Anda di halaman 1dari 31

BIOKIMIA

ASAM NUKLEAT
Nucleic acids (DNA & RNA)
Asam nukleat (polinukleotida)
adalah suatu biopolimer yg
tersusun dari monomer
nukleotida yg mengandung
semua informasi untuk
aktivitas maupun reproduksi
sel.
Berfungsi :
a. penyimpanan serta
pemindahan informasi
genetic
b. mengontrol sintesis RNA
c. Pembentukan protein
dalam sel
d. menentukan protein yang
disintesis
Asam
deoksiribosa
Asam nukleat terdapat (DNA)
dalam 2 bentuk
Asam ribosa
(RNA)
Nukleotida
Asam nukleat dibentuk dari monomer
nukleotida yg memiliki suatu gula, basa
nitrogen, dan fosfat.

Basa

Nukleosida
PO4
gula

Nukleotida
Penamaan Nukleotida:
FUNGSI NUKLEOTIDA
 Komponen cofaktor enzim :
CoA; FAD; NAD; NADP
 Pembawa energi kimia (Energy Carriers): ATP,
ADP, GTP
 Precursor sintesis DNA
 Precursor sintesis RNA
Struktur asam nukleat (DNA & RNA)
3 o5 Bases
o P o
o DNA Adenine
Basenucleotide (A)
Phosphate
group
5 CH2 o Purine
4 H H 1
H
H
Guanine
3 2H (G)
o Deoxyribose
o P o
o
Base Cytosine
CH2 o (C) Pyrimidine
H H
H
H Thymine
3
5 3 H
(T)
Sugar-phosphate backbone
 Gugus PO4 dari satu
nukleotida terikat pada
gula nukleotida lainnya
phosphodiester link.
 Menghasilkan “backbone”
dari fosfat dan gula
 sequence basa nitrogen
pada DNA atau mRNA
adalahkhas pada setiap
gen
 Gen biasanya terdiri dari
ratusan sampai ribuan
nukleotida
 Most DNA molecules
have thousands to
millions of base pairs
Basa Nitrogen
3 5
Hydrogen bonds
sitosin Guanin
(C) (G)
Nitrogenous bases

Timin (T) Adenin (A)


Uracil (U)

Pyrimidines Purine
Ke dua untai komplementer dari heliks ganda DNA
5 3 bekerja dengan arah yg berlawanan atau antiparalel.
Jika salah satu rantai dibaca dari ujung fosfat 5’-nya,
maka rantai lainnya akan dibaca dari ujung
Sugar-phosphate
hidroksilnya 3’-nya.
backbones
 Molekul RNA memiliki rantai polynucleotide single (single
strand).
 Molekul DNA memiliki dua rantai polynucleotide (double
strand) yang membentuk double helix.
“ Two strands” harus saling komplementer satu sama lain

Pasangan Basa A-
T dan G-C yang
Berikatan
Hidrogen
• A-T memiliki 2
ikt. Hidrogen
• G-C memiliki 3
Ikt. Hidrogen
RNA
 mRNA (messenger RNA)
 Membawa informasi genetik dari DNA ke ribosom untuk
sintesis protein

 rRNA (ribosomal RNA)


 Penyusun 65 % ribosom, sisanya protein
 Mengenali mRNA

 tRNA (transfer RNA)


 Menterjemahkan kode genetik dari mRNA menjadi asam amino
tertentu
PERBEDAAN DNA DAN RNA

DNA RNA
CH2 o CH2 o
H H
H H H
H H
H H
OH
Deoxyribose sugar Ribose sugar
(O on C2 is missed) (no missed O)

Deoxiribo-Nucleic-Acid Ribo-Nucleic-Acid

Double stranded nucleic acid Single stranded nucleic acid

Bases: A, G, C, T Bases: A, G, C, U
PENGULANGAN Gula- fosfat DNA backbone
Gula–fosfat- Basa SATU nucleotide

Polinukleotida MOLEKUL DNA

DNA Double stranded

RNA single stranded

DNA A G C T A T C

mRNA T
U C G A T
U A G
Replikasi DNA
Semikonservatif
 DNA dobel heliks dapat dikopi secara persis karena masing-masing
untai mengandung sekuen nukleotida yang persis berkomplemen
dengan sekuen untai pasangannya. Masing-masing untai dapat
berperan sebagai cetakan untuk sintesis dari untai komplemen baru
yang identik dengan pasangan awalnya.

Anda mungkin juga menyukai