Anda di halaman 1dari 12

Billy Serata Soenoe

RETENSIO PLASENTA 30101407153


Pembimbing :
dr. Nurzarit Aya Sofia, Sp.OG
IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. S.N
Usia : 24 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Status perkawinan : Kawin
Pendidikan : SMA
Nama suami : Tn. J
Pendidikan : SMA
Alamat : Kalirejo, kangkung
No CM : 5837XX
Ruang : Mawar
Tanggal masuk : 14 Juli 2019
. Dilakukan anamnesis dengan pasien pada tanggal 14 juli 2019 pukul 18.35 di IGD dr. H. Soewondo Kendal.

Keluhan Utama
Pasien mengeluhkan keluarnya darah terus menerus post partum jam 15.30

Riwayat Penyakit Sekarang


Pasien PIA0 usia 24 tahun post partum jam 15.30 rujukan dari puskesmas kangkung datang ke IGD dr.
H. Soewondo Kendal pukul 18.35 WIB dengan keluhan keluar darah terus menerus dari jalan lahir post
partus spontan 15.30, BAB dan BAK tidak ada keluhan.

Riwayat Haid
Menarche : 11 tahun Riwayat Pernikahan
Riwayat Obstetri Riwayat KB
Siklus : teratur (28 hari) Pasien menikah
P1A0 Riwayat ANC Pasien mengaku
Lama haid: 7 hari pertama kali dengan
Laki-laki,1 hari, BBL Rutin melakukan ANC tidak pernah
Dismenore: disangkal suami sekarang
2850gram, sehat, lahir tiap bulanya menggunakan KB
HPHT: 07-10-2018
di puskesmas
HPL: 14-07-2019
Riwayat Penyakit Keluarga
Riwayat hipertensi (-) Riwayat Penyakit Dahulu
Riwayat DM (-)
Riwayat hipertensi (-)
Riwayat penyakit jantung (-)
Riwayat DM (-)
Riwayat penyakit paru (-)
Riwayat penyakit jantung (-)

Riwayat SosEk Riwayat penyakit paru (-)


Riwayat alergi (-)
 Pasien : IRT
 Suami : swasta
 Menggunakan JKN Non PBI
Tanda Vital
STATUS GENERALIS
HR : 86 TD : RR : 24
kali/menit 110/70 kali/menit T : 36oC
mmHg
mesocephal, distribusi rambut merata,
Kepala tidak mudah dicabut, jejas (-)

CRT <3 detik


Akral hangat Konjungtiva anemis (+/+)
Nadi baik
Ekstremitas Mata

Inspeksi : perut
mendatar
Auskultasi : Bising usus (+)
normal, Simetris, trakea ditengah,
Palpasi
Perkusi
: nyeri tekan (-)
: Timpani
Abdomen Leher jejas (-), pembesaran KGB (-
)
diseluruh lapang abdomen

Dada kanan kiri simetris, pernafasan thorakoabdominal.


Thorak Cor
Pulmo
: Bunyi jantung I-II normal, regular
: Vesikuler, wheezing-/-, ronkhi -/-
STATUS OBSTETRI
 Inspeksi : perut tampak cembung, striae gravidarum (+), linea nigra (+), bekas operasi (-)
Abdomen  Auskultasi : bising usus (+), DJJ (-)
 Perkusi : timpani (+), pekak sisi (-)
 Palpasi : TFU (-), kontraksi uterus (-), nyeri tekan(-)

Genitalia Eksterna
 Labia mayor= massa (-), nyeri (-), hangat (-)
 PPV (+)
 OUE : discharge (-)
 Vaginal discharge : discharge (-), fluxus (+), fluor (-)

Interna
 VT : pembukaan cervix +/- 3 cm, nyeri (+)
 Inspekulo : tidak dilakukan pemeriksaan
PEMERIKSAAN PENUNJANG
15/07/2019 Satuan Nilai Normal

Hemoglobin 7,4 (L) gr/dL 11,5 – 16,5

Hematokrit 22,2 % 35 – 49

Leukosit 11,8 (H) 103/µL 4,0 – 10,0

Trombosit 189 103/µL 150 – 500


DIAGNOSA Pasien P1A0 usia 24 tahun, dengan retensio plasenta

PENATALAKSANAAN
Penatalaksanaan Terapi : Inf. RL 20 tpm, dilakukan manual plasentas, explorasi jalan lahir
(Pengawasan : TTV)

Rawat inap dan tirah baring


Edukasi Memberikan informasi kepada keluarga mengenai kondisi ibu
TANGGAL S O A P

14 JUli 2019 Pasien datang dari KU : pucat, tampak P1A0 dengan Manual
Pukul 22.30 IGD dengan keluhan retensio plasenta plasenta 
keluar banyak darah kesakitan keluar
Kesadaran : plasenta utuh
composmentis Hecting
perineum (+)
TD: 110/70 mmHg,
N:80x/menit, Inf. RL 20 tpm
RR:20x/menit,suhu: Inf kolf 1

36,5°C
Ppv (+)
HB=7,9
TANGGAL S O A P

15 Juli 2019 Pasien mengeluhkan KU : baik P1A0 dengan


Pukul 08.00 nyeri bekas jahtan postmanual plasenta Inf. RL 20 tpm
Kesadaran :
Inf kolf 1
composmentis Po: amoxicillin
TD: 120/80 mmHg, 3x1
Asam
N:84x/menit, mefenamat
RR:18x/menit,suhu: 3x1
36,4°C
PPV(+)
TANGGAL S O A P

15 Juli 2019 Pasien mengeluhkan KU : baik P1A0 dengan


Pukul 15.00 nyeri bekas jahtan postmanual plasenta Inf. RL 20 tpm
Kesadaran :
Po: amoxicillin
composmentis 3x1
TD: 120/80 mmHg, Asam
mefenamat
N:84x/menit, 3x1
RR:18x/menit,suhu:
36,4°C
PPV (+)
SEKIAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai