Anda di halaman 1dari 6

PROSES ASUHAN KEPERAWATAN

OLEH:

ODHE
Proses asuhan keperawatan
Proses keperawatan
Suatu pendekatan sistematis untuk mengenal
masalah-masalah klien dan mencarikan
alternatif pemecahan masalah dalam
pemenuhan kebutuhan-kebutuhan pasien
Proses pemecahan masalah yang dinamis
dalam rangka memperbaiki dan meningkatkan
kesehatan klien samapai tahap maksimal
Lanjutan..
Pendekatan ilmiah
Terdiri dari 4 tahap : pengkajian, perencanaan,
pelaksanan dan evaluasi
Selain itu ada juga yang menerjemahkan
kedalam 5 tahap yaitu:
Pengkajian
Perumusan diagnosis
Perencanaan
Pelaksanaan
evaluasi
Karakteristik proses asuhan
keperawatan
Tujuan
Sistematik
Dinamik
Interaktif
Fleksibel
Teoritis
Teori yang melandasi asuha
keperawatan
1. Teori sistem
2. Teori KDM
3. Teori persepsi
4. Teori informasi dan komunikasi
5. Teori pengambilan keputusan dan
penyelesaian masalah
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai