Anda di halaman 1dari 21

BASIC LIFE SUPPORT

ADULT
BCLS COURSE RSO
BASIC LIFE SUPPORT
Serangkaian prosedur untuk
mengembalikan sirkulasi setelah
henti nafas dan/ atau henti
jantung
dilakukan siapa saja , dimana saja, tanpa peralatan
AGONAL BREATHING

 Terjadi pada 40% kasus henti jantung

 Nafas berat, sulit, gasping

 Sebagai tanda henti jantung


Definitions Continued…
Brain Death –terjadi 4-6 menit , sel otak
mulai mati.
Biological death- terjadi 10 menit,
semua sistem berhenti dan tidak bekerja
Kapan CPR dihentikan?
 Korban hidup
 Penolong yg lebih terlatih sampai
 kelelahan
 Lokasi tidak aman
 Perintah dokter
 Henti jantung 30 menit

◦ (controversial)
Alasan kegagalan CPR
 Terlambat memulai
 Prosedur tidak tepat (misal: hidung tdk
ditutup saat ventilasi)
 Tidak dilanjutkan rangkaian rantai kehidupan
berikutnya, ACLS dan defibrilasi
◦ Hanya15% bisa selamat
◦ Teknik tidak tepat
 Penyakit terminal
Resiko cedera pada CPR

 Fracture costae

 Laserasi pd ujung stenum,


◦ Liver, lung, spleen
Komplikasi CPR
 muntah

 aspirasi
 Letakkan korban miring ke
kiri
 Segera bersihkan muntahan
 Reposisi dan evaluasi CPR
Chest compressions should be performed on the lower
½ of the sternum
Basic life support (BLS)

 Dewasa: diatas 8 tahun

 Anak: 1 – 8 tahun

 Bayi: dibawah 1 tahun


For each compression it is important to push down
far enough and to be sure the chest is completely
released after each compression. This will allow
the heart to fill with blood after each compression.
CODE BLUE
Alur pengaktifan code blue

1. Pada saat kejadian henti nafas dan henti jantung,


orang yang paling dekat dengan korban melakukan
pertolongan Bantuan Hidup Dasar (BHD)
2. Orang terdekat mengaktifkan tim code blue dengan
menekan tombol code blue terdekat, berteriak
“code blue”, dan menghubungi telp 118 dengan
menyebutkan lokasi
3. Petugas kesehatan terdekat melakukan BHD sambil
menunggu tim code blue datang
4. Respon time tim code blue maksimal 10 menit sejak
dihubungi melalui 118
5. Tim Code Blue mengaktifkan tim terdekat
dengan lokasi untuk membawa trolley emergency
dan melanjutkan BHD serta pertolongan lanjutan.
6. Tim Code Blue melakukan dokumentasi di rekam
medis catatan resusitasi
7. Tombol code blue dimatikan oleh tim code blue
8. Pada kondisi “ Return Of Spontaneous
Circulation/ ROSC” yaitu jantung berdenyut,
korban dibawa ke IGD/ HCU/ ICU
9. Pada kondisi korban meninggal, korban dibawa
ke kamar jenasah

Anda mungkin juga menyukai