Anda di halaman 1dari 41

SOSIALISASI JUKNIS HIBAH

GURU MADRASAH DINIYAH, PENDIDIKAN QUR’AN, DAN


PONDOK PESANTREN
PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2019

DISAMPAIKAN OLEH :

DRS. H. HASYIM ANWAR M. Pd.

KEPALA SEKSI PD. PONTREN KEMENTERIAN AGAMA


KOTA JAKAARTA UTARA
DASAR HUKUM
1. Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 207 Tahun 2oo9 tentang
penyelenggaraan pendidikan Keagamaan;

2. Keputusan Gubernur provinsi DKI Jakarta Nomor 209 Tahun 2019 tanggal 13
Februari 2019 tentang pemberian Hibah, Bantuan sosial dan Bantuan Keuangan Dalam
Bentuk Uang Kepada Individu, Keluarga, Masyarakat, Pemerintah Daerah Lain dan
pemerintah serta partai Politik pada Anggaran pendapatan dan Belanja Daerah Tahun
Anggaran 2O1.9;
3. Peraturan Gubernur Nomor 55 Tahun 2013 tentang Tata cara Pengusulan, Evaluasi,
penganggaran, Pelaksanaan Penatausahaan, Pertanggungjawaban, Pelaporan dan
Monitoring Hibah, Bantuan sosial dan Bantuan Keuangan yang bersumber dari Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah;

4. Keputusan kepaia Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi DKI Jakarta nomor 527
tahun 2019 tentang perubahan atas keputusan kepala kantor wilayah kementerian agama
provinsi dki jakarta nomor 311 tahun 2019 tentang petunjuk teknis bantuan hibah guru
madrasah diniyah, pendidikan al qur'an dan pondok pesantren provinsi dki jakarta tahun
anggaran 2019
TUJUAN KEGIATAN :
 1. TERSAMPAIKANYA PERATUARAN TENTANG HIBAH GURU MADIN,
PEND. AL-QURAN DAN PONTREN DKI JAKARTA TAHUN 2019.
 2. TERSEDIANYA DATA –DATA PERSYARATAN PENCAIARAN DANA
HIBAH GURU MADIN, PEND. AL-QURAN DAN PONTREN DKI
JAKARTA TAHUN 2019.
 3. TERSEDIAANYA DATA BUKTI PENERIMAAN HIBAH GURU MADIN,
PEND. AL-QURAN DAN PONTREN DKI JAKARTA TAHUN 2019 (
SURAT PERNYATAAN, SPTJM GURU DAN SPTJM KEPALA
MADRASAH/LEMBAGA.
PETUNJUK TEKNIS BANTUAN HIBAH GURU MADRASAH DINIYAH,
PENDIDIKAN AL-QUR'AN DAN PONDOK PESANTREN PROVINSI
DKI JAKARTA TAHUN ANGGARAN 2OI9. POINT KEDUA BERBUNYI
SBB. :

 Pencairan dilaksanakan selama 1 ( satu ) tahun ( 12


bulan ) pada tahun 2Ol9 selanjutnya menjadi 6 bulan
dengan 2 ( dua ) periode :
 1. Periode I pembayaran 6 bulan (Januari s/d Juni 2O19)
 2. Periode II pembayaran 6 bulan (Juli s/d Desember
2O19),
REKAPITULASI DATA GURU-GURU ATAU ASAATIDZ-ASATIDZAH
PENERIMA DANA HIBAH PROVINSI DSKI JAKARTA
KEMENTERIAN AGAMA KOTA JAKARTA UTARA TAHUN 2019
JUMLAH GURU-GURU ATAU ASAATIDZ DAN ASAATIDZAH

NO
NAMA MADRASAH DINIYAH PENDIDIKAN AL QUR'AN PONDOK PESANTREN
KECAMATAN PENERI
PENERI PENERI
USULAN MA SELISIH USULAN MA SELISIH USULAN MA SELISIH

1 CILINCING 188 171 17 286 240 46 6 6 0


2 KELAPA GADING 24 23 1 38 27 11 3 3 0
3 KOJA 118 89 29 240 221 19 1 1 0
4 PADEMANGAN 19 19 0 67 57 10 0 0 0
5 PENJARINGAN 61 49 12 90 70 20 8 8 0
6 TANJUNG PRIOK 112 93 19 212 141 71 3 3 0
JUMLAH 522 444 78 938 756 182 21 21 0
REKAPITULASI DATA GURU-GURU ATAU ASAATIDZ-ASATIDZAH
PENERIMA DANA HIBAH PROVINSI DKI JAKARTA
KEMENTERIAN AGAMA KOTA JAKARTA UTARA TAHUN 2019
KUALIFIKASI PENDIDIKAN GURU-GURU PENDIDIKAN AL QUR'AN
JUMLAH GURU-GURU ATAU ASAATIDZ DAN ASAATIDZAH
PENDIDIKAN AL QUR'AN
NO NAMA KECAMATAN
USULA PENE- SELISI KUALIFIKASI PENDIDIKAN
MTS/S MA/SL PONT
N RIMA H
MI/SD MP TA DIPL. S-1 S-2 S-3 REN JML.

1 CILINCING 287 240 46 22 18 142 22 79 3 1 0 287


2 KELAPA GADING 39 27 11 2 5 17 4 11 0 0 0 39
3 KOJA 241 221 19 9 17 125 22 67 1 0 0 241
4 PADEMANGAN 68 57 10 1 4 37 7 19 0 0 0 68
5 PENJARINGAN 11 12 42 12 12 58 1 24 1 0 0 91
6 TANJUNG PRIOK 212 141 71 6 14 156 10 25 1 0 0 212
Data guru total = 938 orang
Data guru terverifikasi= 756 orang
Selisih guru =1820rang
( ini yang tidak terpenuhinya syarat-syarat
guru sebagai penerima hibah pemda DKI
Jakarta tahun 2019 ),

Syarat-syarat tersebut adalah sebagai


berikut :
PERSYARATAN PENERIMA BANTUAN
HIBAH GURU TAHUN 2019

Guru pada Madrasah Diniyah, Pendidikan Al Qur’an


dan Pondok Pesantren dapat memperoleh bantuan
hibah dari Pemerintah Daerah Provinsi DKI Jakarta,
dengan persyaratan sebagai berikut :

1. Berpendidikan minimal SLTA/Madrasah Aliyah dan


atau sederajat ( Dibuktikan dengan foto copy ijazah);

2. Memiliki Surat Keputusan pengangkatan sebagai guru


Madrasah Diniyah, Pendidikan Al Qur’an dan Pondok
Pesantren tetap/tidak tetap dari yayasan/lembaga yang
bersangkutan);
3. Masih aktif mengajar ( Dibuktikan dengan
surat Keterangan Mengajar dari Kepala /
Pimpinan Lembaga yang bersangkutan);

4. Lembaga / Yayasan pengusul harus


melampirkan Surat Ijin Operasional
Pendidikan (SIOP) yang masih berlaku yang
dikeluarkan oleh Kankemenag
Kota/Kabupaten;

5. Bukan sebagai PNS atau Guru Bantu yang


menerima bantuan sejenis dari dana APBN /
APBD pada tahun yang sama;
6. Diusulkan oleh Kepala /Pimpinan Lembaga
kepada Kepala Kantor Kementerian Agama
Kota/ Kabupaten sesuai persyaratan di atas,
dan diusulkan secara tertulis kepada
Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama
Provinsi DKI Jakarta;

7. Melampirkan Foto disaat aktivitas mengajar


beserta Jadwal mengajar.

8. Tidak menerima Hibah 2 tahun berturut turut


berdasarkan Kemendagri Nomor 14 Tahun
2016 Pasal 4;
9. Usia Maksimal 60 (enam puluh ) tahun per
tanggal 31 Desember 2019;

10. Melampirkan foto copy rekening Bank DKI


Jakarta yang masih aktif;

11. Lembaga Pengusul Guru penerima Hibah wajib


membuat Surat Pernyataan bahwa Guru
Madrasah Diniyah, Pendidikan Al Qur’an dan
Pondok Pesantren bersangkutan telah
menerima Hibah tahun 2019 dengan rincian
nama dan foto copy rekening penerima
terlampir.
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

A. KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA


PROVINSI DKI JAKARTA :

1. Menghimpun data guru Madrasah Diniyah, Pendidikan


Al Qur’an dan Pondok Pesantren yang diusulkan oleh
Kantor Kementerian Agama Kota/ Kabupaten;

2. Berkoordinasi dengan Badan Pengelola Keuangan


Daerah ( BPKD ) Provinsi DKI Jakarta, tentang draft
sementara kuota bantuan hibah guru Madrasah Diniyah,
Pendidikan Al Qur’an dan Pondok Pesantren Provinsi
DKI Jakarta;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

3. Mengesahkan Keputusan Penetapan Penerima Bantuan


yang diusulkan Bidang Pendidikan Agama dan
Keagamaan Islam sesuai hasil Validasi dan Verifikasi
data dari Kantor Kementerian Agama Kota/ Kabupaten
untuk diusulkan ke Pemda DKI Jakarta;

4. Membuat Proposal usulan dan proposal realisasi


dan mengusulkan calon penerima bantuan Hibah
Madrasah Diniyah , Pendidikan Al Qur’an
dan Pondok Pesantren Tahun Anggaran 2019 ke
Pemda Provinsi DKI Jakarta;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

5. Mengkordinasikan proses pencairan Dana


Bantuan Hibah Honor Guru Madrasah
Diniyah , Pendidikan Al Qur’an dan Pondok
Pesantren Tahun 2019 dengan Dinas
Pendidikan Provinsi DKI Jakarta, BPKD
Provinsi DKI Jakarta dan Bank DKI;

6. Membuat laporan tentang hasil akhir


penerima bantuan Hibah Honor Guru
Madrasah Diniyah , Pendidikan Al Qur’an dan
Pondok Pesantren, disampaikan kepada
Gubernur Provinsi DKI Jakarta;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

7. Membuat kebijakan penganggaran besarnya


nilai yang diberikan dari Dana Hibah
berkenaan dengan bantuan kepada Guru
Madrasah Diniyah , Pendidikan Al Qur’an dan
Pondok Pesantren Provinsi DKI Jakarta
dengan bentuk SK penetapan;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

B. KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA /


KABUPATEN :

1. Menghimpun data guru Madrasah Diniyah,


Pendidikan Al Qur’an dan Pondok Pesantren yang
diusulkan lembaga di Wilayah masing-masing;

2. Memvalidasi data, mengoreksi berkas data calon


penerima bantuan hibah dan memverifikasi tentang
kebenaran usulan masing-masing lembaga;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

3. Mendokumentasikan / mengarsipkan Data Guru Madrasah


Diniyah, Pendidikan Al Qur’an dan Pondok Pesantren
berikut lampiran sebagai syarat penerima bantuan hibah
Guru Madrasah Diniyah, Pendidikan Al Qur’an dan Pondok
Pesantren dari Pemda Provinsi DKI Jakarta;

4. Mensosialisasikan kepada Lembaga Madrasah Diniyah,


Pendidikan Al Qur’an dan Pondok Pesantren bahwa dana
bantuan hibah yang di terima, kuota/ jumlah penerima
adalah hak prerogative Pemda Provinsi DKI Jakarta;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

5. Membuat Surat Pertanggung Jawaban Mutlak (SPTJM)


yang menyatakan bahwa guru yang berada dibawah Binaan
Kantor Kementerian Agama Kota/Kabupaten masih aktif;

6. Membuat Surat Keputusan Kepala Kantor Kementerian


Agama Kota/Kabupaten tentang Penetapan Penerima
Bantuan Hibah Guru Madrasah Diniyah, Pendidikan Al
Qur’an dan Pondok Pesantren sesuai hasil verifikasi dan
validasi data untuk diusulkan ke Kanwil Kementerian
Agama Provinsi DKI Jakarta;
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

7. Kantor Kementerian Agama Kota / Kabupaten


melakukan monitoring berkenaan dengan bantuan Dana
penerima hibah pada lembaga Madrasah Diniyah selaku
pengusul guru yang bersangkutan.

8. Mengusulkan Kepada Kepala Kantor Wilayah


Kementerian Agama Provinsi DKI Jakarta.
MEKANISME PENGUSULAN, PENCAIRAN DAN
PENDISTRIBUSIAN

C. LEMBAGA PENERIMA HIBAH

1. Membuat usulan guru (ustad) Madrasah Diniyah, Pendidikan Al Qur’an


dan Pondok Pesantren calon penerima bantuan hibah, sesuai kuota dari
Kankemenag Kota/Kabupaten untuk masing-masing lembaga;
2. Menyampaikan data Guru (ustad) Madrasah Diniyah, Pendidikan Al-
qur’an dan Pondok Pesantren calon penerima bantuan hibah sesuai
persyaratan penerima bantuan ke Kantor Kementerian Agama Kota /
Kabupaten; Membuat surat pertanggung jawaban mutlak (SPTJM) Guru
dan Kepala Sekolah/ Yayasan yang menyatakan bahwa guru (ustad) yang
berada dibawah binaan saudara masih aktif.
MEKANISME PENGUSULAN,
PENCAIRAN DAN PENDISTRIBUSIAN

C. LEMBAGA PENERIMA HIBAH


1. Membuat usulan guru (ustad) Madrasah Diniyah,
Pendidikan Al Qur’an dan Pondok Pesantren calon
penerima bantuan hibah, sesuai kuota dari
Kankemenag Kota/Kabupaten untuk masing-
masing lembaga;
2. Menyampaikan data Guru (ustad) Madrasah Diniyah,
Pendidikan Al Qur’an dan Pondok Pesantren calon
penerima bantuan hibah sesuai persyaratan penerima
bantuan ke Kantor Kementerian Agama Kota /
Kabupaten;
SUMBER DANA
Bantuan Hibah Guru Madrasah Diniyah,
Pendidikan Al-Qur'an dan Pondok
Pesantren Provinsi DKI Jakarta bersumber
dari Anggaran Pendapatan Belanja
Daerah Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
Tahun Anggaran 2019, ( APBD DKI Jakarta
TA 2019 )
SPTJM / FAKTA INTEGRITAS DIBUAT
OLEH :

1. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi


DKI Jakarta;
2. Kepala Bidang Pendidikan Agama dan Keagamaan
Islam;
3. Para Kepala KanKemenag Kota/Kabupaten;
4. Para Pengusul /Kepala Yayasan Madarasah Diniyah Se
Provinsi DKI Jakarta sekaligus Penanggung Jawab se
Provinsi DKI Jakarta;
5. Para Calon Penerima Bantuan Diniyah se Provinsi
DKI Jakarta.
SPTJM / FAKTA INTEGRITAS DIBUAT
OLEH :

6. Para Calon Penerima Bantuan Diniyah se Provinsi


DKI Jakarta.
7. Para Ketua Pengurus FKDT, FKPP, RU, POKJA TPQ,
LPPTKA Provinsi DKI Jakarta dan Kabupaten/Kota
SPTJM / Fakta Integritas Surat
Pertanggung Jawaban Mutlak/Pakta
Integritas Provinsi DKI Jakarta sesuai
dengan :

Peraturan Menteri Dalam Negeri


Nomor 39 Tahun 2012
Peraturan Gubernur Provinsi DKI
Jakarta Nomor 55 TAHUN 2013.
SURAT PERNYATAAN GURU :
SPTJM PERORANGAN/GURU
SPTJM KEPALA MADRASAH
WASSALAM
DATA PERSONALIA PEGAWAI PD. PONTREN
KEMENAG KOTA JAKARTA UTARA
KEPALA SEKSI (KASI) PD. PONTREN

• Drs. H. Hasyim Anwar, M.Pd


• Nip. 196509181995031003
• Brebes, 18 September 1965
• Jl. Rm Kahfi 2 Cipedak Raya No. 9 Rt 07/09
Srengseng Sawah Jagakarsa Jaksel.
• Hp/Wa 081286410635
URUSAN MADIN DAN PONTREN

• 1. SLAMET ADE SANTOSO, S.S


• NIP. 197404282003121002;
• 2. A.M. YAKUB, S.S
• NIP. 196303022007011017;
URUSAN MADIN DAN PONTREN

• 3. MAWADDAH
MINHATUL MAULA, S.Psi
• NIP. 198504172007102001;
URUSAN PENDIDIKAN AL-QUR’AN

•4. NURYATUN, S.PD.I


•NIP.196509091987032001’
• 5. BUDI SYAFA’AT, SE.
• NIP. 197503272003121002;
•6. MAEMUNAH, S.PD.I
• NIP. 197306152007012028;
Urusan e-data dan berkas administrasi

•7. ANDRI SUKRISNA, SE


• NIP. 198204012009011014;
DATA PERSONALIA SEKSI PD.
PONTREN KEMANAG KOTA JAKARTA
UTARA TAHUN 2019
• 1. SLAMET ADE SANTOSO, S.S NIP. 197404282003121002;
• 2. A.M. YAKUB, S.S NIP. 196303022007011017;
• 3. BUDI SYAFA’AT, SE NIP. 197503272003121002;
• 4. MAEMUNAH, S.PD.I NIP. 197306152007012028;
• 5. MAWADDAH MINHATUL MAULA, S.Psi NIP. 198504172007102001;
• 6. ANDRI SUKRISNA, SE NIP. 198204012009011014;
• 7. NURYATUN, S.PD.I NIP. 196509091987032001’

Anda mungkin juga menyukai