Anda di halaman 1dari 8

PERSIAPAN POKJA

UNTUK SURVEY AKREDITASI


TGL 12 14 DESEMBER 2017
PERSIAPAN DOKUMEN

Memastikan Dokumen sudah sesuai Tata naskah


Dokumen di sajikan dalam bentuk file yang sudah
tersusun sesuai dengan elemen penilainnya.
Dokumen dikelompokkan berdasarkan masing
masing standart mulai dari kebijakan,
pedoman/panduan sampai dengan SPO
Memastikan SPO yang ada sudah dibunyikan dalam
panduan/pedoman dan kebijakan
Pada panduan / pedoman disiapkan post it untuk
menunjukkan elemen yang dimaksud
PERSIAPAN DOKUMEN

Memastikan seluruh Tim Pokja paham isi dari


Dokumen
Untuk Panduan / Pedoman sebaiknya dijilid rapih
Memastikan Dokumen sudah di beri nomor dan
disahkan Direktur / dicap stempel RS
Pastikan Dokumen pendukung bukti bukti
pelaksanaan ( notulen, daftar hadir, undangan dan
formulir2 yang terkait disiapkan sesuai elemen nya.
PERSIAPAN DOKUMEN

Pokja memiliki daftar list Dokumen2 yang telah


disiapkan.. Kmdn dicocokkan dengan standart yg
seharusnya
Pokja memiliki daftar list standart /elemen yang
tidak bisa diterapkan (TDD)( kebijakan RS untuk
TDD)
Pastikan Dokumen sudah terdistribusi ke Unit/
Instalasi yang terkait.
PENYAMPAIAN DOKUMEN

Setiap Pokja menyiapkan 2 orang dari Tim yang khusus


mencari Dokumen yang diminta Surveior
Jgn terlalu lama ketika mencari Dokumen , katakan tidak
ada jika memang tidak ada..Shg Surveior tdk terlalu lama
menunggu
Ketika ada Dokumen yang diminta tidak ada, diupayakan
untuk dibuat secepatnya oleh 1 orang dari tim dengan
mencari dokumen melalui browsing internet dibantu dgn
Tim gerak cepat sekretariat akreditasi tim, kmdn dapat
ditunjukkan secepatnya atau paling lambat keesokan
paginya kepada Surveior dgn bukti paraf supaya
dinyatakan closed
PENYAMPAIAN DOKUMEN

Ketika diminta Dokumen yang ada di Pokja lain


segera 1 orang dari tim Pokja mencari Dokumen
yang dimaksud ke Pokja ybs.
Ketika ada Dokumen yang harus diperbaiki segera
diperbaiki hari itu juga dan perbaikannya segera
disampaikan kepada Surveior secepatnya untuk
dinyatakan closed
PERSIAPAN TELUSUR LAPANGAN

Memastikan SPO yang sudah terdistribusi di Unit/


Instalasi sudah diimplemetasikan oleh Pelaksana.
Memastikan formulir pendukung yg dipersyaratkan
sudah tersedia di Unit/ Instalasi
Tim Pokja dapat memastikan bahwa Para pelaksana
paham dengan kebijakan dan langkah langkah yg
sesuai dgn SPO ,dengan mensiasati membuat
catatan catatan penting kepada pelaksana
PERSIAPAN TELUSUR LAPANGAN

Masing masing Pokja dapat menugaskan Tim nya


untuk melakukan survey internal pada Unit/
Instalasi yg terkait untuk memastikan implementasi
sudah berjalan sesuai yg diharapkan

Anda mungkin juga menyukai