Anda di halaman 1dari 16

VERTIGO

MahasiswaProfesi Ners STIKBA Jambi


Kelompok Virginia Henderson
DEFINISI

Vertigo : Vertigo adalah perasaan seolah-olah


penderita bergerak atau berputar, atau seolah-
olah benda di sekitar penderita bergerak atau
berputar, yang biasanya disertai dengan mual
dan kehilangan keseimbangan.
Vertigo => bahasa Latin vertere => memutar
merujuk pada sensasi berputar sehingga
mengganggu rasa keseimbangan, umumnya
disebabkan oleh gangguan sistim keseimbangan.
ETIOLOGI
Vertigo merupakan suatu gejala
penyebabnya antara lain akibat kecelakaan,
stres, gangguan pada telinga bagian dalam, obat-
obatan, terlalu sedikit atau banyak aliran darah
ke otak.
Tubuh merasakan posisi dan mengendalikan
keseimbangan melalui organ keseimbangan yang
terdapat di telinga bagian dalam.
PENYEBAB UMUM DARI VERTIGO:
Keadaan lingkungan : mabuk darat, mabuk laut.
Obat-obatan : alkohol, gentamisin.

Kelainan telinga : endapan kalsium pada salah satu kanalis


semisirkularis di dalam telinga bagian dalam yang
menyebabkan benign paroxysmal positional
infeksi telinga bagian dalam karena bakteri, labirintis, penyakit
maniere,peradangan saraf vestibuler.
Kelainan Neurologis : Tumor otak, tumor yang menekan saraf
vestibularis, sklerosis multipel, dan patah tulang otak yang
disertai cedera pada labirin, persyarafannya atau keduanya.
Kelainan sirkularis : Gangguan fungsi otak sementara karena
berkurangnya aliran darah ke salah satu bagian otak
(transient ischemic attack) pada arteri vertebral dan arteri
basiler.
PATHWAY VERTIGO
KLASIFIKASI
Vertigo dapat diklasifikasikan menjadi :2
Sentral diakibatkan oleh kelainan pada batang
batang otak atau cerebellum
Perifer disebabkan oleh kelainan pada telinga
dalam (telinga dalam, atau saraf vestibular)
TANDA DAN GEJALA VERTIGO
VERTIGO PERIFERAL VERTIGO SENTRAL
No
(VESTIBULOGENIK) (NON-VESTIBULER)
1 Pandangan gelap Penglihatan ganda
2 Rasa lelah dan stamina menurun Sukar menelan
3 Jantung berdebar Kelumpuhan otot-otot
4 Hilang keseimbangan Sakit kepala yang parah
5 Tidak mampu berkonsentrasi Kesadaran terganggu
6 Perasaan seperti mabuk Tidak mampu berkata-kata
7 Otot terasa sakit Hilangnya koordinasi
8 Mual dan muntah Mual dan muntah-muntah
9 Memori dan daya piker menurun Tubuh terasa lemas
10 Sensitive pada cahaya terang
11 Berkeringat
PEMERIKSAAN
Gait test
Rombergs sign

Tes Kalori
PEMERIKSAAN
Tes Vertigo
(Dix hallpike
Mhnuever)
TABEL KLINIS
VERTIGO VESTIBULAR, PERIFER DAN SENTRAL
Perifer Sentral
Bangkitan Mendadak Lambat
vertigo
Derajat Berat Ringan
vertigo
Pengaruh (+) (-)
gerakan
kepala
Gejala (++) (-)
otonom
Gangguan (+) (-)
pendengaran
TERAPI FISIK
Melatih gerakan kepala yang mencetuskan
vertigo atau disekuilibrium untuk meningkatkan
kemampuan mengatasinya secara lambat laun.
Melatih gerakan bola mata, latihan fiksasi
pandangan mata.
Melatih meningkatkan kemampuan
keseimbangan
Terapi Fisik Brand-Darrof

LATIHAN METODE BRANDT-DAROFF YAITU PASIEN DUDUK TEGAK DI TEPI


TEMPAT TIDUR DENGAN KAKI TERGANTUNG. LALU TUTUP KEDUA MATA DAN
BERBARING DENGAN CEPAT PADA SALAH SATU SISI TUBUH SELAMA 30 DETIK,
KEMUDIAN DUDUK TEGAK KEMBALI. SETELAH 30 DETIK BARINGKAN TUBUH KE
SISI LAIN DENGAN CARA YANG SAMA, TUNGGU SELAMA 30 DETIK, SETELAH ITU
DUDUK TEGAK KEMBALI. LAKUKAN LATIHAN INI 5 KALI PADA PAGI HARI, DAN 5
KALI PADA MALAM HARI SAMPAI 2 HARI BERTURUT-TURUT TIDAK TIMBUL
VERTIGO LAGI
PENCEGAHAN VERTIGO
Tidur dengan posisi kepala agak tinggi
Bangun secara perlahan dan duduk dahulu
sebelum mulai beraktivitas
Jangan angkat barang dengan membungkuk

Jangan terlalu sering/hindari posisi


mendongakkan kepala
Gerakkan kepala hati-hati

Olahraga

Istirahat yang cukup

Hindari penggunaan obat-obatan dan minuman


beralkohol
BAHAN ALAMI MENGOBATI VERTIGO
Tanaman Jahe
Jahe merupakan salah satu jenis tanaman rempah yang diketahui sangat
bermanfaat untuk kesehatan manusia. Salah satu manfaatnya adalah
sebagai obat vertigo tradisional. Tanaman yang mudah dikembangbiakan
di Indonesia ini diketahui bermanfaat untuk membantu proses
penyembuhan vertigo akibat dari tersumbatnya peredaran darah.
Pengolahan dari jahe ini dilakukan dengan :
Siapkan sedikitnya 5 butir jahe,
Jika sudah rebuslah jahe tersebut dalam sejumlah air hingga mendidih,
setelah mendidih saringlah air rebusan jahe
Pindahkan pada suatu wadah dan dinginkan
Setelah dingin konsumsilah dengan rutin.
Untuk menambah cita rasa, anda dapat menambahkan madu dalam
konsumsinya. Ramuan jahe ini diketahui sangat ampuh dan sangat
banyak diminati oleh masyarakat.
Jeruk Nipis
Ramuan jeruk nipis juga diketahui merupakan ramuan obat
vertigo tradisional yang sangat bermanfaat untuk penderita
vertigo. Seperti diketahui, ramuan dari jeruk nipis memang
sangat kaya akan kandungan vitamin dan nutrisi yang baik
untuk tubuh. Kandungan nutrisi ini kemudian penting untuk
anda manfaatkan dalam kebutuhan penanggulangan penyakit
anda. Anda dapat dengan mudah membuat sendiri ramuan dari
jeruk nipis ini. Langkah-langkah pembuatan ramuan jeruk nipis
antara lain adalah: siapkanlah sejumlah jeruk nipis secukupnya,
setelah itu peraslah air jeruk nipis dan campurkan dengan air
panas, jangan lupa campurkan juga garam secukupnya, setelah
itu aduk hingga merata dan konsumsi secara rutin.

Komsumsi Buah-buahan segar seperti Pisang,


Alpukat dan juga sayur-sayuran hijau yang banyak
mengandung serat.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai