Anda di halaman 1dari 6

Angka Baku

Angka Baku digunakan untuk mengetahui


kedudukan suatu objek yang sedang dise-
lidiki dibandingkan terhadap keadaan pada
umumnya (nilai rata-rata) kumpulan objek
tersebut.
Angka Baku (nilai standar) dapat dihitung
dengan menggunakan rumus :

xx
Z=
s
x = nilai mentah

x = nilai rata-rata
s = standar deviasi
Contoh 1:
Seorang siswa mendapat nilai matematika
70 dengan rata-rata 60 dan standar deviasi
12, nilai Bahasa Inggris 80 dengan rata -
rata 75 dan simpangan standarnya 15,
manakah kedudukan nilai yang paling baik.
Jawab :

70  60
Zm = = 0,83
12

80  75
Zb = = 0,33
15
Jadi kedudukan nilai matematika lebih
baik dari pada nilai Bahasa Inggris.
Contoh 2 :
Rata-rata dan simpangan standar upah
pesuruh kantor masing-masing adalah
Rp 65.000,00 dan Rp 1.500,00. Jika Pak
Darmawan salah seorang pesuruh yang
upahnya Rp 67.250,00, nilai standar
upah Pak Darmawan adalah….
Jawab :

Rp 67.250,00  Rp 65.000,00
Z=
Rp 1.500,00
= 1,5

Anda mungkin juga menyukai