Anda di halaman 1dari 19

APA ITU TBC

 Tuberculosa (TBC) adalah penyakit yang


disebabkan oleh Mycobacterium Tuberculosis
 Kuman ini menyerang semua bagian tubuh,
yang paling sering terken adalah paru
APA TBC ITU MENULAR......???

 TBC dapat menular, terutama dalam dahak


ditemukan kuman TBC
FAKTOR RESIKO PENYAKIT TBC

• Merokok

•Kepadatan rumah
FAKTOR-FAKTOR RESIKO

•Pencahayaan
•Ventilasi
•Kondisi Rumah
•Kelembaban udara
FAKTOR-FAKTOR RESIKO

•Status Gizi
•Sosial-ekonomi
•Perilaku
APA SAJA YANG DIPERIKSA UNTUK PENYAKIT
TBC
ANAMNESA (RIWAYAT PENYAKIT, KELUHAN DAN
PEMERIKSAAN KLINIS)

TES MANTOUX (UNTUK MENGETAHUI APAKAH PERNAH


TERINFEKSI ATAU BELUM terutama pada Anak)

Pemeriksaan dahak

Pemeriksaan foto rontgen


PENGOBATAN

 Tuberkulosa dapat disembuhkan jika diobati


sejak awal dan secara lengkap

Anda mungkin juga menyukai