Anda di halaman 1dari 16

KELEMPOK 5

ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

DISUSUN OLEH:
KISWAH HAINI (PRESENTASI)
SAEBRINA ABELLA (POWERPOINT)
CUT FATANAH HUMAIRA (MAKALAH)
ARSITEKTUR APLIKASI
BASIS DATA
SMBD terpusat (CDBMS)

SMBD terdistribusi (DDBMS)

SMBD paralel
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

BEBERAPA RAGAM JENIS ARSITEKTUR


APLIKASI SMBD ANTARA LAIN IALAH:
1. Arsitektur Teleprocessing
2. Arsitektur File-Server Architecture
3. Arsitektur Singgle tier
4. Arsitektur two-tier client/server
5. Arsitektur three-tier client/server
6. Arsitektur N-tier client/server
7. Paralel arsitektur.
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA
Data Base Management System (DBMS) diciptakan
untuk menyediakan mekanisme penyimpanan data bersama,
baik bagi user-user maupun program-program.
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

Jenis perangkat lunak DBMS baik yang


bersifat commersil maupun open source
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

COMERSIAL:
FIREBIRD

ORACLE

MICROSOFT SQL SERVER


ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

OPEN SOURCE
POSTGRESQL

MYSQL
RDBMS (Relational Data Base Management System)
RDBMS adalah sebuah sistem yang secara otomatis
menyatukan semua DBMS yang saling berhubungan.
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA
Teleprocessing Arsitektur
Teleprocessing adalah suatu arsitektur tradisional untuk
multi-user system, dimana sebuah CPU terhubung dengan
beberapa workstation.
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

FILE SERVER CLIENT SERVER


Arsitektur basis data juga memiliki Level
antara lain :
Level internal
Level external
Level conceptual
Tingkatan Level ini dilihat dari cara user
dalam memahami atau mengetahui
data.
ARSITEKTUR APLIKASI BASIS DATA

Basis data juga mempunyai bahasa, Yang


dibagi menjadi 3 bagian antara lain :

1. Data Definition Language (DDL)


2. Data Manipulation Language (DML)
3. Data Control Language (DCL)
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

SEMOGA BERMANFAAT...AMIN

Anda mungkin juga menyukai