Anda di halaman 1dari 41

I PUTU GUSTAVE SURYANTARA PARIARTHA

Apa itu jaringan irigasi


 Secara hierarki jaringan irigasi dibagi 2 yaitu :
1. Jaringan utama : bangunan irigasi, saluran primer
dan sekunder
2. Jaringan tersier : bangunan dan saluran dalam petak
tersier
Klasifikasi jaringan irigasi
 Jaringan irigasi sederhana
 Jaringan irigasi semi teknis
 Jaringan irigasi teknis
Irigasi Sederhana
 Pembagian air tidak diukur atau diatur
 Air lebih akan mengalir ke saluran pembuang
 Petani memiliki organisasi  pemerintah biasanya
tidak terlibat
 Bendung sederhana dengan pengambilan bebas
Irigasi semi teknis
 Bendung memiliki bangunan yang lengkap baik
pengambilan maupun pengukur
 Daerah yang dilayani lebih luas dibandingkan irigasi
sederhana
 Sistem pembagian air serupa dengan irigasi sederhana
Irigasi teknis
 Adanya pemisahan antara saluran irigasi dan drainase
 Pembagian air dan pembuangan lebih efisien
 Petak tersier memiliki fungsi sentral
Petak Tersier
 Menerima air dari bangunan sadap tersier
 Petak tersier ideal = 50 Ha  bisa dimaksimalkan
menjadi 75 Ha
 Petak tersier harus mempunyai batas-batas yang jelas :
parit, jalan, batas desa dll
 Petak tersier dapat dibagi menjadi petak kuarter
dengan luas 8-15 Ha
Petak Sekunder
 Terdiri dari beberapa petak tersier  dilayani oleh
satu saluran sekunder
 Batas petak sekunder harus jelas : Saluran pembuang
Petak primer
 Terdiri dari beberapa petak sekunder yang mengambil
air langsung dari petak primer
Bangunan Utama
Jenis-jenis bangunan utama
 Bendung, bendung gerak
 Bendung karet
 Pengambilan bebas (free intake)
 Pengambilan dari waduk
Bendung
 Digunakan untuk meninggikan muka air sampai batas
yang diperlukan
 Ketinggian bendung akan menentukan luas area yang
dialiri
Bendung Karet
 Memiliki dua bagian pokok yaitu tubuh bendung dari
karet dan pondasi beton untuk dudukan
 Tubuh bendung dapat ditinggikan atau diturunkan
dengan mengisi angin atau air melalui pompa
Pengambilan Bebas (Free Intake)
 Tidak diperlukan mengatur tinggi muka air
 Muka air di sungai harus lebih tinggi dibandingkan
daerah yang dialiri
Pengambilan dari waduk
 Berfungsi menyimpan air untuk digunakan berbagai
keperluan salah satunya irigasi
 Bendungan paling besar di dunia saat ini adalah Three
Gorges Dam yang ada di china yang membendung
sungai kuning
Saluran irigasi
Ada dua jenis :
1. Saluran Irigasi
 Saluran Primer
 Saluran Sekunder
 Saluran Tersier
2. Saluran Pembuang
 Saluran Primer
 Saluran Sekunder
 Saluran Tersier
Sal. Irigasi Primer
Sal. Irigasi Sekunder
Sal. Irigasi Tersier
Bangunan Sadap
Bangunan Bagi
Bangunan Bagi Sadap
Bangunan Talang
Saluran Primer
Saluran Sekunder
Saluran Tersier
Siphon

Anda mungkin juga menyukai