Anda di halaman 1dari 79

BEDAH KISI-KISI UN 2019

SMA YPVDP BONTANG KALIMANTAN TIMUR


2019
HERFEN SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com

HERFEN SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

U N 2019

B I O L O G I
BEDAH KISI-KISI UN 2019 2/x HERFEN
HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

Mutasi Gen dan Kromosom

BEDAH KISI-KISI UN 2019 3/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

Tujuan Pembelajaran
1. Menjelaskan pengertian mutasi
2. Mengelompokkan jenis-jenis mutasi
3. Mengidentifikasi jenis-jenis mutasi gen
4. Membedakan mutasi kromosom tipe aneuploidi dengan
mutasi aneusomi
5. Mengidentifikasi jenis-jenis kerusakan pada kromosom
6. Menentukan jenis penyebab mutasi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 4/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENGERTIAN
Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik
(DNA maupun RNA) dan perubahan pada kromosom yang
diwariskan secara genetik

Mutasi dapat terjadi pada kromosoma disebut aberasi


(mutasi besar) dan terjadi pada tingkat gen disebut mutasi
(mutasi titik)
Agen penyebab mutasi disebut mutagen.
Makhluk hidup yang mengalami mutasi disebut mutan

Mutasi pada gen dapat mengarah pada munculnya alel baru


dan menjadi dasar munculnya variasi-variasi baru pada
spesies

BEDAH KISI-KISI UN 2019 5/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

KARAKTER MUTAN
Gen yang mengalami mutasi, umumnya adalah gen resesif,
sehingga dalam keadaan homozigot belum dapat terlihat
Gen yang mengalami mutasi umumnya bersifat letal
(Individu hasil mutasi biasanya mati sebelum dilahirkan atau
sebelum dewasa)

BEDAH KISI-KISI UN 2019 6/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI
Jenis Mutasi
1. Mutasi somatik adalah mutasi yang terjadi pada sel
somatik, Mutasi ini bersifat tidak diwariskan, tapi
menyebabkan cacat bawaan. Mutasi somatik yang
terjadi pada orang dewasa cenderung menyebabkan
terjadinya kanker
2. Mutasi Gametik adalah mutasi yang terjadi pada sel
gamet dan bersifat diwariskan. Disebut juga mutasi
geminal.
Bila mutasi ini terjadi pada gen dominan, ekspresina
langsungg tampak pada keturunannya, dan bila terjadi
pada gen resesif, ekspresinya tersembunyi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 7/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

DAMPAK MUTASI
Dampak Mutasi
- Mutasi itu merugikan, mutannya bersifat letal dan
homozigot resesif.

- Namun mutasi menguntungkan, tumbuhan poliploid yang


sifatnya unggul.
Contohnya, semangka tanpa biji, jeruk tanpa biji, buah
stroberi yang besar,

BEDAH KISI-KISI UN 2019 8/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

MUTAGEN
Mutagen kimia,
kolkisin dan zat digitonin. Kolkisin adalah zat yang dapat
menghalangi terbentuknya benang-benang spindel pada
proses anafase dan dapat menghambat pembelahan sel pada
anafase.
Mutagen fisika
sinar ultraviolet, sinar radioaktif, dan sinar gamma. Sinar
ultraviolet dapat menyebabkan kanker kulit.
Mutagen biologi
virus dan bakeri dapat menyebabkan terjadinya mutasi,
terutama bagian DNA-nya.

BEDAH KISI-KISI UN 2019 9/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

MUTASI GEN
Mutasi gen (Mutasi Titik)
Mutasi yang terjadi karena adanya perubahan susunan
molekul gen atau perubahan pada struktur DNA.
Mutasi gen dapat terjadi melalui proses replikasi atau
sintesis protein.
Mutasi gen disebut juga mutasi titik, karena dampak
perubahan tidak langsung tampak pada fenotipnya

BEDAH KISI-KISI UN 2019 10/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI GEN


a. Mutasi pergantian basa
Peristiwa pergantian pasangan basa nitrogen dengan basa
nitrogen lain pada rantai polinukleotida yang
mengakibatkan perubahan pada tiplet (kodon).
Mutasi ini disebut subtitusi.
Contoh mutasi subtitusi : Sickle cell anemia

Berdasarkan basa nitrogen yang digantikan, mutasi subtitusi


dibedakan atas:
 Transisi
 transversi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 11/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI GEN


a. Mutasi pergantian basa
Transisi Purin

T
A G T
R R
A A
N N
V V
E E
R R
S S
I I
T C
Transisi pirimidin

1. Transisi terjadi jika basa purin (adenin) diganti dengan


basa purin lain (guanin) atau basa pirimidin (timin) diganti
dengan basa pirimidin lain (sitosin)
2. Transversi terjadi jika basa purin diganti dengan basa
pirimidin atau basa pirimidin diganti dengan basa purin.
BEDAH KISI-KISI UN 2019 12/x HERFEN
HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI GEN

b. Mutasi penyisipan dan pengurangan basa nitrogen


Merupakan peristiwa menyisipnya suatu basa nitrogen
dalam DNA atau peristiwa hilangnya satu atau beberapa
basa nitrogen dalam DNA.
Terjadi melalui Insersi dan delesi
Insersi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 13/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI GEN

b. Mutasi penyisipan dan pengurangan basa nitrogen


Delesi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 14/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI GEN

BEDAH KISI-KISI UN 2019 15/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI GEN

BEDAH KISI-KISI UN 2019 16/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

MUTASI KROMOSOM

Disebut juga mutasi besar.


Perubahan pada yang terjadi pada kromosom dan
perubahannya meliputi perubahan struktur dan jumlah
kromosom
Mutasi kromosom disebabkan gangguan fisik dan kimia yang
menyebabkan kesalahan di dalam pembelahan sel (meiosis
dan mitosis)

BEDAH KISI-KISI UN 2019 17/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Mutasi kromosom terjadi karena perubahan struktur dan


susunan kromosom, meliputi:
 Perubahan Jumlah kromosom
- perubahan set kromosom (aneuploidi)
- Perubahan pergandaan (aneusomi)
 Kerusakan kromosom (fragmentasi)

BEDAH KISI-KISI UN 2019 18/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan set kromosom
perubahan pada pasangan set kromosomnya. Keadaan set
dapat bertambah atau berkurang dari normal (2n =
diploid)
Contoh : monoploid (n), triploid (3n), tetraploid (4n)dst
Keadaan heteroploidi banyak ditemukan pada tanaman
perdu, tomat, apel, jeruk, gula bit, dan tebu
Keadaan heteroploidi pada hewan diantaranya bulu babi,
bintang laut, cacing gelang. Katak dan sebagian mamalia.
Penyebab poliploidi :
• Autopoliploidi
• allopoliploidi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 19/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan set kromosom

BEDAH KISI-KISI UN 2019 20/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

BEDAH KISI-KISI UN 2019 21/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan set kromosom
Organisme monoploid
Organisme monoploidi sebagian besar adalah bakteri,
fungi, alga, lumut dan serangga Hymenoptera.
Organisme monoploidi kurang kuat dan bersifat steril
karena kromosom homolognya tidak memiliki pasangan
selama meiosis
Individu monoploid pada tumbuhan seperti ganggang,
cendawan dan lumut. Pada hewan seperti lebah jantan

BEDAH KISI-KISI UN 2019 22/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan set kromosom
Organisme diploid
Organisme memiliki genom 2n kromosom yang berfungsi
untuk menunjang fertilitas, keseimbangabn,pertumbuhsn
adaptasi, dan kemampuan hidup

BEDAH KISI-KISI UN 2019 23/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan set kromosom
Organisme Triploid
Pengaruh poliploid terhadap sel atau individu adalah:
1. Terjadinya pertumbuhan raksasa
2. Jumlah kandungan vitamin pada pertumbuhan
poliploid lebih banyak
3. Kesuburan atau fertilitas umumnya berkurang

BEDAH KISI-KISI UN 2019 24/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan set kromosom
Faktor penyebab terjadinya mutasi aneuploidi:
1. Peningkatan suhu
Suhu yang tinggi dapat menyebabkan jumlah kromosom
berlipat ganda
2. Dekapitasi
Peristiwa pemotongan tunas tanaman sehingga tunas baru
yang muncul tetraploid (4n)

BEDAH KISI-KISI UN 2019 25/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Pada mutasi ini jumlah autosom maupun gonosomnya
berubah (bertambah atau berkurang) dari jumlah normal.
Aneusomi disebabkan peristiwa anafase lag dan
nondisjunction (gagal berpisah) saat meiosis

BEDAH KISI-KISI UN 2019 26/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)

BEDAH KISI-KISI UN 2019 27/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Monosomi (2n – 1)
sindrom turner (45, 0) merupakan monosomi pada
gonosom
 Trisomi (2n + 1)
sindrom klinefelter (47, xxy) merupakan trisomi pada
gonosom.
Sindrom Edward (47, xx atau 47, xy) merupakan trisomi
pada kromosom no 16, 17, atau 18

BEDAH KISI-KISI UN 2019 28/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Sindrome Down
Merupakan trisomi pada kromosom autosom nomer 21.
Penderita memiliki kelebihan kromosom autosom nomer 21

BEDAH KISI-KISI UN 2019 29/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Sindrome Down
Merupakan trisomi pada kromosom autosom nomer 21.
Penderita memiliki kelebihan kromosom autosom nomer 21

BEDAH KISI-KISI UN 2019 30/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM

Perubahan jumlah kromosom


- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Sindrome Down

BEDAH KISI-KISI UN 2019 31/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Sindrome Edwards
Merupakan trisomi pada kromosom autosom nomer 18.
Penderita memiliki kelebihan kromosom autosom nomer 16,
17 atau 18.
Karyotipe penderita sindroma Edward’s adalah 47 XX/XY +
18

BEDAH KISI-KISI UN 2019 32/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Penderita Sindrome Patau
Merupakan trisomi pada kromosom autosom nomer 13, 14,
atau 15. Penderita memiliki kelebihan kromosom autosom
nomer 13.
Karyotipe penderita sindroma patau adalah 47 XX/XY + 13

BEDAH KISI-KISI UN 2019 33/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Syndrome klinefelter
Merupakan trisomi pada kromosom kromosom seks x.
Penderita memiliki kelebihan kromosom seks jenis x.
Karyotipe sindrome ini adalah 47, XXY

BEDAH KISI-KISI UN 2019 34/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Triple-X syndrome
Merupakan trisomi pada kromosom kromosom seks x.
Penderita memiliki kelebihan kromosom seks jenis x.
Karyotipe sindrome ini adalah 47 XXX

BEDAH KISI-KISI UN 2019 35/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Triple-X syndrome

BEDAH KISI-KISI UN 2019 36/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Syndrome Jacob’s
Merupakan trisomi pada kromosom kromosom seks Y.
Penderita memiliki kelebihan kromosom seks jenis Y.
Karyotipe sindrome ini adalah 47, XYY

BEDAH KISI-KISI UN 2019 37/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Perubahan jumlah kromosom
- Perubahan Pergandaan (Aneusomi)
Monosomi (sindrome Turner)
Merupakan monosomi pada manusia, dimana penderita
memiliki kehilangan 1 kromosom seks jenis Y.
Karyotipe sindrome ini adalah 45 X0

BEDAH KISI-KISI UN 2019 38/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Kerusakan kromosom

BEDAH KISI-KISI UN 2019 39/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

JENIS MUTASI KROMOSOM


Kerusakan kromosom

BEDAH KISI-KISI UN 2019 40/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Penyebab mutasi dibedakan atas 2 bagian:


