Anda di halaman 1dari 5

PASCA PANEN DAN

PEMASARAN EMPON-EMPON
OLEH :
IR. ADI SAMPURNO, M.Si

FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN


UNIVERSITAS SEMARANG (USM)
EMPON-EMPON

• SEKELOMPOK TANAMAN YANG MEMILIKI RIMPANG ATAU AKAR


TINGGAL
• TANAMAN YANG DIMANFAATKAN SEBAGAI BAHAN PENGOBATAN
TRADISIONAL, SUPLEMEN UNTUK MENUNJANG KESEHATAN DAN
KEBUGARAN TUBUH, SERTA UNTUK BUMBU MASAK
• TERMASUK TANAMAN BIOFARMAKA (JENIS TANAMAN YANG
BANYAK DIGUNAKAN UNTUK KESEHATAN DAN MENGOBATI
BERBAGAI JENIS PENYAKIT SECARA TRADISIONAL)
PENGGUNAAN EMPON-EMPON

INDUSTRI :
• PENGOBATAN
• MAKANAN-MINUMAN
• KOSMETIKA, BAHAN PERAWATAN TUBUH, PERAWATAN KECANTIKAN
• PEWARNA
• MINYAK ATSIRI
EMPON-EMPON BANYAK DISERAP UNTUK
BAHAN BAKU INDUSTRI JAMU TRADISIONAL
DALAM BENTUK :

1. BIOFARMAKA : BERUPA
a). SIMPLISIA (BAHAN BAKU POTONGAN TIPIS KERING)
b). EKSTRAK
2. FITOFARMAKA : EKSTRAK YANG TELAH DIMURNIKAN
BENTUK PRODUK EMPON-EMPON

• RIMPANG SEGAR
• SIMPLISIA (IRISAN RIMPANG KERING)
• TEPUNG
• FILTRAT (JUS)
• MINYAK ATSIRI (OLEORESIN)
• BAHAN AKTIF
• JAMU

Anda mungkin juga menyukai