Anda di halaman 1dari 12

PRAKARYA

DAN
KEWIRAUSAHAAN
ANGGOTA KELOMPOK :

ANDRI SUHAIRIATI (05)


ASIH SAFITRI (07)
HILDA BERNIKA (20)
YENTI NOR KHOLIVAH (31)
CARA MEMBUAT
ES PISANG IJO
BAHAN KULIT PISANG IJO
 Pisang raja
 500ml santan kental
 250 ml sari daun pandan
 150 gr tepung beras
 150 gr tepung terigu
 60 gr gula
 3 tetes pasta pandan
 Plastik secukupnya
BAHAN VLA

 50 gr tepung beras
 500 ml santan kental
 2 ikat daun pandan
 100 gr gula pasir
 ½ sendok teh garam
PELENGKAP

 Es batu secukupnya
 Sirup coco pandan warna merah
 Susu kental manis
CARA MEMBUAT KULIT PISANG IJO
1. Masukan 500ml
santan kental,250ml
sari daun pandan
kedalam mangkok
lalu aduk hingga
merata.
2. Lalu tambahkan
150gr tepung
terigu,60gr gula,3
tetes pasta pandan
lalu aduk hingga
merata
3.Tuangkan adonan yang sudah rata kedalam
loyang,kemudian kukus selama 20 menit.
4.Setelah matang letakkan adonan diatas plastik,lalu
pipihkan adonan
5.Letakkan pisang diatas adonan,kemudian rapikan dengan
bantuan plastik lalu kukus selama 15 menit
CARA MEMBUAT VLA
1. Masukan 150ml
santan kental,50gr
tepung beras,100gr
gula,1/2sdt garam
lalu kocok hingga
merata
2. Kukus adonan
dengan tetap diaduk
sampai seperti
bubur
Setelah semua matang sempurna,susun dengan rapi di
mangkok,tambahkan sedikit susu kental manis,es batu dan sirup
coco pandan dan es pisang ijo siap dihidangkan.

Anda mungkin juga menyukai