Anda di halaman 1dari 48

TEORI EKONOMI

MIKRO
EKONOMI MIKRO
 Meliputi bagian-bagian kecil dari
keseluruhan kegiatan perekonomian.
Menitikberatkan analisis mengenai masalah
membuat pilihan untuk :
a. Mewujudkan efisiensi dalam penggunaan
sumber-sumber ekonomi, dan
b. Mencapai kepuasan yang maksimum dalam
penggunaan sumber-sumber tersebut.
Pelaku Ekonomi
• Pemilik sumber daya
• Produsen
• Konsumen
Pelaku ekonomi
Pemilik sumber daya Produsen
• Menyediakan sumber daya • Memproduksi barang yang
untuk menghasilkan brg yng dibutuhkan pasar
dibutuhkan pasar berdasarkan sumber daya
• Imbalannya : mendapatkan yang telah dibelinya
upah • Mendapatkan laba sebagai
• Bertindak sebagai pendapatannya
konsumen • Bertindak sebagai
konsumen
Konsumen
• Semua orang yang mendapatkan uang dan
membelanjakannya
• Masalah dasar yang dihadapi
konsumen adalah : bagaimana
konsumen dapat mengalokasikan
pendapatannya yang terbatas untuk
memenuhi kebutuhan barang dan jasa
secara maksimal, supaya konsumen
mendapatkan tingkat kepuasan yang
maksimal.
BUDGET LINE

• Budget line adalah garis yang menunjukkan jumlah


barang yang dapat dibeli dengan sejumlah pendapatan
atau anggaran uang dan harga-harga komoditi tertentu.
• Budget line merupakan kendala atas pola konsumsi
konsumen, untuk memenuhi kebutuhannya yang tidak
terbatas. Sedangkan pendapatan yang dimiliki terbatas.
• Misal : Harga barang X = Rp 100,-/unit dan harga
barang Y = Rp50,-/unit. Sedangkan pendapatan
konsumen Rp 10.000,- / hari. Dan seluruh pendapatan
tersebut dibelanjakan untuk membeli barang X dan Y.
• Maka Budget Line dinyatakan dalam : I = Px. X + Py.
Y
Y 10.000 = 100 X + 50 Y
200

100 X
LATIHAN
• Jika di ketahui harga produk X sebesar Rp2.000 dan
harga produk Y sebesar Rp4.000, sedangkan anggaran
yang disediakan untuk memperoleh kombinasi kedua
produk tersebut sebesar Rp100.000, anda diminta untuk
:
• Tentukan Fungsi anggaran untuk kombinasi kedua
produk tersebut
• jika harga produk X naik menjadi Rp2.500, tentukan
fungsinya
• Jika anggaran naik menjadi Rp120.000 tentukan fungsi
yang baru
• Gambarkan kondisi keduanya dalam satu chart
Untuk menjawab masalah yang
dihadapi konsumen tersebut, dapat
digunakan dua pendekatan, yaitu :
1.pendekatan kardinal dan
2.pendekatan ordinal.
Pendekatan Kardinal
• Pendekatan kardinal menganggap
bahwa besarnya kepuasan konsumen
dapat diukur dengan satuan util.
Pendekatan Ordinal
• Pendekatan ini menganggap bahwa
utility tidak dapat diukur tetapi dapat
dibandingkan.
Pendekatan Kardinal
•Pendekatan kardinal menganggap bahwa besarnya
kepuasan konsumen dapat diukur dengan satuan util.
•Utility = log dari jumlah barang yang dikonsumsi
U = log Q
•Dalam kasus ini, konsumen dianggap rasional
sehingga dia akan berusaha mendapatkan kepuasan
maksimal dari mengkonsumsi barang /jasa dengan
tingkat pendapatan yang terbatas.
Pendekatan Kardinal
•Besar-kecilnya kepuasan yang dapat dicapai oleh
seorang konsumen tergantung dari jumlah barang/jasa
yang dikonsumsi sehingga besar-kecilnya kepuasan
(utility) dapat ditunjukkan oleh fungsi sebagai berikut:
U = f (Q1, Q2, Q3, …., Qn)
Keterangan :
U= besar kecilnya kepuasan konsumen
Qi = jenis dan jumlah barang yang dikonsumsi
Berikut ini diberikan contoh, bagaimana konsumen menentukan
pilihan diantara barang Q1 dan Q2.

Kelompok barang
Budget Line
Q1 Q2
A 5 5
B 4 3
C 3 4
D 2 2
E 2 1
F 1 2
G 0 2
Buatlah Kurvanya!
Kurva Indifference
Kurva indiferen (Indifference Curve) adalah tempat kedudukan titik-
titik kombinasi berbagai barang (misal Q1 dan Q2) yang

menghasilkan tingkat kepuasan yang sama.


Kurva indeferen dapat digambarkan sebagai berikut :

Q
2

U3

U2
U1
Q1
Karakteristik Kurva Indifference
• Menurun dari kiri atas ke kanan bawah
• Tidak berpotongan satu sama lain
• Cembung terhadap 0
Permintaan/Demand

•  banyaknya jumlah barang yang diminta


pada suatu pasar tertentu dengan tingkat
harga tertentu pada pendapatan tertentu dan
dalam periode tertentu
Faktor-faktor yang
mempengaruhi
1. Harga barang itu sendiri Px
2. Harga Barang lain Py
3. Pendapatan konsumen I
4. Cita rasa T
5. Iklim S
6. Jumlah Penduduk Pop
7. Ramalan masa yg akan datang F
The law of demand

“Semakin rendah tingkat harga, maka


semakin banyak jumlah barang yang diminta
dan sebaliknya semakin tinggi tingkat harga
maka semakin sedikit jumlah barang yang
diminta. “
Daftar Permintaan
•  suatu tabel yang memberi gambaran
dalam angka-angka tentang hubungan
antara harga dengan jumlah yang diminta
masyarakat. Ia menggambarkan besarnya
permintaan yang ada pada berbagai tingkat
harga
Daftar Permintaan
P (harga) Q (Quantity)
100 2.000
200 1.500
300 1.000
400 500
500 0
Kurva Permintaan
•  suatu kurva yang menggambarkan sifat
hubungan antara harga suatu barang ttt
dengan jumlah barang tsb yang diminta
oleh para pembeli
Fungsi Permintaan
• Qdx = f (Px)
• Qdx = Permintaan atas barang x (jumlah)
• Px = harga barang x
Pergerakan Kurva Permintaan

•  Perubahan sepanjang kurva, terjadi


karena adanya perubahan harga
Pergeseran kurva permintaan

• Kurva permintaan bergeser ke kanan/ke


kiri, terjadi karena adanya perubahan
permintaan yang disebabkan oleh faktor-
faktor yang mempengaruhi permintaan
P D2 Do D1

Q
0 Q2 Q0 Q1
Permintaan Pasar

•  penjumlahan horisontal dari permintaan2


individu terhadap barang ttt
•Tabel berikut adalah permintaan handphone pada berbagai
tingkat harga. Buatlah kurva permintaan handphone tsb

HARGA JUMLAH YG
HANDPHONE DIMINTA
(Rp) (BUAH)
A 600.000 900
B 700.000 800
C 800.000 700
D 900.000 600
E 1.000.000 500
PENAWARAN/SUPPLY

•  banyaknya barang yang ditawarkan oleh


penjual pada suatu pasar ttt, pada periode
ttt, dan pada tkt harga ttt
Faktor-faktor yg mempengaruhi
penawaran
• Harga brg tsb
• Harga barg lain
• Biaya FP
• Teknologi
• Tujuan Perusahaan
• Ekspektasi (ramalan)
Scr matematis
• Qs= F (Px, Py, Fp, T……..)
Persamaan Penawaran
• Qs = a + bP
Hukum Penawaran

• Semakin tinggi harga suatu barang, semakin


banyak jumlah barang tsb akan ditawarkan
oleh penjual. Sebaliknya, makin rendah
harga suatu barang, semakin sedikit jumlah
barang tsb yang ditawarkan
Daftar Penawaran

•  menunjukkan jumlah penawaran suatu


barang pada bbg tingkat harga
P (harga) Qs (Quantity)
200 10
400 30
600 50
800 70
1.000 90
Kurva Penawaran

•  suatu kurva yang menunjukkan


hubungan diantara harga suatu barang ttt
dengan jumlah barang yang ditawarkan
Pergerakan kurva penawaran
• Gerakan sepanjang Kurva penawaran
terjadi apabila terdapat perubahan harga
barang yang ditawarkan/harga barang itu
sendiri (Px)
Pergeseran kurva penawaran
Penentuan Harga Pasar dan Jumlah
Barang yg diperjualbelikan
• Qd = Qs
• Dapat dicari dengan tabel, grafik,
matematik
Dengan tabel
Harga (Rp) Jumlah HP yg Jumlah HP yg Sifat Hubungan
diminta ditawarkan
600.000 900 500 Kelebihan
Permintaan
700.000 800 600 Kelebihan
Permintaan
800.000 700 700 Keseimbangan
900.000 600 800 Kelebihan
Penawaran
1.000.000 500 900 Kelebihan
Penawaran
Dengan grafik
Dengan matematik
• Jika persamaan permintaan : Qd = 1.500 –
0,001Pq
• Persamaan Penawaran : Qs = -100
+0,001Pq
• Carilah Q dan P pada saat terjadi
keseimbangan
Latihan
1. Bila diketahui fungsi permintaan P = 25 –
1/5 Q dan fungsi penawaran P = 5 + 2/5 Q
dimana p = tingkat harga dan Q = jumlah
barang yang diminta. Hitunglah:
• Tingkat keseimbangan di pasar
• Jumlah barang yang diperjualbelikan di
pasar pada harga keseimbangan
• Gambarlah kurvanya!
2. Berikut adalah fungsi permintaan dan penawaran
industry produk hutan
• QD = 80.000 – 20.000P
• QS = -20.000 + 20.000P
• Dimana Q adalah jumlah kayu (m) dan P ($)
adalah harga kayu.
• Lengkapilah table berikut ini :
Harga ($) Jumlah yg Jumlah yang
ditawarkan diminta
3,5
3,0
2,5
2,0
1,5
1,0
• Berapakah harga pada keseimbangan pasar?
• Gambarlah kurvanya
3. Berdasarkan hasil penelitian diketahui
permintaan terhadap jeruk di pasar
ditunjukkan oleh persamaan : Q = 8.000-
1.000P jika Q menunjukkan jumlah jeruk
yang akan dibeli konsumen dan P adalah
tingkat harga jeruk yang akan dibayar
konsumen buatlah daftar permintaan dan
kurva permintaan terhadap buah jeruk tsb!

Anda mungkin juga menyukai