Anda di halaman 1dari 18

Immunoserologi

Pendahuluan
Sistem imun = Payung=Melindungi
Komponen system imun
Defenisi
• Imunitas /kekebalan
– Kemampuan dari host untuk menolak infeksi atau
penyakit
– Berasal dari kata Immunis = exempt = membebaskan,
membebaskan dari beban
• Sistem Imun
– Kumpulan sel-sel, molekul, jaringan dan organ yang
bekerjasama untuk mencegah masuknya patogen
kedalam tubuh dengan cara menetralkan atau
membasmi/menghancurkannya
• Respon imun
– Reaksi terkordinasi dari sistem imun host terhadap
agen asing atau patogen
– Melibatkan pengenalan dan strategi pertahanan
melawan patogen
– Contoh
• Pagositosis : pengenalan, pengikatan, penelanan dan
pembunuhan mikroba
• Imunologi
– Ilmu yang mempelajari segala aspek dari sistem
imun, yang mencakup :
• Struktur dan fungsi
• Respon imun terhadap infeksi dan penyakit
• Gangguan sistem imun
• Serologi
– Ilmu yang mempelajari reaksi Antigen-antibodi
secara invitro
Tipe Imunitas
1. Innate Immunity
2. Acquired Immunity
Innate Immunity
• Nama lain = Native Immunity, Natural Immunity,
Nonspesific Immunity
• Mrp pertahanan garis pertama dan kedua
• Inborn = bawaan sejak lahir
• Ditentukan oleh faktor genetik
• Contoh : kulit (mengandung zat antimikrobial)
• Merupakan sebuah pertahanan awal melawan
berbagai agen infeksi (virus, jamur, bakteri, parasit)
• Innate Imunity, Mengenali struktur yang terdapat
pada MO
– Contoh : LPS pada bakteri Gram negatif
• Strategi atau mekanisme pertahanan pada Innate
Immunity adalah sama terhadap semua patogen,
sehingga disebut Respon Imun Nonspesifik.
• Respon cepat dalam hitungan menit-jam
• Tidak terdapat memory imun
• Pertahanan garis pertama :
– Kulit
– Membran mukosa
• Saluran pernapasan
• Sal. Pencernaan
• Sal. Perkemihan
• Sal. Reproduksi
– Merupakan akses masuknya MO kedalam tubuh
• Pertahanan Lapis Kedua :
– Pagosit
– Susbtansi antimikroba
– Sel Natural Killer (NK)
– Inflamasi
– Demam
• Menghancurkan MO yang masuk kedalam
tubuh
Acquired Immunity
• = Adaptive Immunity, spesific immunity, imunitas
didapat
• Merupakan pertahanan lapis ketiga
• Didapatkan setelah lahir
• Spesifitas lebih tinggi
• Terdapat memori imun (ingatan)
• Reaksi lambat tapi bertahan lama
• Terdiri atas : limposit T, limposit B dan APC (antigen
presenting cells)
Jika sistem imun gagal?
• Hipersensitivitas : RI Berlebihan (contoh : Alergi)
• Autoimun : RI terhadap tubuh sendiri (contoh :
Lupus)
• Immunodefisiensi : RI Menurun (contoh : AIDS)
Sekian dan Terima Kasih
• Tugas Terstruktur : Buat 2 soal pilihan ganda
• Tugas Mandiri : Buat skema sistem imun
Seorang laki-laki datang ke laboratorium untuk
memeriksakan dirinya karena ada keluhan berupa
timbulnya benjolan luka pada kulit sekitar kelamin setelah
berhubungan badan dengan PSK. Diagnosa dokter
sementara adalah penyakit sifilis, kemudian dokter
meminta untuk diperiksa VDRL.
 
Apakah dasar reaksi yang digunakan untuk tes VDRL?
 
A.Flokulasi
B.Direk aglutinasi
C.Indirek aglutinasi
D.Hemaglutinasi
E.Koagulasi

Anda mungkin juga menyukai