Anda di halaman 1dari 17

PRETEST

Jelaskan macam- macam diagram lingkaran!


(10 menit)
ACARA 2
DIAGRAM DUA DIMENSIONAL
Diagram dua dimensional dapat berupa
lingkaran, bujur sangkar, persegi panjang,
atau bentuk lain akan tetapi harus teratur
Macam diagram lingkaran, yaitu pie, ring,
adjacent, melingkar
Diagram Pie
Diagram sederhana
Diagram yang berwujud lingkaran sebesar
360derajat =100%
Terbagi dalam beberapa bagian-bagian, jumlah
segment biasanya 7 atau 8 segment yang masih
dapat dicerminkan dengan baik.
Penggambaran data searah dengan jarum jam
Makin besar ukuran lingkaran semakin banyak
segmen yang tergambar
Digunakan untuk membandingkan kuantitas yang
sederhana.
Panjang jari-jari lingkaran sebanding dengan akar
kuadrat dari jumlah data (kuantum)
Contoh Diagram Pie

Petumbuhan
Industri
Service
trades
8.62% 1.60%
31.60% Agriculture
16.60%
Trade and
commerce
Building
19.36% and
constructio
22.23%
n
Transport
Diagram Ring
diagram lingkaran yang berbentuk beberapa
lingkaran yang konsentris di satu titik.
Digunakan untuk membandingkan dua atau
lebih macam pie graph dalam satu tampilan.
Diagram yang jari-jarinya lebih kecil
digambarkan di bagian dalam diagram yang
lebih besar agar setiap lingkaran bisa terlihat.
jari-jari lingkaran untuk ring graph
merupakan akar kuantum dari masing-masing
periode data
Contoh Diagam Ring
Diagram Adjacent (Semi Lingkaran)

merupakan diagram lingkaran yang bentuknya


berupa potongan-potongan lingkaran yang
didekatkan
Besar busur setiap lingkaran bergantung
jumlah data yang digunakan. Apabila akan
membandingkan dua jenis data maka
3600/2=1800, didapat besar busur 1800
menggambarkan 100% data tersebut.
jari-jari dari setiap pie graph yang
digabungkan tersebut tetap sesuai dengan
jari-jari dari masing-masing pie graph semula.
Contoh Diagram Adjacent
Diagram Melingkar
Merupakan diagram lingkaran yang berbentuk
lingkaran menyerupai jam
Diagram melingkar menggambarkan data
yang sifatnya periodik atau terjadi dalam
waktu tertentu.
Diagram ini biasanya untuk menunjukkan
statistik iklim
Contoh Diagram Melingkar
Diagram Spoke
Grafik ini merupakan pengembangan dari star
graph. Perbedaannya terletak pada garis-garis
koordinal yang radial tidak mewakili arah yang
actual/sebenarnya.
Garis garis radial mewakili sejumlah variabel
yang nilainya diperhitungkan dari pusat grafik
ke arah sentrifugal. Biasanya grafik ini
digunakan untuk menunjukkan hubungan
antara temperatur dan curah hujan. Pada tiap-
tipa garis radial diletakkan nama bulannya.
Contoh Diagram Spoke
Diagram Segiempat Terbagi
Devided Rectangles (pembagian secara persegi
empat) pembagian ini sebenarnya adalah yang
paling mudah dan baik untuk penyajian secara
statistik akan tetapi jarang digunakan.
Nilai total atau sebagian nilai digambarkan
dengan bentuk persegi empat.
Penggunaan metode ini tidak sepopuler dengan
pembagian yang menggunakan bentuk
lingkaran.
Metode ini dibagi menjadi 2 yaitu : Simple devide
rectangle dan Compound devided rectangle
Simple devide rectangle
Berbentuk persegi empat, yang dianggap
sama kuantitas atau nilainya dengan seluruh
bagian. Skala vertical biasanya dianggap
konstan.
Pesegi empat tersebut kemudian dibagi
menjadi garis-garis yang lebih kecil yang
dibuat dalam sumbu horisontal.
Compound devided rectangle
Pembagian persegi lebih kompleks sehingga
memuat beberapa informasi.
Skala vertikal tidak konstan
HASIL PRAKTIKUM
Diagram pie
Diagram ring
Diagram adjacent
Diagram melingkar
Diagram spoke

JANGAN LUPA TUGAS HLM.19

Anda mungkin juga menyukai