Anda di halaman 1dari 27

TANTANGAN DAN HAMBATAN PEMBELAJARAN

DAN PENGASUHAN ANAK USIA DINI PADA MASA


“NEW NORMAL”

Dr. Puji Yanti Fauziah, M.Pd


Jurusan Pendidikan Luar Sekolah
Fakultas Ilmu Pendidikan
Email pujiyanti@uny.ac.id
pujiyanti_fauziah
Puji_Fauziah
https://www.youtube.com/channel/UCmyyRv8EacuPVtsCCFSBO9A
10 HAK ANAK KONVENSI PBB 1989
BERMAIN
PENDIIDKAN
KESEHATAN
IDENTITAS
KEBANGSAAN

PERLINDUNGAN
MAKAN
REKREASI
KESAMAAN
PARTISIPASI
Krisis Nutrisi, 52 juta keluarga yang
aman dari 115 juta keluarga
Pandemi
Krisis Pendidikan dan Pembelajaran,
banyak pembelajaran yang tidak bisa
dilaksanakan, 99 persen seluruh
sekolah terdampak, terutama PAUD

Kebersihan dan Kesehatan,


minimnya Air, jaminan kesehatan dll
ANAK
TERMASU
K DALAM
KATEGORI
RENTAN

BELUM
ADA
VAKSIN

BELUM
ADA OBAT

MASIH
HARUS
MENJAGA
JARAK

MEMAKAI
MASKER
BERSIAP DENGAN
“NEW NORMAL”???
PENDAPATAN
MENURUN

AUD LEBIH
BUTUH KETERBATASAN
PENDAMPINGA SUMBER DAYA
N KETIKA YANG DIMILIKI
BELAJAR ONLINE

TANTANGAN
DALAM
KELUARGA

SKILL
PENGASUHAN
PENGASUHAN
ANAK 24 JAM
ORANGTUA

TIM KERJA
PROTOKOL KESEHATAN DI SEKOLAH

MEMAKAI MASKER DIATAS 2


TAHUN

JAGA JARAK, TEMPAT DUDUK


DLL

TIDAK BERBAGI MAINAN, ALAT


MAKAN, MANDI DLL

ATUR WAKTU KBM


CEK SUHU

GURU TIDAK
BERPINDAH KELAS

SERING CUCI TANGAN

SKRINING
SUDAH BERSIAP BELUM?????
Keluarga Sekolah akan dibahas Bu Nur
FAMILY RESSILIANCE/KELUARGA TANGGUH

• Keluarga yang diperkuat dan lebih banyak Ide


dalam menghadapi krisis. Atau kemampuan
keluarga dalam tantangan tidak hanya
bertahan atau mengelola keluarga tetapi
menjadi keluarga yang “tumbuh dan
berkembang ” (Walsh, 2002)
sikap

Growth : tidak mudah


menyerah, berfikiran
positif, beradaptasi dan Perilaku
memperbaiki diri

Mindset (Carol Dweck) hasil

Fixed : mudah
menyerah, menyalahkan
keadaan, takdir, gagal Statis
akhir dari usaha
1. GAYA HIDUP
2. Pengasuhan Anak

Orangtua Sadar

Orangtua bayar

Orangtua Tidak
sadar
Musuh

3. Gadget
New
normal ???
Pengasuhan AUD pada masa
transisi ???
?
Keluarga

Tripusat
Pendidikan

Masyarakat Sekolah
1. Being a parents as a learning process

• Belajar kembali tumbuh kembang Anak;


• Menyadari anak butuh sarana menyalurkan
energi;
• Stimulasi sesuai usia;
• Mainan/media sesuai usia;
• Menurunkan standar ideal “rapi” rumah
2. Jadwal dan Rutinitas
Konsisten Fleksibel
• Rutinitas melatih tanggung
jawab
• Mandiri
• Disiplin
3. Daily activity
4. Nutrisi
• Kebutuhan Anak hrus
terpenuhi , karena jika
anak lapar anak menjadi
rewel;
• Anak kurang nutrisi bisa
menyebabkan
terhambatnya tumbuh
kembang anak

• https://www.google.com/search?q=Kebutuhan+Nut
risi+anak+0+-+5+tahun&safe=strict&sxsrf=ALeKk00
2X2PwEGp6LHaolj_k0b74ucve5A:
15911448 (sumber gambar)
5. Bersahabat dengan Gadget
• Buat kesepakatan
• Batasi pemakaian
• Apa yang boleh dan
tidak boleh ditonton
• Waktu penggunaan
• Jadikan media
mengembangkan bakat
anak
• Beri contoh
6. Manajemen Waktu

WFH HW
Olah raga

Massaak

Pekkeerjaan ka
kantor
Momong

Dead line
Melayani
7. Kerjasama

Istri

Anak
7. Jaga kesehatan dan keselamatan anak

• Euforia “ Normal “ berlebihan;


• Tetap menjalani protokol kesehatan;
• Hindari membawa anak ke kerumunan;
Syukuri
Nikmati

Jalani

Bahagia sebagai sarana


membangun imun
💐💐💐🌈🌈🌈

🌹🌹🌹
Matur
nuwun
🙏🏻🙏🏻🙏🏻

Anda mungkin juga menyukai