Anda di halaman 1dari 17

ZIF - 68

DISUSUN OLEH :
1. NERVI RITA
2. FENA NABILA
3. OLO CHRIS
TOPIK PEMBAHASAN
Pengertian
1 Oleh :

Struktur ZIF - 67
2 Oleh :

Sintesis ZIF - 67
3 Oleh :

Aplikasi ZIF - 67
4 Oleh :
Apa itu ZIF – 67?
Zeolitic Imadazolate Framwork (ZIF) adalah material kristalin yang
berpori dengan struktur tiga dimensi dari ion logam dan ligan organik
yang berbentuk tetrahedral dengan jembatan imidazol. Struktur
kerangka ZIF terbentuk dari reaksi ligan imidazol dengan logam yang
berbeda seperti Zn dan Co . ZIF memiliki beberapa topologi strurkur
kerangka kristal. Topologi ini sesuai dengan koordinasi logam dan
ligan yang membentuk struktur ZIF. Beberapa topologi struktur
kerangka ZIF yaitu Body Center Tetragonal (BCT), Davy Faraday Two
(DFT), Sodalit (SOD), Rhombohedral (RHO) dan Merlioneite (MER).
ZIF-67 merupakan salah satu dari kelas metal-organic frameworks
(MOFs), zeolitic imidazolate frameworks (ZIFs) terdiri dari kation
logam transisi (M) dan ligan berbasis imidazol (Im). Dalam struktur
ZIF, komponen-komponen M dijembatani oleh komponen lm.
M-Im-M membentuk sudut 145o. Struktur ZIF ini memiliki kemiripan
dengan Si-O-Si dalam zeolit berbasis silikon. ZIF mencerminkan
topologi tipe zeolit karena kesamaan antara sudut M-Im-M dan
sudut Si-O-Si dalam zeolit.
ZIF-67 dapat didaur ulang setidaknya empat kali tanpa penurunan
aktivitas dan selektivitas yang nyata. Setelah melakukan reaksi
kopling dengan ZIF-67, katalis dicuci dengan MeOH, dikeringkan di
bawah vakum pada 150 oC dan dikarakterisasi menggunakan ICP-
AES, XRD, FTIR dan SEM. Pola XRD dari ZIF-67 yang digunakan
tidak menunjukkan perubahan signifikan dengan sampel segar,
menunjukkan bahwa struktur kristal dipertahankan selama reaksi.
Selain itu, pita getaran C = N dan NH dalam spektra FT-IR ZIF-67
(sebelum dan sesudah reaksi) tidak menunjukkan perbedaan
penting.
Struktur ZIF - 67
ZIF-67 terdiri dari kation logam transisi (M) dan ligan berbasis imidazol
(Im). Dalam struktur ZIF, komponen-komponen M dijembatani oleh
komponen lm. M-Im-M membentuk sudut 145o. Struktur ZIF ini
memiliki kemiripan dengan Si-O-Si dalam zeolit berbasis silikon. ZIF
mencerminkan topologi tipe zeolit karena kesamaan antara sudut
M-Im-M dan sudut Si-O-Si dalam zeolit. Dengan struktur yang sangat
stabil, ZIF-67 dan turunanya telah diteliti untuk beberapa aplikasi,
seperti adsorpsi fas, pemisahan moleku, elektrokimia, katalis dan seba
gainya.
SINTESIS ZIF - 67

ZIF disiapkan dengan teknik solvotermal atau hidrotermal. Kristal perlahan terbentuk dari
larutan panas dari garam logam terhidrasi, ImH (imidazol dengan proton asam), pelarut,
dan basa. ImH yang berfungsi sebagai penghubung (linker) memungkinkan untuk mengo
ntrol struktur ZIF. Proses ini sangat ideal untuk menghasilkan bahan monokristalin untu
k difraksi sinar-X kristal tunggal. Panas yang digunakan menguraikan pelarut amida untu
k menghasilkan amina, yang pada gilirannya menghasilkan imidazolat dari spesies imida
zol. Metanol, etanol, isopropanol, dan air juga telah dieksplorasi sebagai pelarut alterna
tif untuk pembentukan ZIF, tetapi pada prosesnya membutuhkan basa seperti piridin, TE
A, natrium format, dan NaOH. Polimer seperti poli (etilena oksida) –poly (propilena oksid
a) –poly (etilena oksida), polivinilpirolidon, dan poli- (diallyldimethylammonium chloride)] b
ertindak sebagai dispersan kristal, memberikan ukuran partikel dan kontrol morfologi.
SINTESIS ZIF - 67

Sintesis sonokimia, yang memungkinkan reaksi nukleasi berlangsung cepat melalui gene
rasi akustik panas dan tekanan lokal, telah ditemukan sebagai cara untuk mempersingkat
waktu sintesis. Seperti halnya zeolit, sintesis dengan bantuan gelombang mikro juga dite
mukan untuk mempercepat sintesis ZIF. Kedua metode ini telah terbukti mengurangi wa
ktu reaksi dari hari ke jam, atau dari jam ke menit. Metode bebas pelarut, seperti ball-milli
ng atau deposisi uap kimia, juga telah ditemukan untuk menghasilkan ZIF-8 berkualitas ti
nggi. Deposisi uap kimia sangat menjanjikan karena tingkat keseragaman dan rasio-rasi
o kontrol yang tinggi, dan kemampuannya untuk diintegrasikan ke dalam alur kerja litogra
f tradisional untuk film tipis fungsional (misalnya mikroelektronika).
SINTESIS ZIF - 67

Sintesis ZIF – 67 dengan menggunakan air dan dilakukan pada suhu ruang, juga sudah
banyak dilakukan. Dengan keuntungan yang dapat dicapai yaitu, kita tidak menggunakan
pelarut yang bersifat beracun dan tentu saja menurunkan biaya produksi. Ukuran partikel
dapat dikendalikan dari 228 nm – 5,2 µm. Berikut ini tahapan sintesis yang dilakukan :
1. Sintesis Nanopartikel ZIF - 67 2. Karakterisasi

Sebanyak 0,45 gram kobalt nitrat hexahidrat di Analisis Termal gravimetric (TGA) dilakukan
larutkan dalam 3 ml air (deionisasi). Kemudian menggunakan Netzsch STA409 Thermoanalyze
5,5 gram 2 – metilimidazol dilarutkan kedalam r. untuk tujuan ini, sebanyak 10 gram sampel di
20 ml air. Kedua larutan yang telah dibuat ambil dan dipanaskan dengan menggunakan
kemudian dicampurkan dan diaduk selama 6 nitrogen yang dialirkan secara continuous,
jam dalam suhu ruang, maka akan terbentuk dengan kenaikan suhu 10 C/menit, mulai dari 4
endapan ungu yang kemudian dipisahkan 0 C sampai 800 C. Sampel terlebih dahulu di
dengan cara disentrifugasi lalu dicuci dengan vakum pada suhu 473 K selama 24 jam sebelu
air dan methanol sebanyak tiga kali, lalu di m dimulainya pengukuran serapan. Kemudian,
keringkan pada suhu 80 C selama 24 jam. dilakukan analisis SEM (Scanning electron
Microscope).
Berikut ini merupakan hasil pengukuran SEM. Gambar ini menunjukkan bahwa partikel
nanokristal ZIF – 67 berbentuk polyhedral, ukuran partikel rata –rata yaitu 288 nm.
Kurva ini menunjukkan bahwa hanya ada 3% penurunan berat hingga suhu 350 C. hal ini
menunjukkan kestabilan ZIF – 67 terhadap suhu yang tinggi. Lalu terjadi penurunan yang
ekstrim pada suhu 450-550, yang menunjukkan bahwa stabilitas thermal ZIF – 67 masih
berada dibawah ZIF – 8 (500 C).
APLIKASI ZIF - 67
1. Sebagai Penangkap Karbon 2. Katalis

Salah satu metode untuk memisahkan karbon ZIF juga memiliki potensi besar sebagai katalis
dioksida adalah menggunakan perbedaan per heterogen; ZIF-8 telah terbukti bertindak seba-
meabilitas. Karena ukuran pori-pori yang bisa gai katalis yang baik untuk transesterifikasi min
diatur, zeolit digunakan untuk memisahkan kar yak nabati, reaksi asilasi Friedel-Crafts antara
bon dioksida. Ukuran pori berkisar dari 3-12 A benzoil klorida dan anisol dan untuk pembentuk
ngstrom. Karena ukuran molekul karbon dioksi an karbonat. Nanopartikel ZIF-8 juga dapat digu
da adalah sekitar 5,4 Angstrom, zeolit dengan nakan untuk meningkatkan kinerja dalam reaksi
ukuran pori 4-5 Angstrom sangat cocok untuk kondensasi Knoevenagel antara benzaldehida
penangkapan karbon. dan malononitril. ZIF juga terbukti bekerja de -
ngan baik dalam reaksi oksidasi dan epoksidasi
APLIKASI ZIF - 67
3. Perangkat sensor dan elektronik 4. Distribusi Obat

ZIF adalah bahan yang menarik untuk matriks Karena ZIF memiliki pori, stabil secara
biosensor, seperti biosensor elektrokimia, kimia, stabil secara termal, dan dapat
untuk pengukuran elektrokimia in-vivo. ZIF diatur, maka ZIF berpotensi menjadi
juga memiliki aplikasi potensial sebagai probe platform untuk pendistribusian obat
luminescent untuk mendeteksi ion logam dan dan pelepasan obat yang terkontrol ZIF
molekul kecil. Pendaran ZIF-8 sangat sensitif - 8 sangat stabil dalam air dan larutan
terhadap ion Cu2+ dan Cd2+ serta aseton. natrium hidroksida berair tetapi terurai
Nanopartikel ZIF juga dapat mendeteksi satu dengan cepat dalam larutan asam, me-
helai untai DNA yang ditandai dengan nunjukkan sensitivitas pH yang dapat
fluoresensi. membantu dalam pengembangan plat -
form pelepasan obat berbasis ZIF.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai