Anda di halaman 1dari 36

PROVINSI SULAWESI TENGAH

SULAWESI TENGAH DARURAT


NARKOBA

MONANG SITUMORANG, S.H.,M.Si


Kepala BNN Provinsi Sulawesi Tengah

B BERANI N NASIONALISME N NETRAL R RESPONSIF I INOVATIF


NAMA : MONANG SITUMORANG,S.H.,M.Si
PANGKAT : BRIGADIR JENDERAL POLISI
NRP : 66010510
TEMPAT / TANGGAL LAHIR : TEBING TINGGI, 28 JANUARI 1966
AGAMA : ISLAM
JABATAN : KEPALA BNN PROVINSI SULAWESI TENGAH
PENDIDIKAN : - S1 ( UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALU ) THN 2000
- S2 ( UNTAD ) THN 2011
- AKPOL THN 1989

RIWAYAT PEKERJAAN
13.
13. KAPOLRES
KAPOLRES SERDANG
SERDANG BEGADAI
BEGADAI POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT
1.
1. PAMAPTA
PAMAPTA POLRES
POLRES DONGGALA
DONGGALA 14.
14. KABAG
KABAG BINOPS
BINOPS ROOPS
ROOPS POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT
2.
2. KASAT
KASAT SABHARA
SABHARA POLRES
POLRES DONGGALA
DONGGALA 15.
15. PAMEN
PAMEN POLDA
POLDA PAPUA
PAPUA
3.
3. KAPOLSEK
KAPOLSEK DAMSOL
DAMSOL POLRES
POLRES DONGGALA
DONGGALA 16.
16. KAPOLRES
KAPOLRES MAPPI
MAPPI POLDA
POLDA PAPUA
PAPUA
4.
4. KASUBBAG
KASUBBAG BINOPS IPP POLWIL SULTENG
BINOPS IPP POLWIL SULTENG 17. KABID PROPAM POLDA SULTENG
17. KABID PROPAM POLDA SULTENG
5.
5. KANIT
KANIT PAMMASBANG DIT INTEL POLDA SULTENG
PAMMASBANG DIT INTEL POLDA SULTENG 18.
18. DIR
DIR PAMOBVIT
PAMOBVIT POLDA
POLDA RIAU
RIAU
6.
6. KABAG
KABAG PAMMASBANG
PAMMASBANG DIT DIT INTEL
INTEL POLDA
POLDA SULTENGN
SULTENGN 19.
19. KAPOLRESTA
KAPOLRESTA MEDAN
MEDAN POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT
7.
7. KASUBBAG
KASUBBAG DASTIKBAG
DASTIKBAG BINOPSPUSKODALOPS
BINOPSPUSKODALOPS 14.
14. ANJAK
ANJAK MADYA
MADYA BID.
BID. KURIKULUM
KURIKULUM LEMDIKPOL
LEMDIKPOL
8.
8. KASUBBAG
KASUBBAG RESTIK
RESTIK DIT
DIT RESKRIM
RESKRIM POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT 15.
15. KARO
KARO OPS
OPS POLDA
POLDA MALUKU
MALUKU
9.
9. WAKA
WAKA POLRES
POLRES MADINA
MADINA POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT 16.
16. KARO
KARO OPS
OPS POLDA
POLDA SULSEL
SULSEL
10.
10. KASAT
KASAT INTEL POLTABES MEDAN POLDA
INTEL POLTABES MEDAN POLDA SUMUT
SUMUT 17.
17. KABAG RENOPS ROBINOPS BARESKRIM
KABAG RENOPS ROBINOPS BARESKRIM POLRI
POLRI
11.
11. KAPOLRES
KAPOLRES SAMOSIR
SAMOSIR POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT 18.
18. ANALIS
ANALIS PEMUTUSAN
PEMUTUSAN JARINGAN
JARINGAN DIT.
DIT. TPPU
TPPU
12.
12. KAKORSIS
KAKORSIS SPN
SPN SAMPALI
SAMPALI POLDA
POLDA SUMUT
SUMUT 19.
19. KEPALA
KEPALA BNNP
BNNP PAPUA
PAPUA BARAT
BARAT
20.
20. KEPALA
KEPALA BNNP
BNNP SULTENG
SULTENG
Geografis yang terbuka Sistem penegakkan
menyebabkan Narkoba hukum yang belum
mudah masuk & menyebar mampu memberikan
di seluruh wilayah Indonesia efek jera kepada
penjahat Narkoba
Peredaran gelap Narkoba Modus operandi dan
bukan hanya menyasar
variasi jenis Narkoba
orang dewasa dan yang terus berkembang
remaja, melainkan juga
INDONESIA anak-anak Narkoba sebagai mesin
Demografis yang sangat pembunuh massal
DARURAT besar (260 juta jiwa) menjadi (silent killer) yang
pasar potensial peredaran merusak manusia
NARKOB gelap narkoba terutama fungsi kerja
A Kerugian yang timbul akibat
otak, fisik, dan emosi.
Lapas bertransformasi
penyalahgunaan Narkoba menjadi pusat kendali
mencapai 84,7 trilyun peredaran gelap Narkoba
rupiah (biaya privat &
sosial)
Your Picture Here
DATA PREVALENSI TAHUN 2019
PERNAH PAKAI   SETAHUN PAKAI
JUMLAH PREVALEN JUMLAH PREVALEN
NO PROVINSI NO PROVINSI
TERPAPAR SI (%) TERPAPAR SI (%)
1 SUMUT 1707936 7,00 1 SUMUT 1585941 6,50
2 SUMSEL 359363 5,50 2 SUMSEL 326694 5,00
3 DKI 195367 4,90 3 DKI 132452 3,30
4 DIY 29132 3,60 4 SULTENG 52341 2,80
5 SULTENG 61857 3,30 5 DIY 18082 2,30
6 ACEH 82415 2,80 6 ACEH 56192 1,90
7 JATIM 1038953 2,50 7 JATENG 195081 1,30
8 JATENG 341392 2,30 8 JATIM 554108 1,30
9 KALSEL 79370 1,80 9 KALSEL 57723 1,30
10 KALTERA 5959 1,70 10 KALTERA 4172 1,20
Bagaimana Sulawesi Tengah ?
Prevalensi Penyalahguna Narkoba Pernah Pakai

2017
2017 PREVALENSI ∑ PENYALAHGUNA PERINGKAT

INDONESIA 1,77 % 3.376.115 ORG

SULTENG 1,70 % 36.594 ORG 17

2019*
2019 PREVALENSI ∑ PENYALAHGUNA PERINGKAT

INDONESIA 2,4 % 4.478.804 ORG

SULTENG 3,30 % 61.857 ORG 4

*sumber : Data Penelitian LIPI 2019


CAPAIAN PROGRAM PEMBERANTASAN
SULAWESI TENGAH 2019

Satker Target Realisasi


BNNP Sulteng 20 Kasus 28 Kasus
Tersangka 46
Orang
Pria : 39 Orang
Wanita : 7 Orang
CAPAIAN PROGRAM PEMBERANTASAN
SE – SULAWESI TENGAH 2019

Satker Target Realisasi


BNNP Sulteng + 26 Kasus 41 Kasus
BNNK Jajaran Tersangka 68
Orang
Pria : 59 Orang
Wanita : 9 Orang
CAPAIAN PROGRAM PEMBERANTASAN
SULAWESI TENGAH 2020

Satker Target Realisasi


BNNP Sulteng 9 Kasus 19 Kasus
Tersangka 34
Orang
Pria : 29 Orang
Wanita : 5 Orang
DATA KAWASAN RAWAN DAN RENTAN NARKOBA
BNN PROVINSI SULAWESI TENGAH
NO. KATEGORI
DAERAH RAWAN KABUPATEN/ METODE
RANKI KECAMATAN KAWASAN
(DESA/KELURAHAN) KOTA PENANGANAN
NG RAWAN

SOSIALISASI, PEMBERIAN LIFE


1 TATANGA TATANGA PALU RAWAN SKILL, REHABILITASI DAN
PENANGKAPAN

SOSIALISASI, PEMBERIAN LIFE


2 KAYUMALUE TAWAELI PALU RAWAN SKILL, REHABILITASI DAN
PENANGKAPAN

SOSIALISASI, PEMBERIAN LIFE


TATURA UTARA PALU
3 PALU RAWAN SKILL, REHABILITASI DAN
(JALAN ANOA) SELATAN
PENANGKAPAN

SOSIALISASI, PEMBERIAN LIFE


PARIGI
4 BANTAYA PARIGI RAWAN SKILL, REHABILITASI DAN
MOUTONG
PENANGKAPAN

5 PANTOLOAN TAWAELI PALU RENTAN SOSIALISASI DAN REHABILITASI

6 BARU PALU BARAT PALU RENTAN SOSIALISASI DAN REHABILITASI


Tugas Utama BNN saat ini

Mengawal Pelaksanaan Inpres Nomor 02 Tahun 2020


INPRES 2 TAHUN 2020
Tentang RAN P4GN 2020-2024

Instruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2020 (Inpres


2/20) ditandatangani 28 Februari 2020. Inpres
2/20 menjadi landasan bertindak bagi seluruh
lembaga/instansi pemerintah baik Pusat dan
Daerah dalam melaksanakan Rencana Aksi
Nasional P4GN dan harus dilaporkan realisasi
capaian kinerjanya kepada Presiden.
2 Pokok Instruksi Presiden

