Anda di halaman 1dari 20

Transkripsi

MK. Metabolisme (jurusan kimia)


Universitas Udayana

I Nengah Wirajana
Email: nwirajana@gmail.com
Pendahuluan
Ekspresi gen meliputi dua tahapan, yaitu
transkrisi dan translasi.

DNA RNA protein

11/18/2017 Transkripsi INW 2


Ekspresi gen
pada prokariot
dan eukariot

11/18/2017 Transkripsi INW 3


Pendahuluan

Transkripsi : proses penyalinan kode-kode


genetika yang ada pada urutan DNA
menjadi molekul RNA.
RNA yg tersintesis pada proses ini ada 3 :
mRNA, tRNA, dan rRNA
Transkripsi mrpk proses yg mengawali
ekspresi sifat-sifat genetik yg nantinya
akan muncul sebagai fenotip.

11/18/2017 Transkripsi INW 4


Komponen utama proses transkripsi:
1. Urutan DNA yg akan ditranskripsi
(cetakan/templet),
2. Enzim RNA polimerase,
3. Faktor-faktor transkripsi,
4. Prekursor untuk sintesis RNA

11/18/2017 Transkripsi INW 5


Definisi gen
Urutan DNA yg ditranskripsi adalah gen yg akan
diekspresikan.
Gen : urutan DNA yg mengkode urutan lengkap
asam amino suatu polipeptida atau molekul
RNA tertentu.
Gen yg lengkap terdiri atas 3 bagian utama:
1. Daerah pengendali (regulatory region)
yg umum disebut promoter,
2. Bagian struktural,
3. Terminator.
1 2 3

11/18/2017 Transkripsi INW 6


Promoter: bagian gen yg berperan dalam
mengendalikan proses transkripsi dan
terletak pada daerah bagian ujung 5
(upstream).
Bagian struktural: bagian gen yg mengandung
urutan DNA spesifik (kode-kode genetika)
yg akan ditranskripsi; bagian ini terletak di
sebelah hilir (downstream) dari promoter.
Terminator: bagian gen yg terletak di sebelah
hilir dari bagian struktural dan berperan
dalam pengakhiran/terminasi proses
transkripsi.

11/18/2017 Transkripsi INW 7


Mekanisme Dasar Sintesis RNA
1. Faktor-faktor yg mengendalikan transkripsi
menempel pada bagian promoter.
2. Penempelan tersebut menyebabkan
terbentuknya kompleks promoter yg terbuka.
3. RNA polimerase membaca cetakan (DNA
templete) dan mulai melakukan pengikatan
nukleotida yg komplementer dg cetakannya.
4. Setelah terjadi proses pemanjangan untai RNA
hasil sintesis, selanjutnya diikuti dg proses
terminasi transkripsi yg ditandai dg pelepasan
RNA polimerase.

11/18/2017 Transkripsi INW 8


Beberapa karakteristik kimiawi sintesis RNA:

1. Prekursor untuk sintesis RNA adalah 4


ribunukleotida (5-trifosfat ATP, GTP, CTP,
dan UTP).
2. Reaksi polimerisasi RNA pd prinsipnya
sama dg polimerisasi DNA, yaitu dg arah 5
3.
3. Urutan RNA ditentukan oleh cetakannya
4. Yang berperan sebagai cetakannya hanya
salah satu untai-ganda DNA
5. Hasil transkripsi berupa molekul RNA
untai tunggal.

11/18/2017 Transkripsi INW 9


Organisasi Gen pada Prokariot
Gen-gen pd prokariot yg bertanggung
jawab dalam jalur biokimia tertentu pd
umumnya diorganisasikan dlm struktur
operon.
Operon : organisasi beberapa gen
struktural yg ekspresinya dikendalikan
oleh satu promoter yg sama.

11/18/2017 Transkripsi INW 10


The operon model, as proposed in
1961 by Jacob and Monod.

11/18/2017 Transkripsi INW 11


RNA polimerase
RNA polimerase pada prokariot
mengkatalisis sintesis mRNA, rRNA, dan
tRNA.
Hasil eksperimen menunjukkan bahwa
rifampicin, suatu antibiotik yg dapat
menginhibisi RNA polimerase secara in
vitro dan memblok sintesis mRNA, rRNA,
dan tRNA secara in vivo.

11/18/2017 Transkripsi INW 12


RNA polimerase pada eukariot
Ada tiga macam : RNA polimerases I ,
II, dan III.
Enzim tersebut berbeda sensitivitasnya
terhadapat inhibisi amanitin, senyawa
racun dari Amanita mushroom.
RNA polimerase II diinhibisi pd
konsentrasi rendah, , RNA polimerase
III diinhibisi pd konsentrasi tinggi, dan
RNA polimerase I hampir resisten.

11/18/2017 Transkripsi INW 13


Transkripsi

11/18/2017 Transkripsi INW 14


11/18/2017 Transkripsi INW 15
11/18/2017 Transkripsi INW 16
11/18/2017 Transkripsi INW 17
Latihan Soal
1. Urutan satu untai tunggal dari 53basa
nukleotida DNA open reading frame (ORF)
adalah sebagai berikut: 5- ATGGGCAA
ATTGCGCTTGGGGCCGCCGATGGTA
TTGCCCAAATTTGCCCCGATGGTAC
CGGGGTACTTTTGGCCGCTCTAA-3
Tentukan urutan basa nukleotida mRNA
hasil transkripsi dan urutan asam amino
hasil translasi!

11/18/2017 Transkripsi INW 18


Latihan soal
2. Gambar proses transkripsi secara
umum!

11/18/2017 Transkripsi INW 19


Jawaban soal no. 2
ATGGGCAAAGCG
DNA yang sedang
5 3
UAAU 5-PO4
ditranskripsi
5
3 AUUA AUGGGCAAA
TACCCGTTTCGC 3-OH mRNA hasil transkripsi

PENJELASAN :

.

Anda mungkin juga menyukai