• Mutasi alamiah (spontan)
Mutasi yang disebabkan oleh alam diantaranya:
- Sinar kosmos (foton, positron, meson dan proton)
- Sinar ultraviolet
- Kekeliruan dalam metabolisme sehingga terjadi kesalahan
dalam sintesis protein
- Radiasi ionisasi internal dan bahan radioaktif
Mutasi alam jarang terjadi dan apabila terjadi adalah secara
kebetulan, amat lambat tetapi pasti

BEDAH KISI-KISI UN 2019 41/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Penyebab mutasi dibedakan atas 2 bagian:


• Mutasi buatan (induksi)
Mutasi yang disebabkan oleh usaha manusia.
Mutasi buatan yang disebabkan oleh bahan fisika terdiri dari :
- Sinar X, sinar gamma dan isotop radioaktif
- Sinar ultraviolet
- Suhu yang tinggi
Mutasi buatan yang disebabkan oleh bahan biologi yaitu:
- Virus
- bakteri

BEDAH KISI-KISI UN 2019 42/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Penyebab mutasi dibedakan atas 2 bagian:


• Mutasi buatan (induksi)
Mutasi buatan yang disebabkan oleh bahan kimia terdiri dari:
- pestisida, DDT, aziridin
- Makanan- minman: kafein, siklamat, sikloheksilamin,
natrium nitrit dan asam nitrat
- Obat: radiomimitik (zat yang kerjanya sama dengan
radiasi, seperti ion Fe2+ yang dapat mengakibatkan
autooksidasi dalam udara menjadi Fe3+ dengan melepas
radikal bebas seperti sinar x)
- Agen alkilasi: (gas mustard, dimetil dan dietil sulfat, beta
propilakton, dan etil metan)
- Hidroksilamin
- Gas metan, kolkisin, digitonin

BEDAH KISI-KISI UN 2019 43/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen kimia
1. Bahan-bahan yang fungsinya sama (analog) dengan basa
5-bromourasil (5-BU)
merupakan bahan kimia yang analog dengan Timin. Mutagen
ini dapat berpasangan dengan adenin, dan juga analog
dengan basa sitosin sehingga dapat berpasangan dengan
guanin.
Jika 5-BU bergabung dengan molekul DNA pada basa T atau
C maka akan menyebabkan transisi AT GC

BEDAH KISI-KISI UN 2019 44/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen kimia

BEDAH KISI-KISI UN 2019 45/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen kimia
Bahan-bahan interkalasi
Adalah molekul 9-aminoakridin dan etidium bromida yang
dapat mengganggu selama replikasi.
Kadang-kadang satu atau dua pasang basa ditambahkan
pada rangkaian DNA.
Bahan-bahan interkalasi ini menyebabkan terjadinya
peristiwa mutasi gen jenis insersi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 46/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen kimia
Bahan-bahan alkilasi
Adalah senyawa yang mempunyai reaksi tinggi yang dapat
menyebabkan mutasi dengan cara memindahkan gugus alkil
(CH3-CH2-CH2 dst) pada satu basa dan merubah kekhususan
pasangan basa: misalnya O6-alkilguanin dapat berpasangan
dengan timin dan O4-alkiltimin dapat berpasangan dengan
guanin, sehingga menyebabkan transisi.
AT GC dan GC AT
Bahan alkilasi juga menyebabkan kerusakan pita DNA dan
depurinasi (pelepasan purin)

BEDAH KISI-KISI UN 2019 47/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen Fisika
Irradiasi Elektromagnetik
Diantaranya adalah Sinar UV dan gamma.
Sinar UV dengan panjang gelombang 254 nm dapat diserap
dengan kuat oleh DNA sehingga menyebabkan distribusi
elektron pada basa nitrogen menjadi tidak teratur dan
berada pada tingkat energi yang tinggi.
Keadaan ini menyebabkan elektron pada basa nitrogen
tersebut sangat reaktif dan sering menyebabkan pirimidin
dimmer yaitu dua basa pirimidin yang berdekatan dalam
satu pita DNA saling berikatan sehingga mencegah terjadinya
replikasi normal

BEDAH KISI-KISI UN 2019 48/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen Fisika
Irradiasi Elektromagnetik

BEDAH KISI-KISI UN 2019 49/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen Fisika
Irradiasi Elektromagnetik

BEDAH KISI-KISI UN 2019 50/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen Fisika
Sinar X
Adalah sinar berenergi tinggi yang dapat menembus ke
dalam sel dan memiliki dampak sebagai berikut:
a. Bila mengenai DNA menyebabkan kerusakan pada rantai
punggung pada rantai punggung gula-pospat
b. Menghasilkan radikal bebas yang mempunyai daya reaksi
tinggi sehingga merusakkan sistem perbaikan DNA

BEDAH KISI-KISI UN 2019 51/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

PENYEBAB MUTASI

Mutagen Fisika
Sinar X

BEDAH KISI-KISI UN 2019 52/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

DAMPAK MUTASI

Mutasi merupakan penyebab adanya variasi genetik.


Mutasi memiliki dampak yang yang merugikan:
Beberapa keuntungan mutasi bagi manusia:
- Terbentuknya tanaman poliploid dengan jalan
menyuntikkan zat kimia kolkisin pada tanaman kol,
anggur dan tomat.
- Tanaman poliploid mempunyai sifat:
Ukurannya melebihi dari tanaman normal
Jumlah kromosomnya berlipat ganda
Gagal membentuk alat perkembangbiakan generatif

BEDAH KISI-KISI UN 2019 53/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

DAMPAK MUTASI

Mutasi merupakan penyebab adanya variasi genetik.


Mutasi memiliki dampak yang yang merugikan:
Beberapa keuntungan mutasi bagi manusia:
- Dihasilkan bibit unggul seperti: padi atomita I dan II,
kedelai muria, tomat bousel, kentang petronas
- Terbentuknya varian baru seperti landak albino
- Terbentuknya tanaman varietas baru yang kebal hama dan
penyakit, dan tanaman yang dapat memproduksi pupuk
sendiri
- umbi-umbian yang tidak tidak cepat bertunas
- Dihasilkan insulin sebagai obat untuk diabetes melitus

BEDAH KISI-KISI UN 2019 54/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

DAMPAK MUTASI

Mutasi merupakan penyebab adanya variasi genetik.


Mutasi memiliki dampak yang yang merugikan:
Beberapa kerugian mutasi bagi manusia:
1. Mutan yang terbentuk bersifat letal
2. Mutan yang terbentuk biasanya memiliki kelainan, cacat
atau sindrome
3. Membahayakan bagi lingkungan.
Padi yang bersifat unggul dan resisten terhadap gulma
ternyata dapat menularkan sifat-sifat tersebut pada gulma,
sehingga gulma tumbuh subur dan susah diberantas

BEDAH KISI-KISI UN 2019 55/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

Contoh soal

BEDAH KISI-KISI UN 2019 56/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

01
Gen adalah subtansi hereditas. Bila suatu individu dalam
kromosomnya mempunyai gen yang berubah dari aslinya,
maka perubahan gen semacam itu disebut ...
A. Modifikasi
B. Adaptasi
C. Hibridisasi
D. Mutasi
E. evolusi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 57/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

02
Mutasi buatan dapat terjadi karena pengaruh ...
A. Sinar Y, kolkisin, hidroksilamin
B. Sinar X, kolkisin, oksigen
C. Sinar X, digitonin, karbondioksida
D. Kolkisin, digitonin, sinar kosmis
E. Karbondioksida, sinar ultra violet, pancaran neutron

BEDAH KISI-KISI UN 2019 58/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

03
Jika terjadi mutasi pada gen, maka ...
A. Terjadi perubahan fenotip saja pada individu
B. Akan terjadi perubahan genotip saja
C. Fenotip maupun genotip individu akan berubah
D. Akan terjadi perubahan genotip, sedang fenotip
individu mungkin berubah, mungkin tidak
E. Terjadi perubahan fenotip sedangkan genotip tidak
berubah

BEDAH KISI-KISI UN 2019 59/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

04
Kerusakan kromosom yang terjadi akibat pertukaran gen
antara dua kromosom yang tidak homolog disebut ...
A. Inversi
B. Duplikasi
C. Delesi
D. Translokasi
E. autopoliploidi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 60/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

05
Ciri-ciri sindrom klinefelter adalah ...
A. Wajah mongoloid dan kaki pendek
B. Jenis kelamin perempuan tapi ovarium tidak tumbuh
C. Jenis kelamin laki-laki, tetapi testis tidak tumbuh
D. Tengkorak lonjong, dada pendek dan lebar
E. Kepala kecil, mata kecil dan telinga rendah

BEDAH KISI-KISI UN 2019 61/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
MUTASI GEN & KROMOSOM X

Latihan soal

BEDAH KISI-KISI UN 2019 62/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

01
Suatu perubahan yang terjadi pada tubuh makhluk hidup
dianggap sebagai mutasi apabila …
a. mengaktifkan perubahan gen
b. mengakibatkan perubahan susunan DNA
c. mengakibatkan perubahan kromosom
d. diwariskan kepada keturunannya
e. selalu dapat diperbaharui

BEDAH KISI-KISI UN 2019 63/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

02
Pernyataan yang tepat berhubungan dengan mutasi
sebagai berikut:
1. dapat terjadi pada gen/DNA dan kromosom
2. tidak selalu diwariskan pada keturunannya
3. dapat terjadi secara alamiah atau induksi
4. makhluk hidup hasil mutasi memiliki sifat lebih baik
dari induknya
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 3 dan 4
D. 1, 2 dan 3
E. Semua benar

BEDAH KISI-KISI UN 2019 64/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

03
Manakah dari peristiwa perubahan yang terjadi pada
manusia yang termasuk dalam mutasi gametik?
a. Perubahan ukuran otot binaragawan
b. Buta akibat kataraks
c. Buta warna
d. Manusia berkaki 5
e. Rabun senja

BEDAH KISI-KISI UN 2019 65/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

04
Berikut beberapa peristiwa mutasi yang menguntungkan
manusia, kecuali …
a. Tanaman transgenik
b. Semangka tanpa biji
c. Buah anggur raksasa
d. Sapi dexter berkaki pendek
e. Padi atomita

BEDAH KISI-KISI UN 2019 66/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

05
Biji jambu yang direndam dalam kolkisin mengalami
perubahan jumlah kromosom berlipat ganda yang disebut

a. Monoploidi
b. diploidi
c. poliploidi
d. Autopoliploidi
e. allopoliploidi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 67/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

06
Kerugian penggunaan radiasi pada penemuan bibit unggul
tanaman poliploid adalah …
a. menimbulkan letal pada sifat tanaman
b. tanaman menjadi resisten terhadap hama
c. punahnya plasma nuftah tertentu
d. tanaman menjadi steril
e. menghasilkan tanaman yang variatif

BEDAH KISI-KISI UN 2019 68/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

07
Berikut beberapa tipe proses mutasi
1. transisi
2. insersi
3. transversi
4. Addisi
Jenis mutasi gen yang termasuk kelompok subtitusi adalah
...
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 3 dan 4
D. 1, 2 dan 3
E. Semua benar

BEDAH KISI-KISI UN 2019 69/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

08
Diantara kelainan pada manusia di bawah ini yang
disebabkan oleh terjadinya perubahan pada struktur
kromosom
A. Sindrom patau
B. Sindrom jacob
C. Sindrom turner
D. Sindrom cri du cat
E. Sindrom klinefelter

BEDAH KISI-KISI UN 2019 70/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL

09
Rangkaian DNA awal: GTA ACG GCA TAG GAT TTG
Rangkaian DNA akhir: GTA ACG ACG TAG GAT TTG
Jenis mutasi gen yang terjadi di atas adalah…
A.    insersi
B.    transversi
C.    substitusi
D.    translokasi
E.     transisi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 71/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL
10
Perhatikan gambar struktur kromosom di bawah ini!