1. Menteri Kabinet Kerja Melaksanakan Rencana


2. Sekretaris Kabinet Aksi Nasional P4GN
3. Jaksa Agung
4. Kapolri Tahun 2020 - 2024
5. Panglima TNI
6. Kepala BIN Melaporkan hasil
7. Pimpinan Lembaga Pemerintah
Nonkementerian
pelaksanaan kepada
8. Pimpinan Kesekretariatan Presiden melalui
Lembaga Negara Kepala BNN
9. Gubernur
10. Bupati/Walikota

10
MONITORING PELAPORAN
IMPLEMENTASI INPRES 2/2020

24
TIMELINE SISMONEV INPRES 2/2020
TIME
FRAM B06 B12
• Timeline Pelaporan
melalui sismonev
E Inpres 2/2020 berlaku
setiap tahun pada
MASA periode 2020-2024
PELAP • Khusus B06 2020,
ORAN 25 Juni s.d. 10 25 Des Tahun masa pelaporan
EVALU Juli Tahun adalah 25 Juli s.d. 10
Berjalan s.d.
ASI Berjalan 10 Januari Agustus 2020.
PIC (T+1) • Evaluasi B06T20
BNN + dilakukan pada
BAPPE 11 - 20 Juli 11 - 20 Januari tanggal 11 s.d. 20
Tahun Berjalan (T+1) Agustus 2020.
NAS
LAPORA
N KE • Sedangkan Pelaporan
PRESIDE Laporan ke Presiden
N Periode B06T20
(KOORD 25 Juli Tahun 25 Januari adalah 25 Agustus
KSP) Berjalan (T+1) 2020.
20
MONITORING PELAPORAN 21
D I T I N G K AT P E M E R I N TA H D A E R A H P E R I O D E B 0 6
PK RAN Lapor PK RAN Lapor
No Wilayah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah No Wilayah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
 
Pemda OPD Pemda OPD Pemda OPD Pemda OPD
1 Aceh 2 15 0 0   18 Kepulauan Riau 3 54 3 34
2 Bali 5 13 1 1   19 Lampung 6 43 6 41
3 Banten 3 44 3 44   20 Maluku 0 0 0 0
4 Bengkulu 4 29 4 27   21 Maluku Utara 0 0 0 0
5 DI Yogyakarta 4 82 4 66   22 Nusa Tenggara Barat 5 100 5 96
6 DKI Jakarta   23 Nusa Tenggara Timur
1 5 1 2 2 4 2 4
7 Gorontalo 0 0 0 0   24 Papua 4 7 4 6
8 Jambi 4 74 3 54   25 Papua Barat 0 0 0 0
9 Jawa Barat 8 92 7 70   26 Riau 5 64 2 56
10 Jawa Tengah 7 22 6 16   27 Sulawesi Barat 1 12 1 10
11 Jawa Timur 16 139 16 137   28 Sulawesi Selatan 0 0 0 0
12 Kalimantan Barat 2 4 1 1   29 Sulawesi Tengah 1 4 0 0
13 Kalimantan Selatan 7 95 6 77   30 Sulawesi Tenggara 0 0 0 0
14 Kalimantan Tengah 3 35 3 35   31 Sulawesi Utara 0 0 0 0
15 Kalimantan Timur 1 1 0 0   32 Sumatera Barat 6 16 6 16
16 Kalimantan Utara 0 0 0 0   33 Sumatera Selatan 2 6 2 6
17 Kepulauan Bangka Belitung   34 Sumatera Utara
1 2 1 2 28 324 28 272
Peraturan Menteri Dalam Negeri No 12 tahun 2019
Gubernur atau Bupati / Kepala Kesbangpol adalah
Walikota adalah ketua pelaksana harian di
ditunjuk sebagai ketua
4
lapangan yang
dari pelaksanaan
Fasilitasi P4GN 2 mengeksekusi upaya P4GN

1 BNNP / BNNK adalah wakil


ketua yang menjadi
3 Pelaksanaan Fasilitasi ini
harus menjadi kerja seluruh
pembimbing dan fasilitator
bagian dari pemerintah
pelaksanaan program P4GN
daerah untuk
mensukseskan Rencana
Aksi Nasional

Peraturan ini menjelaskan tentang Fasilitasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan


& Peredaran Gelap Narkoba
Peraturan ini menjadi landasan hukum bagi Pemerintah di Daerah untuk melaksanakan
Instruksi Presiden tentan Rencana Aksi Nasional di Daerah
UU. NO. 35 Thn 2009 ttg NARKOTIKA
PENGATURAN DAN PENGGUNAAN NARKOTIKA

Pasal 4
Undang-Undang tentang Narkotika bertujuan:
a. menjamin ketersediaan Narkotika untuk kepentingan pelayanan kesehatan
dan/atau pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi;
b. mencegah, melindungi, dan menyelamatkan bangsa Indonesia dari
penyalahgunaan Narkotika;
c. memberantas peredaran gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika; dan
d. menjamin pengaturan upaya rehabilitasi medis dan sosial bagi Penyalah Guna
dan pecandu Narkotika.
Pasal 7
Narkotika hanya dapat digunakan untuk kepentingan pelayanan
kesehatan dan/atau pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pasal 7
Narkotika hanya dapat digunakan untuk kepentingan pelayanan kesehatan dan/atau
pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
KEPENTINGAN PELAYANAN MASYARAKAT

Pasal 7
Narkotika hanya dapat digunakan
DIGUNAKAN DALAM BEDAHuntuk kepentingan
PASIEN pelayanan kesehatan
DENGAN MENGGUNAKAN dan/atau
OBAT BIUS AGAR pengembangan
PASIEN TIDAK
SADARKAN DIRI ilmu pengetahuan dan teknologi.
PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI

DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN DALAM HAL LMU PENGETAHUAN MAUPUN PENERAPAN


DALAM TEKNOLOGI
DAMPAK NEGATIF NARKOBA
FISIK

GANGGUAN PADA KESEHATAN KHUSUSNYA PADA SISTEM SYARAF,


OVER DOSIS AKIBATNYA
JANTUNG, PEMBULUH DARAH, GANGGUAN KULIT, REPRODUKSI WANITA
KEMATIAN

BAGI PENGGUNA NARKOBA MELALUI JARUM SUNTIK, KHUSUSNYA PEMAKAIAN JARUM SUNTIK
SECARA BERGANTIAN, RISIKONYA ADALAH TERTULAR PENYAKIT SEPERTI HEPATITIS B, C, DAN
HIV/AIDS

PENGGUNA NARKOBA LEBIH BAIK DIREHABILITASI DARI PADA DI PENJARA


PSIKIS (KEJIWAAN)

LAMBAN KERJA, CEROBOH


KERJA, SERING TEGANG DAN HILANG KEPERCAYAAN DIRI, APATIS,
GELISAH PENGKHAYAL, PENUH CURIGA

MENJADI GANAS DAN TINGKAH


SULIT BERKONSENTRASI, PERASAAN KESAL DAN
LAKU YANG BRUTAL
TERTEKAN SERTA SERING MENYAKITI DIRI
SOSIAL

MEREPOTKAN DAN MENJADI BEBAN


GANGGUAN MENTAL, ANTI-SOSIAL DAN KELUARGA
ASUSILA, DIKUCILKAN OLEH
LINGKUNGAN

PENDIDIKAN MENJADI TERGANGGU, MASA DEPAN SURAM


DAMPAK TERHADAP KESEHATAN
KERUSAKAN PADA JARINGAN OTAK YANG PERMANENT

OTAK SEHAT OTAK


NARKOBA
Pasal 54 : Penyalah Guna dan
Pecandu Narkotika Pecandu Narkoba
dan korban yang MELAPOR Diri
penyalahgunaan untuk
Narkotika wajib DIREHABILITASI
menjalani
rehabilitasi medis TIDAK DIPROSES
dan rehabilitasi HUKUM
sosial.
•DASAR PERAN • PASAL 104

SERTA
• MASYARAKAT MEMPUNYAI KESEMPATAN YANG
SELUAS LUASNYA UNTUK BERPERAN SERTA DLM
PENCEGAHAN & PEMBERANTASAN

MASYARAKAT
PENYALAHGUNAAN DAN PEREDARAN GELAP
NARKOTIKA DAN PREKURSOR NARKOTIKA.
• PASAL 105

– • MASYARAKAT MEMPUNYAI HAK & TANGGUNG


JAWAB DLM UPAYA PENCEGAHAN &
PEMBERANTASAN PENYALAHGUNAAN DAN

UU Narkotika PEREDARAN GELAP NARKOTIKA DAN PREKURSOR


NARKOTIKA.

No.35/2009
• PASAL 106
• HAK MASYARAKAT DIWUJUDKAN DALAM BENTUK :
MENCARI, MEMPEROLEH, DAN MEMBERIKAN
INFORMASI; MEMPEROLEH PELAYANAN;
MENYAMPAIKAN SARAN DAN PENDAPAT;
MEMPEROLEH JAWABAN ATAS PERTANYAAN
TENTANG LAPORANNYA; MEMPEROLEH
PERLINDUNGAN HUKUM.

• PASAL 107
• MASYARAKAT DAPAT MELAPORKAN KEPADA
PEJABAT YANG BERWENANG ATAU BNN JIKA
MENGETAHUI ADANYA PENYALAHGUNAAN ATAU
PEREDARAN GELAP NARKOTIKA DAN PREKURSOR
NARKOTIKA.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai