Anda di halaman 1dari 4

Pengertian akuntansi internasional

Akuntansi internasional adalah akuntansi


untuk transaksi internasional, perbandingan
prinsip, standar dan praktek akuntansi di
berbagai negara serta harmonisasi berbagai
standar akuntansi yang ada.

International Accounting: Introduction Jufri Darma, SE, M.Si

1
Bidang kajian
akuntansi internasional
 

Deskripsi dan perbandingan akuntansi: membahas


internasional akuntansi tinjauan sekilas, bisnis
internasional dan strategi perusahaan multinasional,
standar akuntansi dan praktek akuntansi di bebarapa
negara, pengungkapan dan perspektif manajemen
terhadap pengungkapan informasi, serta harmonisasi
standar akuntansi internasional.
 

Akuntansi atas transaksi internasional : transaksi


internasional dengan mata uang asing, laporan segmental,
akuntansi perubahan harga, translasi laporan keuangan,
dan audit internasional operasi luar negeri

International Accounting: Introduction Jufri Darma, SE, M.Si

2
DIMENSI akuntansi
PADA BISNIS internasional
 

1. Laporan Keuangan harus dibuat sesuai dengan undang-undang dan


standar yang berlaku pada masing-masing cabang.
2. Laporan Keuangan harus disiapkan secara konsisten dengan praktek
dan standar akuntansi negara induk perusahaan beroperasi untuk
keperluan konsolidasi.
3. Adanya aktivitas ekspor dan impor maka maka harus adanya
penyeragaman satu mata uang (mata uang tunggal).
4. Sistem pengendalian manajemen harus sesuai dengan kondisi dimana
beroperasi dan memenuhi kebutuhan perusahaan secara keseluruhan.
5. Mempertimbangkan aspek-aspek yang berkaitam dengan pajak.
6.Dengan adanya transfer bahan baku antar negara maka harus disusun
kebijakan sistem transfer pricing yang memadai.
7. Jika ada cabang yang menggunakan jasa akuntan publik yang berbeda
maka hal inipun harus diperhatikan.
 

International Accounting: Introduction Jufri Darma, SE, M.Si

3
PERMASALAHAN UTAMA AKUNTANSI
internasional
 

1. Perbedaan Standar dan


Praktek
2. Perbedaan Mata Uang
3. Perbedaan Peraturan Pajak
4. Perbedaan Bahasa
5. Perbedaan Kultur
International Accounting: Introduction Jufri Darma, SE, M.Si

Anda mungkin juga menyukai