Aik 4-1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 13

ASSALAMMUALAIKUM WR.

WB

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG


KELOMPOK
Kelompok : 13
 201710410311194

Khairunnisa Yahya
201710410311180
Arifa Kharimatul Fuad
201710410311184
Nabella Anggraeni
201710410311194
AKHLAK BERBUSANA DALAM ISLAM
DALIL
DEFINISI MENGENAI
ETIKA
AKHLAK AKHLAK
BERPAKAIAN
BERPAKAIAN BERPAKAINA
DALAM ISLAM

MAKNA HIJAB CARA BERHIJAB


YANG SESUAI YANG BENAR
SYARIAT ISLAM SECARA SYAR’I
DEFINISI
AKHLAK
BERPAKAI
-AN
Akhlak berasal dari bahasa Arab yang diartikan
dengan budi pekerti, tingkah laku atau tabiat.

Menurut bahasa, dalam bahasa Arab pakaian disebut


dengan kata “Libaasuntsiyaabun”dan dalam Kamus
Besar Bahasa Indonesia, pakaian diartikansebagai
“barang apa yang biasa dipakai oleh seorang baik
berupa jaket, celana,sarung, selendang, kerudung,
baju, jubah, serban dan lain-lain sebagainya”

Menurut isltilah, pakaian adalah “segala sesuatu yang


dikenakan seseorang dalam berbagai ukuran dan
modenya berupa baju, celana, sarung, jubah, ataupun
yang lain, sesuaikan dengan kebutuhan pemakainya.
ETIKA
BERPAKAIAN

Menutup aurat dan menutupi seluruh tubuh selain yang


dikecualikan Syariat.

Tidak tembus pandang dan tidak ketat

Tidak menumbuh sifat riya

Wanita tidak menyerupai laki-laki dan laki-laki tidak


menyerupai perempuan

Menutup tubuh bagian atas dengan tudung kepala

Tidak menyerupai pakaian khas orang kafir atau orang fasik.


ETIKA
BERPAKAIAN

Memakai busana bukan untuk mencari


popularitas.

Memilih warna sesuai.

Laki-laki dilarang memakai emas dan


sutera.

Dahulukan sebelah kanan.

Berdo’a.
MAKNA HIJAB
YANG SESUAI
SYARIAT
ISLAM

Dalam kitab Fathul Qadir, Asy-Syaukani membawakan beberapa


penjelasan ulama mengenai hijab. “Al-Jauhari mengatakan, hijab
adalah milhafah (kain yang sangat lebar). Sebagian ulama
mengatakan, hijab adalah al-qina’ (sejenis kerudung untuk menutupi
kepala dan wajah).

Sebagian ulama mengatakan, hijab adalah pakaian yang menutupi


seluruh tubuh wanita. Sebagaimana dalam hadits shahih, dari hadits
Ummu Athiyyah, bahwa ia mengatakan, “Wahai Rasulullah, diantara
kami ada yang tidak memakai hijab.” Lalu Rasulullah menjawab,
“Hendaknya ada dari kalian yang menutupi saudarinya dengan
hijabnya.”
DALIL
MENGENAI
AKHLAK
BERPAKAINA
DALAM ISLAM

‫ین‬ ِ ‫یَا أَیُّ َھا الن ّ َ ِب ُّيقُل أ َِلِّّـ ْز َو‬


َ ِ‫اج َك َو َبنَا ِت َك َو ِن َساء ال ُْمؤْ ِمن‬
‫ین َعل َیْ ِھ ّ َن ِمن َجل َا ِبی ِب ِھ ّ َن َذل ِ َكأ َ ْدنَى أَن یُ ْع َرف َْن‬ َ ‫یُ ْد ِن‬
‫ذَیْ َن‬: Wahai
Artinya ْ‫ َفل َا یُؤ‬Nabi! Katakanlah kepada istri-istrimu, anak-anak
perempuanmu dan istri-istri orang Mukmin, “Hendaklah mereka
menutupkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka.” Yang demikian itu agar
mereka lebih mudah untuk dikenali, sehingga mereka tidak diganggu. Dan
Allah Maha Pengampun, Maha Penyayang. (al- Ahzab:59). Jilbab ialah
sejenis baju kurung yang lapang yang dapat menutup kepala, wajah dan
dada.
CARA BERHIJAB
YANG BENAR
SECARA SYAR’I
1. Hijab itu menutup kepala wanita
dan menjulur hingga ke leher serta
menutup bagian dada. Sesuai
yang duperintahkan dalam firman
2. Bukan untuk Allah, surah An-Nur ayat 31 yang
berhias artinya: 1.
”Dan katakanlah kepada wanita yang
beriman agar mereka menjaga
3. Tidak pandangannya dan memelihara
memakai hijab kemaluannya,dan jangan
poni menampakan perhiasannya
( auratnya) kecuali yang terbiasa
terlihat. Dan hendaklah mereka
menutupi kain kerudung ke dadanya
dan jangan menampkan auratnya
kecuali kepada suami mereka...”
5. Jika hijab diartikan sebagai
4. Tidak penghalang atau penutup aurat,
transparan maka kita harus memilih hijab yang
tidak transparan, ataupun jika
transparan kita bisa mendoublenya.
Jika tidak bisa berfungsi sebagai
penutup atau pengahalang namanya
bukan hijab.

6. Tidak ada
tambahan sanggul “Ada dua golongan ahli neraka, yang aku belum
pernah melihatnya, yaitu: 1. Suatu kaum yang
membawa cambuk seperti ekor sapiyang
dipukulkan kepada manusia. 2, perempuan-
perempuan yang berpakaian (tetapi hakikatnya)
telanjang, jalannya lenggak-lenggok,kepala
sanggul mereka seperti punuk unta yang miring.
Mereka tidak akan masuk surge dan tidak akan
mencium bau surge, padahal sesungguhnya bau
surge itu tercium dari jarak perjalanan(sejauh)
sekian dan sekian… dan dalam riwayat lain
dikatakan dan sesungguhnya baunya tercium dari
jarak perjalanan 500 tahun.” (HR. Muslim)
PERTANYAAN
1.Dinar 150
Pertanyaan: Apa hukumnya jika seorang muslim memakai hijab dan hijabnya
hanya diselempangka saja?
Jawaban : hukumnya haram karena didalam al-quran sudah dijelaskan bahwa
memakai hijab dari ujungkaki hingga ujung kepala dan apabila
wanitamemakai kerudungyangterlalu wah juga dapat mengundang shahwat
seoranglaki-laki.
2. Yoga nur 166
Pertanyaan :Pendapat tentang kelompok feminim dan maskulin dalam etika
berpakian dan hukum berpakaian dalam islam ?
Jawaban : allah mengutuk orang-orang yang meniru laki-laki menjadi
perempuan dan perempuan menyerupai laki- laki
3. Khasna S Jihan 147
Pertanyaan : Tanggapan tentang artis yang mengendorskan suatu produk
Jawaban : tidak boleh karena, dalam mengendors berarti wanita mencari
nafkah, padalah wanita diciptakan untuk dinafkahi bukan menafkahi.
Kesimpulan

Pakaian untuk menutupi aurat yaitu perkara yang


dianggap buruk bila terlihat. Perhiasan ialah
perkara untuk keindahan lahiriah. Akramah
berkata bahwa pakaian takwa ialah busana yang
dipakai oleh orang-orang yang takwa pada hari
kiamat. Kata zinah yang secara bahasa berarti
perhiasan, tetapi bukanlah perhiasan yang biasa
dipakai orang tetapi makna zinah di sini adalah
anggota badan yang merupakan tempat
perhiasan (mahaluzzinah), karena illa mâ zhahara
minha yang dimaksud adalah yang biasa nampak
pada saat itu (saat ayat ini turun) yaitu muka dan
telapak tangan. Diharapkan dengan adanya
tulisan ini bisa bermanfaat bagi sipembacanya,
semoga mengimplimentasikannya dalam
kehidupan sehari-hari, mudah-mudahan tidak
mau membuka aurat dimanapun berada.

Anda mungkin juga menyukai