Ibu kota : Naypyidaw
Kota terbesar : Yangon
Bahasa resmi : Myanmar
Pemerintahan : Republik presidensial
- Presiden : Htin Kyaw
- waki presiden :Myint Swe
Legslatif : Majelis Persatuan
- Majelis tinggi : Amyotha Hluttaw
- Majelis rendah : Pyithu Hluttaw
Pembentukan
- Kerajaan Pagan : 23 Desember 849
- Dinasti toungoo : 16 Oktober 1510
- Dinasti Konbaung : 29 Februari 1752
- Burma Britania : 5 Maret 1824
- Kemerdekaan(dari britania Raya) :4
Januari 1948
Luas
- Total : 676.578 km (40)
- Perairan (%) : 3,06
Penduduk
- Perkiraan 2015 : 53.897.000
- Kepadatan 76/km (127)
PDB (KKB) PERKIRAAN 2014
- Total $241.980 miliar
- Per Kapita $4.706
PDB (nominal) perkitaan 2014
- Total : $62.802 miliar
- Per kapita : $1.221
IPM (2013) : 0,524 (Rendah)
Mata Uang : Kyat
Agama : budha (85%)
Iklim : Sebagian wilayah beriklim
tropis dengan 3 musim, yaitu
hujan (juni-september), dingin
(oktober-februari), panas (Maret-
SEJARAH
Republik kesatuan Myanmar (juga dikenal
sebagai Birma, disebut Burma di dunia barat)
adalah sebuah negara di asia Tenggara. Negara
seluas 680 ribu k, ini telah diperntahkan
olehpemerintahan militer sejak kudeta tahun
1998. Negara ini adalah negara berkembang
dan memiliki populasi lebih dari 150 juta jiwa
ibu kota negara ini sebelumnya terletak di
Yangon sebelum dipindahkan oleh
pemerintahan junta militer ke Naypyidaw pada
tanggal 7 November 2005.
Bentang alam
Wilayah Myanmar membentang dari utara ke
selatan. Wilayah tersebut terbagi menjadi
empat wilayah, yaitu pegunungan utara,
pegunungan barat, wilayah dataran rendah,
dan plato. Wilayah utara relatif sempit, lalu
makin meluas di bagian tengah dan menyempit
lagi di bagian selatan.
bagian selatan myanmar terdapat garis
pantai di sepanjang teluk benggala dan laut
andaman. Bagian utara yang berbatasan
dengan negara india dan cina merupakan
daerah pegunungan yang tinggi.
Negara bagian
Region
Negara : Myanmar dibagi menjadi 7 negara bagian (pyine) dan region,yang sebelum oktober 2010 disebut Divisi(yin):

Negara Bagian Chin


Region Negara Bagian Kachin
Ayeyarwady Negara Bagian Kayin
Region Bago (karen)
Negara Bagian kayah
Region Magway
(karenni)
Region Mandalay Negara bagian mon
Region sagaing Negara Bagian Rakhine
Region Tanintharyi (Arakan)
Negara Bagian Shan
Region Yangon
Mata pencaharian penduduk
mata pencaharian penduduk
myanmar adalah pertanian,
perkebunan, serta pertambangan.
Hasil utama pertanian Myanmar
adalah padi.
Perdagangan ( Ekspor & Impor )
Ekspor utama : Beras, hasil pertanian,
kayu, hasil laut, mineral dan Batuan.
Industri utama : agrobisnis, Kehutanan,
Makanan, dan pertambangan.

Anda mungkin juga menyukai