Anda di halaman 1dari 8

SOSIALISASI UJIAN

NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017
SMP MUHAMMADIYAH JAMBU

Senin, 27 Maret 2017


KRITERIA PENCAPAIAN KOMPETENSI
LULUSAN BERDASARKAN HASIL UN

Nilai UN dilaporkan dalam rentang nilai 0 (nol)

sampai 100 (seratus), dengan tingkat pencapaian

kompetensi lulusan dalam kategori sebagai berikut :


Sangat
Penetapan Kelulusan Ujian Sekolah
Sekolah penyelenggara ujian menetapkan nilai minimal

batas kelulusan untuk setiap mata pelajaran yang diujikan.

Penentuan batas kelulusan perlu mendapat pertimbangan

dari komite sekolah dan dilaporkan ke Dinas Pendidikan

Kabupaten.
Peserta ujian dinyatakan lulus apabila memenuhi kriteria
sebagai betrikut:
a. Memiliki nilai rata-rata minimal 60.0 baik untuk
ujian tulis maupun ujian praktik;
b. Mencapai nilai minimal 55.0 untuk setiap mata
pelajaran sesuai yang ditentukan oleh sekolah.
Penentuan kelulusan Ujian Sekolah dilakukan melalui
rapat dewan pendidik.
Penetapan dan Pengumuman Kelulusan
dari Satuan Pendidikan
Peserta didik dinyatakan lulus ujian sekolah setelah:
Menyelesaikan seluruh program pembelajaran;
Memiliki nilai sekolah yang diperoleh dari
gabungan antara nilai US dengan pembobotan
60% dan nilai raport semester 1 , 2 , 3, 4 dan 5
dengan pembobotan 40 %
Skala yang digunakan pada nilai sekolah , nilai
raport dan nilai akhir adalah nol sampai seratus
Pembulatan nilai gabungan nilai sekolah dan nilai
raport dinyatakan dalam bentuk dua decimal , apabila
decimal ketiga 5 maka dibulatkan ke atas
Pembulatan nilai akhir dinyatakan dalam bentuk satu
decimal , apabila decimal kedua maka dibulatkan ke
atas
Apabila nilai rata-rata dari semua nilai adalah 60,0
( enam puluh koma nol ) dan nilai paling rendah
untuk seluruh mata pelajaran adalah 55,0 ( lima puluh
lima koma nol ) untuk semua mapel
Pengumuman kelulusan peserta didik dari satuan
pendidikan dilakukan paling lambat tanggal Juni 2017
JADWAL KEGIATAN TRYOUT, UJIAN
SEKOLAH, UJIAN NASIONAL & USBN
NO KEGIATAN TANGGAL KETERANGAN
1 UJIAN SEKOLAH TULIS 1 - 8 April 2017 UTAMA
10 13 April 2017 SUSULAN

2 TRYOUT IV (KABUPATEN) 10 13 April 2017


TRYOUT USBN 10 15 April 2017

3 USBN 17 19 April 2017 UTAMA


25 27 April 2017 SUSULAN

4 UJIAN NASIONAL 2 8 Mei 2017 UTAMA


22 23 Mei 2017 SUSULAN

Anda mungkin juga menyukai