Anda di halaman 1dari 10

Studi kasus

RENDAHNYA KESEMPATAN
PEMERATAAN PENDIDIKAN
STUDI KASUS
SLIDE 3

Devi Komalasari Erlin Lestari Putri


Rahmat Maulana

LET’S KNOW EACH OTHERS!


Ollifia Fajar K. Iip Miftah Maulana
Sri Sulastri

The Power of PowerPoint - thepopp.com


THE TOPIC’S
SLIDE 4
Pengertian Pemerataan Hubungan Pendidikan
Pengertian Pendidikan Pendidikan dan Masyarakat

Pemerataan Pendidikan Masyarakat Penyebab Kurang Meratanya Upaya pemerintah dalam


Miskin dan Terpencil di Indonesia Pendidikan Dimasyarakat ketidakmerataan pendidikan
Indonesia dimasyarakat indonesia

The Power of PowerPoint - thepopp.com


SLIDE 5

Pengertian Pendidikan Pengertian Pemerataan Pendidikan

Pada dasarnya pengertian pendidikan ( UU SISDIKNAS


No.20 tahun 2003 ) adalah usaha sadar dan terencana Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata
untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pemerataan berasal dari kata dasar rata, yang berarti: 1)
pembelajaran agar peserta didik secara aktif meliputi seluruh bagian, 2) tersebar kesegala penjuru, dan
mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki 3) sama-sama memperoleh jumlah yang sama.
kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, Sedangkan kata pemerataan berarti proses, cara, dan
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta perbutan melakukan pemerataan. Jadi dapat disimpulkan
keterampilan yang diperlukan dirinya dan masyarakat. bahwa pemerataan pendidikan adalah suatu proses, cara
dan perbuatan melakukan pemerataan terhadap
pelaksanaan pendidikan, sehingga seluruh lapisan
masyarakat dapat merasakan pelaksanaan pendidikan.
dunia-pendidikan Pelaksanaan pendidikan yang merata
adalah pelaksanaan program pendidikan yang dapat
menyediakan kesempatan yang seluas-luasnya bagi
seluruh warga negara Indonesia untuk dapat memperoleh
pendidikan.
The Power of PowerPoint - thepopp.com
SLIDE 6

Hubungan Pendidikan dan Masyarakat


Hubungan lembaga pendidikan dengan masyarakat memiliki keterkaitan dan ketergantungan yang sama-
sama saling membutuhkan (simbiotic). Masyarakat sangat membutuhkan layanan pendidikan yang baik, dan
tentunya hal itu bisa dilewati melalui lembaga pendidikan guna mempersiapkan diri serta memenuhi
kebutuhan dan harapan hidup yang sempurna. Lembaga pendidikan tidak dapat eksis tanpa masyarakat,
sebaliknya masyarakat tidak dapat mencapai hidup yang sempurna tanpa lembaga pendidikan.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


SLIDE 7
Pemerataan Pendidikan Masyarakat Miskin dan Terpencil di
Indonesia
Era global ditandai dengan pertumbuhan dan perkembangan industri, kompetisi dalam semua
aspek kehidupan ekonomi, serta perubahan kebutuhan yang cepat didorong oleh kemajuan ilmu
dan teknologi. Untuk memenuhi perkembangan ilmu dan teknologi, diperlukan SDM yang
berkualitas. Oleh karena itu, pendidikan di Indonesia perlu ditingkatkan hingga ke pelosok negeri
dan bagi masyarakat menengah ke bawah.

1. Pemerataan Pendidikan Formal


Pada jenjang pendidikan formal, secara umum perluasan akses dan peningkatan pemerataan
pendidikan masih menjadi masalah utama, terutama bagi masyarakat miskin maupun masyarakat di
daerah terpencil. Pemerataan pendidikan formal terdiri dari pemertaaan pendidikan di tingkat
prasekolah, sekolah dasar, menengah, perguruan tinggi.

2. Pemerataan Pendidikan Nonformal


Di samping menghadapi permasalahan dalam meningkatkan akses dan pemerataan pendidikan di
jalur formal, pembangunan pendidikan juga menghadapi permasalahan dalam peningkatan akses
dan pemerataan pendidikan non formal. Pada jalur pendidikan non formal juga menghadapi
permasalahan dalam hal perluasan dan pemerataan akses pendidikan bagi setiap warga
masyarakat.
The Power of PowerPoint - thepopp.com
SLIDE 8

Penyebab Kurang Meratanya Pendidikan


Dimasyarakat Indonesia
Permasalahan Pemerataan dapat terjadi karena kurang
tergorganisirnya koordinasi antara pemerintah pusat
dengan pemerintah daerah, bahkan hingga daerah
terpencil sekalipun. Hal ini menyebabkan terputusnya
komunikasi antara pemerintah pusat dengan daerah. Selain
itu masalah pemerataan pendidikan juga terjadi karena
kurang berdayanya suatu lembaga pendidikan untuk
melakukan proses pendidikan, hal ini bisa saja terjadi jika
kontrol pendidikan yang dilakukan pemerintah pusat dan
daerah tidak menjangkau daearh-daerah terpencil. Jadi hal
ini akan mengakibatkan mayoritas penduduk Indonesia
yang dalam usia sekolah, tidak dapat mengenyam
pelaksanaan pendidikan sebagaimana yang diharapkan.
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Upaya pemerintah dalam ketidakmerataan pendidikan
dimasyarakat indonesia
SLIDE 9

Wajib Belajar Bidang Teknologi


Kemajuan teknologi menawarakan solusi untuk menyediakan akses
Dalam sektor pendidikan, kewajiban belajar tingkat dasar perlu diperluas dari 9
pendidikan dan pemerataan pendidikan kepada masyarakat belajar yang
ke 12 tahun, yaitu dengan tambahan 3 tahun pendidikan setingkat SMA seperti
tinggal di daerah terpencil. Pendidikan harus dapat memenuhi kebutuhan
dimandatkan oleh Peraturan Pemerintah UU no. 20 tahun 2003. Berbagai
belajar orang-orang yang kurang beruntung ini secara ekonomi
upaya telah dilakukan oleh bangsa Indonesia untuk meningkatkan taraf
ketimbang menyediakan akses yang tak terjangkau oleh daya beli
pendidikan penduduk Indonesia.
mereka

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Thank You! 
Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai