Anda di halaman 1dari 22

VIDEO PEMBELAJARAN MATEMATIKA

DIMENSI TIGA
Jarak Titik ke Bidang

Pada Kubus
Garis Tegak Lurus Bidang
Suatu garis dikatakan
g
tegak lurus dengan sebuah bidang
jika garis tersebut tegak lurus
 h dengan tiap garis yang
k terletak pada bidang yang
g ⊥ h, g ⊥ k, berpotongan dengan garis tersebut
Jadi, g ⊥ V
Proyeksi Titik pada Bidang
Proyeksi sebuah titik T pada
T bidang V dapat diperoleh
dengan cara menarik garis
tegak lurus dari titik T terhadap
bidang V. Selanjutnya,
perpotongan garis tegak lurus
dari titik T dengan bidang V
 yaitu titik X disebut proyeksi
X titik T pada bidang V
Jarak Titik ke Bidang

T
Jarak antara titik T dan bidang V
adalah panjang ruas garis yang
tegak lurus dari titik T ke bidang V
d
atau panjang ruas garis lurus dari
titik T ke titik proyeksinya di X
 pada bidang V, yaitu TX = d
X
Jarak Titik ke Bidang
Secara umum titik proyeksi X dapat ditemukan
T dengan langkah-langkah berikut.
1. Tarik garis dari titik T tegak lurus ke salah
satu garis pada bidang V, misal
perpotongannya di titik A
2. Bentuk bidang W melalui TA tegak lurus V
d 3. Lukis garis potong h antara bidang V dan W
4. Tarik garis dari titik T tegak lurus h,
A  W berpotongan di X yang merupakan proyeksi
dari titik T ke bidang V
X h
5. Jarak titik T dengan bidang V adalah TX = d
Metode penyelesaiannya menggunakan pythagoras,
luas segitiga, trigonometri atau perbandingan
Contoh Soal Diketahui kubus ABCD.EFGH
dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan
H G a. Jarak titik A ke bidang BCGF
E F
b. Jarak titik A ke bidang BDHF
c. Jarak titik A ke bidang BCHE
d. Jarak titik A ke bidang BDE
e. Jarak titik G ke bidang BDE
D C f. Jarak titik C ke bidang BDE
A B
g. Jarak titik A ke bidang BDP
12 cm dengan P adalah titik tengah AE
h. Jarak titik G ke bidang BDP
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: a. Jarak titik A ke bidang BCGF

H G
E F Alternatif Jawaban:
Proyeksi titik A pada bidang BCGF
adalah titik B, Karena AB ⊥ BCGF
Jadi, jarak titik A ke bidang BCGF
D C adalah ruas garis AB = 12 cm
A B
12 cm
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: b. Jarak titik A ke bidang BDHF
H G
E
Alternatif Jawaban:
F
Proyeksi titik A pada bidang BDHF
adalah titik J (titik tengah BD).
Karena AJ ⊥ BDHF
D
Jadi, jarak titik A ke bidang BDHF
C 1
A J adalah ruas garis AJ = AC = 6 2 cm
B 2
12 cm
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: c. Jarak titik A ke bidang BCHE
H G
E
Alternatif Jawaban:
F
Proyeksi titik A pada bidang BCHE
adalah titik K (titik tengah BE).
Karena AK ⊥ BCHE
K
D
Jadi, jarak titik A ke bidang BCHE
C 1
A adalah ruas garis AK = AF = 6 2 cm
B 2
12 cm
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: d. Jarak titik A ke bidang BDE
Alternatif Jawaban:
1. Tarik garis dari titik A tegak lurus ke salah
H G satu garis pada bidang BDE (garis BD),
E F misal perpotongannya di titik J
2. Bentuk bidang melalui AJ tegak lurus BDE,
yaitu bidang AJE
3. Lukis garis potong antara bidang BDE dan
L
AJE, yaitu garis JE
D C 4. Tarik garis dari titik A tegak lurus JE,
A J berpotongan di L yang merupakan proyeksi
12 cm B
dari titik A ke bidang BDE
5. Jarak titik A dengan bidang BDE adalah AL
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: d. Jarak titik A ke bidang BDE
H G Ambil segitiga siku-siku AJE
E F Jarak titik A ke JE adalah AL (AL ⊥ JE)
E Menggunakan Luas AJE
1 1
× 𝐴𝐽 × 𝐴𝐸 = × 𝐽𝐸 × 𝐴𝐿
L 2 2
6 6
12 L 𝐴𝐽 × 𝐴𝐸 6 2 × 12
D C 𝐴𝐿 = =
J 𝐽𝐸 6 6
A B
12 cm
J 12 2 6 12 12
A 6 2 = × = =4 3
6 6 6

Jadi, jarak titik A ke BDE adalah 4 3 cm


Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: e. Jarak titik G ke bidang BDE
Alternatif Jawaban:
1. Tarik garis dari titik G tegak lurus ke salah
H G satu garis pada bidang BDE (garis BD),
E F misal perpotongannya di titik J
2. Bentuk bidang melalui GJ tegak lurus BDE,
yaitu bidang GJE
L 3. Lukis garis potong antara bidang BDE dan
GJE, yaitu garis JE
D J C 4. Tarik garis dari titik G tegak lurus JE,
A berpotongan di L yang merupakan proyeksi
12 cm B
dari titik G ke bidang BDE
5. Jarak titik G dengan bidang BDE adalah GL
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: e. Jarak titik G ke bidang BDE
H G Ambil segitiga samakaki JGE
E F Jarak titik G ke JE adalah GL (GL ⊥ JE)
E
12 2
M G
Menggunakan Luas JGE
1 1
L × 𝐺𝐸 × 𝐽𝑀 = × 𝐽𝐸 × 𝐺𝐿
12 2 2
D C 𝐺𝐸 × 𝐽𝑀 12 2 × 12
J 6 6 6 6 𝐺𝐿 = =
A 𝐽𝐸 6 6
B L
12 cm 24 2 6 24 12
J = × = =8 3
6 6 6

Jadi, jarak titik G ke BDE adalah 8 3 cm


Kesimpulan Soal d dan e
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk a cm.
Tentukan: d. Jarak titik C ke bidang BDE
e. Jarak titik G ke bidang BDE
K G
H G E
E F
L

A J C
L
D J C AG = diagonal ruang = 𝑎 3
1 1
A Jarak titik C ke bidang BDE = AL = AG = 𝑎 3
a cm B 3 3
2 2
Jarak titik G ke bidang BDE = GL = AG = 𝑎 3
3 3
H G Pembahasan Soal
E F Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan
12 cm
panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: f. Jarak titik C ke bidang BDE
Alternatif Jawaban:
D C
Proyeksi titik C ke bidang BDE berada di
A B luar kubus
Z Perluas kubus dan bidang BDE
Jadi, jarak titik C ke bidang BDE sama
dengan Jarak titik C ke bidang BDX , yaitu
Y 1 1
X CZ = 𝑎 3 = 12 3 = 4 3
3 3
V W
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: f. Jarak titik C ke bidang BDE
Alternatif Jawaban:
H C’ G 1. Proyeksi titik C ke bidang BDE terletak pada
E F perluasan ke bawah bidang BDE
2. Perhatikan bahwa CC’ sejajar bidang BDE,
Z’ dengan demikian jarak semua titik pada garis CC’
sama dengan jarak titik C ke bidang BDE
3. Jarak C’ ke garis EJ mewakili jarak C’ ke bidang
D J C BDE. Akibatnya CZ = C’Z’.
A C’ G
B E 1
12 cm CZ=C’Z’ =AL= 𝑎 3
Z Z’ 3
L 1
= 12 3 = 4 3
A J C 3
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: g. Jarak titik A ke bidang BDP dengan P adalah titik tengah AE
Alternatif Jawaban:
H G 1. Tarik garis dari titik A tegak lurus ke salah
E F satu garis pada bidang BDP (garis BD),
misal perpotongannya di titik J
2. Bentuk bidang melalui AJ tegak lurus BDP,
P yaitu bidang AJP
X 3. Lukis garis potong antara bidang BDP dan
D C AJP, yaitu garis JP
A J 4. Tarik garis dari titik A tegak lurus JP,
12 cm B
berpotongan di X yang merupakan proyeksi
dari titik A ke bidang BDP
5. Jarak titik A dengan bidang BDP adalah AX
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: g. Jarak titik A ke bidang BDP dengan P adalah titik tengah AE

H
Ambil segitiga siku-siku AJP
G
E Jarak titik A ke JP adalah AX (AX ⊥ JP)
F
P Menggunakan Luas AJP
1 1
P × 𝐴𝐽 × 𝐴𝑃 = × 𝐽𝑃 × 𝐴𝑋
2 2
X 6 3
6 X 𝐴𝐽 × 𝐴𝑃 6 2×6
D C 𝐴𝑋 = =
𝐽𝑃 6 3
A J
12 cm B 6 6
J 6 2 3
A 6 2 = × = =2 6
3 3 3

Jadi, jarak titik A ke BDP adalah 2 6 cm


Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: h. Jarak titik G ke bidang BDP dengan P adalah titik tengah AE
Alternatif Jawaban:
H G 1. Tarik garis dari titik G tegak lurus ke salah
E F satu garis pada bidang BDP (garis BD),
misal perpotongannya di titik J
2. Bentuk bidang melalui GJ tegak lurus BDP,
P yaitu bidang GJP
Y 3. Lukis garis potong antara bidang BDP dan
D C GJP, yaitu garis JP
J
A 4. Tarik garis dari titik G tegak lurus JP,
12 cm B
berpotongan di Y yang merupakan proyeksi
dari titik G ke bidang BDP
5. Jarak titik G dengan bidang BDP adalah GY
Pembahasan Soal
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 12 cm.
Tentukan: h. Jarak titik G ke bidang BDP dengan P adalah titik tengah AE
Jarak titik G ke JP misal GY (GY ⊥ JP)
H G Diketahui: 𝑃𝐽 = 6 3, 𝐺𝐽 = 6 6
E F 𝐺𝑃 = 𝐺𝐸 2 + 𝐸𝑃2 = (12 2)2 +62
= 288 + 36 = 324 = 18 = 6 9
P Perhatikan ukuran segitiga GJP
Y 𝐺𝑃2 = 𝑃𝐽2 + 𝐺𝐽2  182 = (6 3)2 +(6 6)2
D
J C 324 = 108 + 216  324 = 324
A Karena memenuhi rumus pythagoras, maka GJP
B
12 cm adalah segitiga siku-siku di J. Sehingga GJ ⊥ JP,
berakibat GY = GJ = 6 6
Jadi, jarak titik G ke BDP adalah 6 6 cm
Penugasan Terstruktur
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 18 cm.
Tentukan
a. Jarak titik C ke bidang ABFE (18 cm)
b. Jarak titik D ke bidang ACGE (9 2 cm)
c. Jarak titik C ke bidang BDG (6 3 cm)
d. Jarak titik H ke bidang ACF (12 3 cm)
e. Jarak titik A ke bidang BDG (6 3 cm)
f. Jarak titik H ke bidang ACQ dengan Q adalah titik tengah FB (9 6 cm)
g. Jarak titik A ke bidang RSFB dengan R dan S adalah titik tengah AD
18
dan EH ( 5 5 cm)
h. Jarak titik X ke bidang EYZH dengan Y dan Z adalah titik tengah AB
18
dan CD, X adalah titik potong EG dan FH. ( 5 cm)
5

Anda mungkin juga menyukai