Anda di halaman 1dari 36

Entity Relationship Diagram

(ERD)
BASIS DATA
KELAS XI

Fera Rika Rahmatika, S.Pd.


3.2 Memahami bentuk diagram hubungan antar entitas
4.2 Mempresentasikan hubungan keterkaitan antar data dalam
diagram ERD

 Definisi entity relationship diagram


 3 komponen ERD dan simbolnya (entitas, atribut,
relasi)
 Macam-macam atribut
 Macam-macam atribut key
 Macam-macam relationship
 Kardinalitas / derajat hubungan
3.2 Memahami bentuk diagram hubungan antar entitas
4.2 Mempresentasikan hubungan keterkaitan antar data dalam
diagram ERD

 Mejelaskan definisi entity relationship diagram


 Menjelaskan 3 komponen ERD
 Menyebutkan simbol-simbol ERD
 Mengklasifikasikan atribut ke dalam macam-macam atribut
 Menjelaskan macam-macam key
 Menjelaskan macam-macam relationship
 Menjelaskan kardinalitas / derajat hubungan
 Menyebutkan jenis-jenis kardinalitas
 Mempresentasikan hubungan keterkaitan antar data dalam diagram
ERD
Pertemuan 1

 Mejelaskan definisi entity relationship diagram


 Menjelaskan 3 komponen ERD
 Mengklasifikasikan atribut ke dalam macam-macam
atribut
3 Komponen ERD

Entitas

Atribut

Relasi
Entitas

Entitas adalah obyek yang mewakili sesuatu dalam


dunia nyata dan dapat dibedakan antara satu dengan
lainnya (unik).
Simbol Entitas

Entitas
Skip..

 Data Fisik (seperti mobil, rumah, manusia,


pegawai, peserta didik)
 Abstrak atau konsep (seperti department,
pekerjaan, mata pelajaran)
 Kejadian (pembelian, penjualan, peminjaman, dll)
Atribut

Attribute merupakan karakteristik dari entitas atau


relationship, yang menyediakan penjelasan detail tentang
entitas atau relationship

Simbol Atribut

Atribut
Perhatikan database di bawah ini!
Diskusi

1. Identifikasi dari database perpustakaan yang


termasuk ke dalam entitas dan atribut!
2. Apa itu ERD?
3. Kriteria apa saja yang bisa masuk ke dalam entitas?
4. Cari informasi mengenai macam-macam atribut!
Pengertian ERD

ERD merupakan suatu model untuk menjelaskan


hubungan antar data dalam basis data berdasarkan
objek-objek dasar data yang mempunyai hubungan/
relasi
Atribut

 Dalam penerapannya (level fisik) atribut merupakan


field atau kolom dari sebuah tabel.
 Jenis-jenis atribut:
Atribut Simple
Atribut Multivalue
Atribut Composite
Atribut Derivatif
Atribut Key
Atribut Simple

 Atribut yang bernilai atomic, tidak dapat dipecah lagi


menjadi lebih kecil
 Contoh : Jenis kelamin, penerbit, tahun terbit
Atribut Multivalue

 Nilai dari suatu attribute yang mempunyai lebih dari


satu (multivalue) nilai dari atrribute yang
bersangkutan
 Contoh : nomor telpon, yang kemungkinan seseorang
memiliki lebih dari 1 nomor telpon.
Atribut Composite

 Atribut composite adalah suatu atribut yang terdiri dari


beberapa atribut yang lebih kecil yang mempunyai arti
tertentu yang masih bisah dipecah lagi atau mempunyai
sub attribute
 Contoh : dari entitas nama yaitu nama depan, nama
tengah, dan nama belakang
Atribut Derivatif

 Derivatif attribute atau attribut turunan adalah


atribut yang nilai-nilainya diperoleh dari pengolahan
dari atribut atau tabel lain yang berhubungan
 Misalnya atribut umur yang diperoleh dari tanggal
lahir dan tanggal sekarang
Atribut Kunci (Key)

 Key adalah merupakan suatu atribut yang


menandakan kunci dari suatu entitas yang bersifat
unik
 Contoh : NIS, NIP, NIM dan nomor pokok lainnya.
 Atribut simple  Atribut multivalues
Tgl Lahir Gelar NIP Nama
Jabatan

pegawai
PEGAWAI

 Atribut composite  Atribut derivatif


Nama
Nama Tenga Nama
Depan h belakan Tgl Umur
g Lahi
r

Nama
PEGAWAI

Pegawai
Ice Cream
Jodohkanlah!

 Kode_buku 1. Atribut devatif


 Tanggal_kembali 2. Atribut simple
 Gelar 3. Atribut multivalue
 Alamat 4. Atribut key
 Nama_film 5. Atribut composit
Latihan

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan ERD?


2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan entitas dan atribut!
3. Gambarkan simbol dari entitas dan atribut!
4. Termasuk ke dalam jenis atribut apakah alamat dan
alamat email?
5. Gambarkan entitas dan atribut berikut:
Siswa nis, nama, alamat, umur, no_telpon
Oleh-oleh 

Buatlah ringkasan materi tentang macam-macam


atribut kunci!
Pertemuan 2

 Menjelaskan macam-macam key


 Menjelaskan macam-macam relationship
Atribut Kunci (Key)

 Key adalah merupakan suatu atribut yang


menandakan kunci dari suatu entitas yang bersifat
unik
 Contoh : NIS, NIP, NIM dan nomor pokok lainnya.
Macam-macam atribut Kunci (Key)

Super Key

Kandidat Key

Primary Key

Foreign Key
Relationship

Merupakan suatu hubungan yang terjadi antar himpunan


entitas dimana relasi biasa diberi nama dengan kata kerja

Simbol Relationship

Relationship
Macam-macam Relationship
 Unary Degree
PEGAWAI
LAPO
R

 Binary Degree
PEGAWAI DEPARTEMEN
KERJA

 Ternary Degree
PEGAWAI PROYEK
KERJA

KOTA
Soal Latihan

1. Jelaskan yang dimaksud dengan primary key dan berikan


contohnya!
2. Apa yang dimaksud dengan super key dan kandidat key!
3. Saat seperti apakan foreign key muncul?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan relationship!
5. Buatlah masing-masing 1 contoh dari 3 macam
relationship!
Pertemuan 3

 Menjelaskan kardinalitas / derajat hubungan


 Menyebutkan jenis-jenis kardinalitas
 Mempresentasikan hubungan keterkaitan antar data
dalam diagram ERD
Derajat Relasi / Kardinalitas

One to One (1 : 1)

One to Many (1 : M)

Many to Many (M : M)
Tebak...

Bapak Dipimpin Anak

Kd_dos
Kd_dos Kd_jur

Dosen Mengepalai Jurusan

Alamat_dos Nama_dos Kd_jur Nama_jur


Derajat Relasi (1 : 1)

1 1
Universitas Dipimpin Rektor

Kd_dos
Kd_dos Kd_jur

1 1
Dosen Mengepalai Jurusan

Alamat_dos Nama_dos Kd_jur Nama_jur


Derajat Relasi (1 : M)

1 M
Bapak Dipimpin Anak

Kd_dos
Kd_dos Kd_jur

1 M
Dosen Mengajar Kuliah

Alamat_dos Nama_dos Kd_jur Nama_jur


Derajat Relasi (M : M)

NPM
NPM Kd_kul

M M
Mahasiswa Mengajar Kuliah

Alamat_mhs Nama_mhs Kd_kul Nama_kul


Tahap pembuatan ERD

1. Menentukan Entitas
2. Menentukan Relasi
3. Mengisi Kardinalitas
4. Menentukan Atribut
5. Menentukan Kunci Utama
6. Menggambar ERD dengan Atribut
Latihan

Buatlah rancangan ERD tentang “ekstrakurikuler di


sekolah”.
Definisikan:
1. Entitas-entitasnya
2. Relasi
3. Atribut untuk masing-masing entitas
4. Kardinalitas

Anda mungkin juga menyukai