Anda di halaman 1dari 5

KELOMPOK 1:

1. KHOTIJAH SAFINATURROHMAH
2. INDRI WAHYUNI
3. VIVI NURAFNI SEPTIANA
4. HENDRAWAN
5. ARFI NUR ‘AFIFAH
Kasus:
Seorang pasien dirawat di ruang bedah. Pasien bernama Tn. N (48 tahun). Pasien
pre operasi tumor mata. Terlihat tumor pada mata sebelah kiri. Pasien
mengatakan cemas dengan operasi yang akan dilakukan. Pasien mengatakan
tidak bisa tidur semalam. Pasien terlihat menguap beberapa kali dan terlihat
lingkaran hitam di wajahnya. Pasien tidak mau melihat perawat ketika perawat
memberi penyuluhan, tetapi pasien menanyakan hal-hal yang menyimpang dari
yang diterangkan.
ANALISA DATA
NO DATA ETIOLOGI PROBLEM

1. DS: Pasien mengatakan cemas dengan operasi yang akan


dilakukan, pasien mengatakan tidak bisa tidur semalam
Ancaman pada status
Ansietas
terkini (Prosedur operasi)
DO: Pasien terlihat gelisah, dan mengekspresikan
kekhawatiran
2. DS: Pasien mengatakan tidak bisa tidur semalaman

DO: pasien terlihat menguap beberapa kali dan terlihat Ansietas Gangguan Pola Tidur
lingkaran hitam di wajahnya

3. DO: pasien merasa malu dengan orang lain

DS: pasien tidak mau melihat perawat ketika perawat, Penyakit Gangguan Citra Tubuh
terlihat tumor pada mata sebelah kiri pasien
PRIORITAS DIAGNOSA
a. Ansietas b.d Ancaman pada status terkini (Prosedur operasi)
b. Gangguan Pola Tidur b.d Ansietas
c. Gangguan Citra Tubuh b.d Penyakit
NOC dan NIC
1. Ansietas b.d Ancaman pada status terkini (Prosedur operasi)
NOC: Tingkat Kecemasan
NIC: Pengurangan Kecemasan
2.Gangguan pola tidur b.d Ansietas
NOC: Tidur
NIC: Peningkatan Tidur
3.Gangguan citra tubuh b.d Penyakit
NOC: Citra Tubuh
NIC: Peningkatan Citra

Anda mungkin juga menyukai