Mutasi yang terjadi pada kromosom di atas adalah….


A. Translokasi
B. Delesi
C. Katenasi
D. Duplikasi
E. inversi

BEDAH KISI-KISI UN 2019 72/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL
11
Biji buah dengan set kromosom AABBCC direndam dalam
larutan zat kimia kolkisin sehingga mengalami perubahan
set kromosom menjadi AAABBBCCC, mutasi tersebut
memiliki jumlah set kromosom…
A. n
B. 3n
C. 2n
D. 4n
E. 5n

BEDAH KISI-KISI UN 2019 73/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL
12
Manusia yang memiliki kromosom monosomi dan bisa
hidup akan mengalami kelainan yang disebut….
A. sindrom Turner
B. sindrom Cri du Chat
C. sindrom Klinefelter
D. leukemia
E. sindrom Down

BEDAH KISI-KISI UN 2019 74/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL
13
Perhatikan ciri-ciri anak yang menyandang salah satu
sindrom yang disebabkan oleh mutasi kromosom di bawah
ini!
(1)        Jumlah kromosom 47A + XY atau 47A + XX
(2)        Adanya trisomi pada kromosom 21
(3)        memiliki lipatan epikanthus
(4)        Mata sempit miring ke samping
(5)        tangan memiliki garis simians
Berdasarkan ciri-ciri di atas, sindrom yang diidap oleh
anak tersebut adalah sindrom....
A.     Edward D. Turner
B.     Patau E. Klinefelter
C.     Down

BEDAH KISI-KISI UN 2019 75/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL
14
Ditemukan sindrom dengan gejala sebagai berikut:
(1) Disebabkan oleh delesi pada lengan pendek kromosom 5,
(2) 80 % kasus, kromosom yang terhapus berasal dari sperma ayah
(3) Laring yang abnormal sehingga jika menangis seperti tangisan
kucing, namun menjadi normal dalam beberapa minggu setelah
lahir.
(4) Bayi dengan sindrom ini memiliki berat badan lahir rendah dan
memiliki masalah pernapasan.
(5) Beberapa orang dengan gangguan ini memiliki umur lebih pendek,
tetapi kebanyakan memiliki harapan hidup yang normal.
Berdasarkan ciri-ciri di atas, sindrom yang diidap oleh anak tersebut
adalah sindrom....
A.   Cri du chat D. Turner
B.    Down E. Klinefelter
C.    Edward

BEDAH KISI-KISI UN 2019 76/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

CONTOH SOAL
15
Seorang ibu yang sedang hamil terpapar zat yang bersifat
karsinogenik mengakibatkan bayi yang dilahirkan bibirnya
sumbing. Dilihat dari tempat terjadinya mutasi. Peristiwa
tersebut dapat di golongkan sebagai mutasi …
A. Kromosom
B. Gen
C. Aberasi
D. Somatik
E. gametik

BEDAH KISI-KISI UN 2019 77/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

Kunci Jawaban

BEDAH KISI-KISI UN 2019 78/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com
•Perhatikan petasilsilah butawarna dibawah ini!
MUTASI GEN & KROMOSOM X

KUNCI JAWABAN
1. B 11. B
2. D 12. A
3. C 13. C
4. D 14. A
5. C 15. D
6. D
7. A
8. D
9. E
10.E

BEDAH KISI-KISI UN 2019 79/x HERFEN


HERFEN SURYATI
SURYATI
www.prestasiherfen.blogspot.com
www.prestasiherfen.blogspot.com

Anda mungkin juga menyukai