Anda di halaman 1dari 15

DIMENSI

TIGA
 Jarak titik ke titik
 Jarak Titik ke Garis
 Jarak Titik ke Bidang
Kompetensi Dasar
1. Mendeskripsikan jarak dalam ruang (Antartitik, titik ke
garis, dan titik ke bidang).
2. Menentukan jarak dalam ruang (antartitik, titik ke garis, dan
titik ke bidang).

Tujuan Pembelajaran
1. Mengamati dan mendeskripsikan duduk masalah jarak antartitik,
jarak titik ke garis, dan titik ke bidang pada ruang, 
2. Mengamati dan menerapkan konsep jarak antartitik, titik ke
garis, dan titik ke bidang untuk menuntaskan duduk masalah
pada dimensi tiga, dan
3. Mengonstruksi rumus jarak dua titik dan jarak titik ke garis.
Proyeksi Pada 1. Proyeksi titik pada garis
Bangun Ruang
2. Proyeksi titik pada bidang

3. Proyeksi garis pada bidang


1. Proyeksi titik pada garis
Dari titik A
ditarik garis s garis t A

garis s memotong t di B,
titik B adalah s
hasil proyeksi
titik A pada t t
B
Contoh Soal
Pembahasan Soal

Proyeksi Titik A Pada :


a. BC adalah titik B
Simple PowerPoint Presentation

H G
b. BD adalah titik T
E F
A’
c. ET adalah titik A’
D T C
A B
2. Proyeksi Titik Pada Bidang
Dari titik R R
di luar bidang H
g
ditarik garis g  H.
Garis g menembus
bidang H di titik R’. H R’
Titik R’ adalah proyeksi titik R
di bidang H
Contoh Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH.
Tentukan : H G
E F
a. Proyeksi titik E pada bidang
ABCD.
b. Proyeksi titik C pada bidang D C
BDG. A B
Pembahasa Soal
Proyeksi titik E pada H G
bidang ABCD adalah A E F
(EA  ABCD)
LOREM IPS P
UM DOLOR SIT AMET,

Proyeksi titik C pada


CU USU AGAM
INTEGRE IMPEDIT.
D C
A B
bidang BDG adalah P
CE  BDG
3. Proyeksi garis pada bidang
Proyeksi sebuah garis
A
B ke sebuah bidang
g dapat diperoleh
dengan memproyek-
sikan titik-titik yang
terletak pada garis itu
H A’ g’ ke bidang.
B’
Jadi proyeksi garis g pada bidang H
adalah g’
Contoh Soal
H G Diketahui kubus
E F ABCD.EFGH
a. Proyeksi garis EF
pada bidang ABCD
D C
A
adalah….
B

b. Jika panjang rusuk kubus 6 cm,


Panjang proyeksi garis CG
pada bidang BDG adalah….
Pembahasan
H G a. Proyeksi garis EF
E F pada bidang ABCD
berarti menentukan
D
proyeksi titik E dan F
C
A B
pada bidang ABCD,
yaitu titik A dan B
Jadi proyeksi EF pada ABCD
adalah garis AB
Pembahasan Soal
b. Proyeksi garis CG
H G pada bidang BDG
E F berarti menentukan
P proyeksi titik C
D
dan titik G
C
A B
pada bidang BDG,
6 cm
yaitu titik P dan G
Jadi proyeksi CG pada BDG
adalah garis PG dan panjangnya?
H G •Panjang proyeksi CG
E F pada BDG adalah
panjang garis PG.
P
D C •PG = ⅔.GR
R
A 6 cm B = ⅔.½a√6
= ⅓a√6 = ⅓.6√6

•Jadi panjang proyeksi garis CG


pada bidang BDG adalah 2√6 cm
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai