Anda di halaman 1dari 12

Standar Penilaian Kurikulum K-13

1. Nurul Faridah (180210102011)


2. Achmad Maulana S. P (180210102022)
3. Azizah Vinda Sari (180210102033)
Standar penilaian pendidikan
Standar Penilaian K-13
merupakan kriteria mengenai
lingkup, tujuan, prinsip,
manfaat, mekanisme,
prosedur, dan juga instrumen
penilaian dari hasil belajar
peserta didik yang nantinya
akan digunakan sebagai
dasar dalam penilaian hasil
belajar selama menempuh
pendidikan dasar dan juga
pendidikan menengah.

Portfolio Presentation
Fungsi Penilaian Kurikulum 2013 [K-13]
Menetapkan ketuntasan program
Menetapkan program penguasaan kompetensi belajar
perbaikan atau pengayaan peserta didik dalam kurun waktu
berdasarkan tingkat tertentu yaitu harian, mingguan,
penguasaan kompetensi bagi bulanan, tengah semester dan
mereka yang diidentifikasi satu semester, satu tahunan serta
sebagai peserta didik yang selama masa studi satuan
lambat atau cepat dalam pendidikan
belajar dan pencapaian hasil Tujuan
belajar Umum
Penilaian
K-13
Mengetahui tingkat
penguasaan kompetensi
dalamsikap, pengetahuan, dan
Memperbaiki proses keterampilan yang sudah dan
pembelajaran pada pertemuan . belum dikuasai oleh seseorang
di semester atau tahun atau kelompok peserta didik
pelajaran berikutnya agar dapat ditingkatkan dan
diperbaiki
Tujuan Berdasarkan jenis-jenis penilaian kurikulum
2013, tujuan dari penilaian
Khusus kurikulum 2013 antara lain adalah :

Penilaian 01 Berdasarkan penilaian


autentik
Kurikulum 02 Menurut penilaian
2013 [K-13] pencapaian kompetensi
keterampilan
03 Berdasarkan penilaian
berbasis projek

04 Menurut penilaian fortofolio


Prinsip Penilaian K-13
(Permendikbud no.66 tahun 2013)

Terpadu Transparan Edukatif

Objektif Ekonomis Akuntabel


Jenis-Jenis Standar
Penilaian Kurikulum 2013
Penilaian Autentik
Penilaian yang didasarkan pada nilai
aspek, sikap, keterampilan, pengetahuan,
dan mulai dari masukan atau input,
proses, sampai output atau keluaran dari
01
pembelajaran yang dilakukan secara
komprehensif

Penilaian proyek Penilaian tertulis


Penilaian yang dilakukan melalui tugas Berbentuk esai atau uraian yang
yang harus diselesaikan dalam waktu
02 04 menuntut peserta didik untuk mampu
atau periode waktu tertentu mengingat, memahami,
mengorganisasikan, menerapkan,
menganalisis, mensintesis, dan
mengevaluasi materi yang sudah
dipelajari
Penilaian portofolio 03
Penilaian dari hasil kerja peserta didik baik
secara individu maupun kelompok
Ruang Lingkup Penilaian K-13
Kompetensi Kognitif (Pengetahuan)
Kompetensi hasil belajar kognitif peserta didik meliputi kemampuan
faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif. Kemampuan 01
kognitif peserta didik dapat diukur melalui kegiatan tes tulis, tes
lisan, ataupun penugasan

Kompetensi Psikomotorik (Keterampilan)


Pendidik atau seorang guru menilai kompetensi psikomotorik
melalui penilaian kinerja, yaitu penilaian yang menuntut peserta 02
didik mendemonstrasikan suatu kompetensi tertentu dengan
menggunakan tes praktik, projek, dan penilaian portofolio.
Kemampuan psikomotorik yang dijadikan bahan penilaian adalah
kemampuan mengamati, menanya, mengumpulkan informasi,
menalar, dan mengomunikasikan

Kompetensi Afektif (Sikap)


Pendidik melakukan penilaian kompetensi sikap melalui observasi, 03
penilaian diri, penilaian “teman sejawat”(peer evaluation) oleh
peserta didik dan jurnal. Instrumen yang digunakan untuk
observasi, penilaian diri, dan penilaian antarpeserta didik adalah
daftar cek atau skala penilaian (rating scale) yang disertai rubrik,
sedangkan pada jurnal berupa catatan pendidik.
Mekanisme
Penilaian K-13
Penilaian hasil belajar pada jenjang
pendidikan sekolah dasar dan sekolah
menengah dilaksanakan oleh pendidik
[guru], satuan pendidikan, pemerintah
dan lembaga mandiri di bidang
pendidikan.

Penilaian hasil belajar dilakukan dalam


bentuk penilaian autentik, penilaian diri,
penilaian projek, ulangan harian,
ulangan tengah semester, ulangan
akhir semester, ujian tingkat
kompetensi, ujian mutu tingkat
kompetensi, ujian sekolah, dan ujian
nasional.
Teknik dan
Instrumentasi Penilaian
Kurikulum 2013

Teknik dan instrumen Teknik dan instrumen Pemanfaatan dan


Penilaian keterampilan
penilaian sikap penilaian pengetahuan tindak lanjut penilaian
spiritual dan sosial
Teknik & Instrumentasi Penilaian K-13

Teknik dan instrumen penilaian


pengetahuan
a) Test tertulis
b) Test lisan Pemanfaatan dan tindak lanjut
c) Penugasan penilaian
Teknik dan instrumen penilaian sikap Hasil analisis penilaian
spiritual dan sosial pengetahuan dan keterampilan
a) Observasi Penilaian keterampilan menjadi dasar penentuan
b) Penilaian diri (self assesment) tindak lanjut program yang
a) Penilaian kinerja dibutuhkan peserta didik.
b) Penilaian portofolio
Thank You
Any Question ???

Anda mungkin juga menyukai