Anda di halaman 1dari 36

TUBERKULOSA PARU

11/7/2017 1
TUBERKULOSA PARU
90
80
70
60
50 East
40 West
30 North
20
10
0
1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr

11/7/2017 2
1/3 PENDUDUK DUNIA
SETIAP TAHUN KIRA2 8 JUTA ORANG
TERINFEKSI DENGAN KEMATIAN 2,6
JUTA
DI AMERIKA SERIKAT :
- KIRA2 15 JUTA PENDERITA
- INSIDENS TERGANTUNG USIA,
JENIS KELAMIN, RAS/SUKU
BANGSA
- USIA TUA, LAKI2, BUKAN KULIT
PUTIH, KELAHIRAN ASING
11/7/2017 3
DI INDONESIA :
PENYEBAB KEMATIAN NOMER 4
(1986), PADA TAHUN 1992 MENJADI
PENYEBAB KEMATIAN NOMOR 2.
MERUPAKAN PRIORITAS
ANGKA KESAKITAN DAN KEMATIAN TINGGI,
KARENA :
-PENGHASILAN RENDAH
-KEPADATAN PENDUDUK
-TINGKAT PENDIDIKAN YANG RENDAH
-PENGETAHUAN TENTANG
KESEHATAN JUGA RENDAH
11/7/2017 4
ETIOLOGI DAN PATOGENESIS
PENYEBAB : MYCOBACTERIUM GROUP
DARI MYCOBACTERIUM
TUBERCULOSIS COMPLEX :
1. MYCOBACTERIUM TUBERCULOSIS
2. MYCOBACTERIUM BOVIS
3. MYCOBACTERIUM AFRICANUM

11/7/2017 5
MYCOBACTERIUM :
KUMAN YANG AEROBIC
TIDAK MEMBENTUK SPORA
TIDAK BERGERAK (NON MOTILE)
SEDIKIT MELENGKUNG ATAU LURUS
UKURAN 0,2 0,6 X 1,0 -10 MIKRON M
DINDING SEL MENGANDUK LEMAK
YGTINGGI BISA DIWARNAI DENGAN
PEWARNAAN GRAM (GRAM STAINING)

11/7/2017 6
PENYEBARAN SECARA PERSON TO
PERSON MELALUI UDARA YANG
MENGANDUNG DROPLET NUCLEI,
PARTIKEL DENGAN UKURAN 1 5
MIKRON M (DIAMETER) MENYEBAR
PADA SAAT BATUK, BERSIN, BERBICARA
ATAU MENYANYI
INFEKSI TERJADI SESUDAH INHALASI
DROPLET NUCLEI YG INFECTIVE DAN
BASIL BISA BERTAHAN HIDUP DALAM
TUBUH MANUSIA
11/7/2017 7
TUMBUH DALAM TUBUH SELAMA 2 12
MINGGU, YANG PADA SAAT ITU MENGELUARKAN
CELLULAR IMMUNE RESPONSE TERDETEKSI
DENGAN
SKIN TEST TUBERKULIN (TST)
SEBELUM CELLULAR IMMUNITY BERKEMBANG
BASIL TUBERKEL TADI MENYEBAR VIA LYMPHATIC
SYSTEM
KE LYMPH NODES DAN KEMUDIAN MELALUI ALIRAN
DARAH MENYEBAR KETEMPAT2 YG LEBIH JAUH
TUBERKULOSIS AKAN BERKEMBANG PADA LEBIH
KURANG 10 % DARI INDIVIDU YANG TERKENA
INFEKSI DAN TIDAK PERNAH MENDAPAT
PREVENTIVE THARAPY.

11/7/2017 8
+

11/7/2017 9
MYCOBACTERIUM
TUBERCULOSIS CULTURE

LOWENSTEIN JENSEN
MEDIUM SLOPES

11/7/2017 10
MYCOBACTERIUM TUBERCULOSIS CULTURE

11/7/2017 11
GEJALA KLINIK
TERBAGI DUA
1. GEJALA SISTEMIK
2. GEJALA RESPIRATORIK

PRIMER TUBERCULOSIS UMUMNYA ADALAH


SELF-LIMITED, PNEUMONIA RINGAN TAK
TERDIAGNOSA. ADANYA GAMBARAN
GRANULOMA PADA THORAX FOTO

11/7/2017 12
11/7/2017 13
1. GEJALA SISTEMIK:
1.1 DEMAM
- Gejala pertama TB
- Biasa sore, malam hari, keringat Influenza
- Berdasarkan daya tahan & virulensi kuman, serangan
demam dapat terjadi 3, 6 dan 9 bulan.
- Masa serangan , masa bebas makin pendek
- Temperatur: 40-41 oC
1.2 BERKERINGAT PADA MALAM HARI
1.3 BERAT BADAN MENURUN
1.4 MALAISE
rasa tidak enak badan, pegal-pegal, nafsu makan, BB,
sakit kepala, lelah, siklus haid bisa terganggu.
11/7/2017 14
2. GEJALA RESPIRATORIK :
2.1 BATUK Apabila bronkus terlibat
2.2 DAHAK Mukoid
Purulen
2.3 BATUK DARAH Pecahnya pembuluh darah
Pecahnya aneurisme pd dinding
kavitas
Ulserasi pada mukosa bronkus
BEROBAT KE DOKTER
2.4 SESAK NAFAS
2.5 NYERI DADA Sistim saraf terkena
Pleura Lokal
11/7/2017 15
Pleuritik
FISIK
- Tidak banyak membantu
- Ronki basah halus waktu inspirasi dalam yang diikuti dengan
ekspirasi dalam puncak paru
- Lebih lanjut Kelainan yang ditemukan akan jelas

RADIOLOGIK
Bermacam-macam gambaran, tetapi ada beberapa gambaran yang
karakteristik.
- Lesi pada lapangan atas paru - Kalsifikasi
- Bayangan berawan atau berbercak - Lesi bilateral
- Kavitas tunggal atau multipel
- Bayangan menetap pada foto ulang

11/7/2017 16
DIAGNOSA BANDING
GEJALA2 TB PARU SERING MENYERUPAI
PENYAKIT PARU AKUT ATAUPUN KRONIK.
1. ACUTE PULMONARY INFECTION
- STREPTOCOCCUS PNEUMONIA
- HAEMOPHILUS INFLUENZAE
- RESPIRATORY VIRUSES
2. CHRONIC PULMONARY INFECTION
- SARCOIDOSIS
- COLLAGEN VASCULAR DISEASES
- AUTOIMMUNE DISEASES
- CANCER
- ENDEMIC FUNGI
11/7/2017 17
DIAGNOSTIK APPROACH

1. GEJALA KLINIK
2. PEMERIKSAAN FISIS
3. RADIOLOGIK
4. LABORATORIK
5. SKIN TUBERKULIN TEST
11/7/2017 18
TUBERCULIN SKIN TEST
- MEMAKAI PURIFIED PROTEIN
DERIVATIV (PPD)
- HASILNYA BISA FALSE POSITIVE
ATAU FALSE NEGATIVE

11/7/2017 19
11/7/2017
11/7/2017
Management dan therapy
Pasien yang dirawat dengan fasilitas yang bagus (health
care facility) harus ditempatkan pada ruangan yang
punya sirkulasi udara yang bagus. Antara 6 12/jam
udara harus ditukar, tekanan udara negative, dan udara
langsung dikeluarkan dari ruangan.
Petugas medis harus memakai masker (N-95 respirator).
Pasien ditempatkan dalam ruangan isolasi selama lebih
kurang 2 minggu sejak pengobatan dimulai, gejala klinis
membaik, dan pemeriksaan sputum selama 3 x berturut
semuanya negative.
Keluarga yang mempunyai kontak erat dengan penderita
juga harus diperiksa kemungkinannya menderita
tuberkulosis.

11/7/2017 22
PENGOBATAN

DULU SAAT INI PENGOBATAN JANGKA PENDEK


1. Penggunaan OAT mengandung
Pengobatan jangka panjang Rifampisin & Pyrazinamid sbg
panduan terapi awal.
2. Efektivitas tergantung pd paduan
1 - 2 tahun obat, jumlah obat & lamanya.
3. Kriteria keberhasilan pengobatan:
- SM (suntikan) 3.1 Konversi negatif BTA stlh
- INH 2 bln & akhir pengobatan
- PAS / Etambutol 3.2 Kekambuhan stlh penghentian
pengobatan
11/7/2017 23
3.3 Pola sensitivitas
OAT yang digunakan pada pengobatan TB
Generasi Pertama Generasi Kedua
Penting Lain-lain Lama Baru
Isoniazid Pirazinamid Etionamid Kuinolon
Rifampicin Etambutol Sikloserin - Ofloxacin
Streptomisin Kapreomisin -Ciprofloxacin
Amikasin - Sparfloxacin
Kanamisin - Levofloxacin
PAS Makrolid
Tioseton - Klaritromisin
- Klopamisin
Amoksisilin &
As. Klavulanat
Rifapisin baru : Rifabutin, Rifapentin
11/7/2017 24
Efek samping pengobatan tuberkulosis
Obat Efek samping
Isoniazid Hepatitis, neuritis, SLE, oyong, perubahan emosi
Rifampin Interaksi obat, hepatitis, trombositopenia, nyeri perut, diare
Pirazinamid Hepatitis, rash , atralgia atau artritis, hiperurisemia, nyeri
perut
Etambutol Neuritis optik, nyeri perut
Streptomisin
Amikasin Pendengaran berkurang, ataxia, nistagmus, azotemia,
Kanamisin proteinuria, eosinofilia, abnormalitas elektrolit serum

Kapreomisin
Ofloxacin Nyeri perut, sakit kepala, anxietas, tremor, thrush
Ciprofloxacin Nyeri perut, skt kepala, anxietas, tremor, thrush, interaksi
obat
Etionamid Nyeri perut, dysgeusia, diare, atralgia, hepatitis
PAS11/7/2017 Nyeri perut, nausea, kembung,
25
diare, rash, edema
Sikloserin Perburukan emosi dan kognitif, psikosis, kejang
DILIHAT DARI SEGI PENGGUNAAN OAT BTA MEMPUNYAI
BEBERAPA KARAKTERISKTIK :

1.Tergantung oksigen
2. Pertumbuhan kuman lambat
3. Cepat timbul mutan resisten
Jumlah kuman, kecepatan metabolisme berbeda antara lesi,
juga respons terhadap OAT.
Waktu pembelahan kuman BTA + 20 jamdosis tunggal sdh cukup
Pertumbuhan kuman lambatpengobatan lama.
Mutan resisten pada populasi sdh terdapat populasi kuman
resisten

11/7/2017
diperlukan lebih261 macam obat.
BERDASARKAN KARAKTERISTIK KUMAN & MACAM LESI,
TUBERKULOSIS DIBAGI ATAS 4 KELOMPOK (FOX & MITCHISON)

1. Kelompok A : Kuman tumbuh aktif & cepat


Obat : INH, Rif, SM.
2. Kelompok B (semi dormant)
: Dalam suasana asam (Makrofag, kavitas)
Obat : PZA
3. Kelompok C : Semi dormant
Metabolisme cepat, singkat (beberapa jam)
Obat : Rifampicin (Rif)
4. Kelompok D : Dormant
11/7/2017 Obat : (-) 27
Regimen pengobatan yang lain :
Katagori I.
kasus baru dengan sputum positif
kasus baru dgn bentuk tuberkulosis berat
Katagori II.
kasus kambuh
kasus gagal dgn sputum BTA positif
Katagori III.
Kasus BTA negatif dgn kelainan paru yg
tidak luas
kasus tuberkulosis ekstra paru
Katagori IV.
Kasus tuberkulosis kronik

11/7/2017 28
11/7/2017
CARA KERJA OBAT (OAT)

SANGAT BERVARIASI

1. Bakterisid, membunuh sejumlah besar kuman dengan metabolisme


aktif & cepat.
2. Sebagai sterilisator, kemampuan OAT membunuh kuman semi
dormant (tumbuh lambat, metabolisme sangat cepat)
3. Berkemampuan mencegah resistensi primer
4. Bisa diberikan intermiten

11/7/2017 30
PADUAN OBAT (OAT)
- Pemakaian obat berkurangnya BTA secara cepat &
menurunkan kesanggupan menular.
- Prinsip dasar pengobatan yang baik
1. Paduan obat yang efektif
2. Penderita tahu & mau menggunakan dosis yg cukup.
3. Pengobatan tidak boleh terputus.
4. Pengobatan diselesaikan sesuai waktu, ditetapkan 6 bln

OAT esensial :
INH, Rifampisin, SM, Pirazinamid, Thioacetazone, Ethambutol
11/7/2017 31
PENGOBATAN TB PARU
MENURUT WHO (1991)
DIBAGI DALAM 2 TAHAP :
1. TAHAP INTENSIF (initial phase) dengan
memberikan 4 5 macam obat anti
tuberkulosis perhari
2. TAHAP LANJUTAN (continuation phase)
hanya memberikan 2 macam obat
perhari atau intermitten

11/7/2017 32
PADUAN OBAT OAT DI-SUPERVISI KETAT PADA MASA
PENGOBATAN INTENSIF
Standard paduan obat yang direkomendasi
1. 2 HRZ / 4 HR
VARIASI
2. 2 HRZ / 4 H3 R3
3. 2 HRZ / 4 H2 R2
4. 2 E3 H3 R3 Z3 / 4 H3 R3
5. 2 S3 H3 R3 Z3 / 4 H3 R3
RESISTENSI PRIMER TINGGI
6. 2 EHRZ / 4 HR
7. 2 SHRZ / 4 HR
11/7/2017 33
NEGARA BARAT
1. Dengan pengobatan jangka pendek
TB sudah tidak masalah
2. AIDS TB muncul kembali
DI NEGARA KE-3 Prevalensi TB
Penderita tidak patuh
WHO Resistensi
1993 diperbaharui 1996

DOTS
(Directly Observed Treatment Short Course)
11/7/2017 34
DOTS

- Petugas kesehatan Kontrol penderita sehingga setiap


- Keluarga obat yang diberikan dimakan
- Sukarelawan penderita, berobat teratur sesuai
aturan
CARA PENGOBATAN BARU DENGAN SISTIM KLASIFIKASI
DAN SISTIM KATEGORI
Dasar pemeriksaan BTA sputum. Penderita dibagi atas:
1. TB paru aktif
2. TB paru tersangka
3. TB ekstra paru
11/7/2017 35
Harapan2 dimasa depan
Tantangan yang paling berat adalah meningkatnya strain
tuberkuusis yang resistent terhadap obat.
Pencegahan dan pengobatan pada penderita HIV yang
menderita tuberkulosis
Kemajuan2 dalam bidang pengobatan untuk melawan
tuberkulosis
Test diagnosa yang cepat untuk deteksi tuberkulosis
Cara cepat untuk mengetahui resistensi obat terhadap
tuberkulosis
Penemuan obat2 terbaru yang lebih efektif
Harapan terbesar adalah dapat ditemukan vaccine
terhadap tuberkulosis.
11/7/2017 36

Anda mungkin juga menyukai