Anda di halaman 1dari 18

Bronchiectasis

Oleh:
Nurbaiti
Pendahuluan
 Adalah dilatasi permanen pada bronkus
dan bronkiolus karena kerusakan otot dan
jaringan elastis oleh karena infeksi.
 Terjadi karena berbagai kondisi.
 Klinis: batuk berat dan persisten dengan
ekspektoran sputum kental.
Lanjutan
Lanjutan
Lanjutan
Lanjutan
 Predisposisi bronkiektasi:
1. Obstruksi bronkial.
2. Kelainan konggenital: kistik fibrosis,
imunoglobulin defesiensi, Kartagener
synd.
3. Necrotizing or suppurative pneumonia
(Klebsiella sp dan staphylococcus
aureus)
Patogenesis

Diduga terjadi karena :


1. Obsturksi
2. Infeksi kronis persisten
Makroskopik
 Biasanya pada lobus bawah bilateral,
pada daerah bronkus bagian distal dan
bronkiolus.
 Dilatasi ditemukan 4 kali ukuran normal
dan hampir mendekati permukaan pleura
Makroskopik
Makrokopik
Mikroskopik
 Ditemukan eksudat pada dinding bronkus
dan bronkiolus.
 Kerusakan epitel bronkus dan bronkiolus
(ulseratif)
 Abses (kasus kronis)
Kerusakan epitel
Kerusakan epitel
Sebukan sel radang
Sebukan sel radang
Sel radang
Eksudat
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai