Anda di halaman 1dari 10

ALKENA

Disusun Oleh :

1. Aristika Linda Puspita (2182036)


2. Arum Kavita Sari (2182037)
3. Ayu Widyaningsih (2182038)
4. Catur Bagas Pamungkas (2182039)
• Alkena
Alkena merupakan senyawa hidrokarbon yang mempunyai ikatan
rangkap dua pada rantai karbonnya. Rumus umum alkena adalah CnH2n.

Deret Homolog Alkena


Tata nama alkena menurut IUPAC

• Cari rantai terpanjang yang melalui ikatan


rangkap 2 (disebut rantai induk/ rantai
utama).
• Yang tidak terletak pada rantai utama disebut
cabang (gugus alkil).
• Penomoran dan yang dekat dengan ikatan
rangkap.
Kegunaan alkena

1. Etena : sebagai bahan baku pembuatan plastik polietena (PE).


2. Propena : untuk membuat plastik polipropilena (PP), yaitu
polimer untuk membuat serat sintesis dan peralatan memasak.
3. Butadiena adalah salah satu alkadiena, yang melalui reaksi
polimerisasi akan membentuk polibutadiena (karet sintesis).
Polibuitadiena murni bersifat lengket dan lemah sehingga
digunakan sebagai komponen adhesif dan semen.
4. Hidrokarbon
• Obat pusing
• Obat mabuk perjalanan
• Terapi dan masih banyak yang lainnya
PEMBUATAN ALKENA
• Reaksi eliminasi (penghilangan) adalah reaksi penghilangan dua atom
yang terikat pada dua atom C yang berdekatan.
Contoh:
CH3 – CH2 – CH3 → CH3 – CH = CH2

• Reaksi dehidrasi adalah reaksi pembentukan alkena dengan disertai


lepasnya molekul air. Apabila alkohol dipanaskan bersama-sama H2SO4
pekat pada suhu 170 oC sampai 180 oC, maka akan terbentuk alkena dan air.
Contoh:
CH3 – CH2OH → CH2 = CH2 + H2O
• Reaksi dehidrogenasi adalah reaksi pembentukan alkena disertai
terlepasnya hidrogen dengan bantuan katalis Cr2O3 atau Al2O3 pada 500 oC
CH3 – CH2 – CH3 → CH3 – CH = CH2
• Reaksi dehalogenasi adalah reaksi pembentukan alkena disertai
terlepasnya gas hidrogen. Jika haloalkana direaksikan dengan logam seng
dalam pelarut aseton, maka terbentuk alkena dan senghalida.
CH – CHCl – CH2Cl + Zn → CH3 – CH = CH2 + ZnCl2
REAKSI YANG TERJADI PADA ALKENA :
1. Reaksi Pembakaran akan menghasilkan CO2, CO dan H2O
2. Reaksi adisi alkena (ikatan rangkap menjadi ikatan tunggal)
a. Reaksi alkena dengan halogen (halogenasi)
CH2=CH2 + Cl2 ~ CH2Cl-CH2Cl
( Etena klorin 1,2-dikloroetana )
b. Reaksi alkena dengan hidrogen (hidrogenasi)
CH2=CH2(g) + H2(g) katalis Ni/Pt CH3-CH3(g)
( Etena etana )
c. Reaksi alkena dengan Hidrogen halida (hidrohalogenasi)
Aturan Markovnikov : pada alkena tidak simetris atom H dari asam halida (HX) akan
terikat pada atom C yang mempunyai ikatan rangkap dan mengikat atom H lebih banyak.
CH3CH=CH2 + HBr CH3CH-CH3Br
( 1-propena, 2-bromopropna )
d. Reaksi alkena dengan air (hidrasi)
Alkena bereaksi dengan air membentuk alkohol.
( CH2=CH2(g) + H2O katalis H+ CH3-CH2-OH(g) )
( Etena 300 0C, 70 atm etanol )
e. Reaksi alkena dengan asam sulfat (H2SO4)
( CH2=CH2(g) + H2SO4 )
( CH3-CH2-OSO3H + H2O )
( C2H5OH + H2SO4 )
suhu ruang panas
f. Polimerisasi adisi pada alkena
Pada senyawa alkena jika antara molekul-molekul (manomer) yang sama mengadakan reaksi
adisi, maka akan terbentuk molekul-molekul besar dengan rantai yang panjang. Peristiwa ini disebut
polimerisasi.
Polimer-polimer sintesis banyak dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari. Contoh polimer dari alkena
misalnya polietilen (plastik), polivinil klorida (pipa paralon), dan politetraetena (teflon).
Polimerisasi etena : n/2(CH2=CH2)
(CH2)n Etena katalis polietena
Pembakaran alkena
C2H4(g) + 3O2(g)
2CO2(g) + 2H2O(g) , bersifat
eksotermik

Reaksi oksidasi alkena


OH - CH2=CH2 + KMnO4
CH2OH-CH2OH
Etena 1,2-etanadiol (etilen glikol)

Anda mungkin juga menyukai