Anda di halaman 1dari 5

Tuberculosis paru adalah penyakit infeksi

pada paru yang disebabkan oleh


mycobacterium tuberculosis, yaitu suatu
bakteri tahan asam. (Suriadi,SKp, Rita
Yuliani, SKp, 2001)
Tuberculosis adalah penyakit infeksi menular yang
disebabkan Mycobacterium tuberculosi yang
menyerang paru-paru dan hampir seluruh organ tubuh
lainnya.Bakteri ini dapat masuk melalui saluran
pernapasan dan saluran pencernaan(GI) dan luka
tebuka pada kulit. Tetapi paling banyak melalui inhalasi
droplet yang berasal dari orang yang terinfeksi bakteri
tersebut. (Sylvia A.Price) Tuberkulosis adalah penyakit menular
langsung yang disebabkan oleh kuman TB
( Mycobacterium tuberculosis). Sebagian
besar kuman TB menyerang paru, tetapi
dapat juga mengenai tubuh lainnya. (buku
TB)
• Tuberculosis pada anak terjadi pada anak usia 0 – 14 tahun. Di
Negara-negara berkembang jumlah anak berusia kurang dari 15 tahun
adalah 40-50% dari jumlah seluruh populasi umum dan terdapat
sekitar 500.000 anak di dunia menderita TB setiap tahun. Proposi
kasus TB Anak di antara semua kasus TB di Indonesia pada tahun 2010
adalah 9,4%, Kemudian menjadi 8,5% pada tahun 2011; 8,2% pada
tahun 2012; 7,9% pada tahun 2013; 7,16% pada tahun 2014, dan 9%
di tahun 2015. Proporsi tersebut bervariasi antar provinsi, dari 1,2%
Sampai 17,3%. Variasi proporsi ini mungkin menunjukan endemisitas
yang berbeda antara provinsi, tetapi bisa juga karena perbedaan
kualiatas diagnosis TB anak pada level provinsi.
Dalam perjalanan penyakitnya
terdapat 4 fase : (Wim De Jong)
1. Fase 1 (Fase Tuberculosis
Primer) : Masuk kedalam paru dan
berkembang biak tanpa
menimbulkan reaksi pertahanan
Penyebab tuberkulosis adalah mycobacterium
tubuh.
tubercolosis. Basil ini tidak berspora sehingga
2. Fase 2
mudah dibasmi dengan pemanasan, sinar
3. Fase 3 (Fase Laten) : Fase
matahari, dan sinar ultraviolet. Ada dua macam
dengan kuman yang tidur
mikobakteria tuberculosis yaitu Tipe Human Dan
(bertahun – tahun/seumur hidup)
Tipe Bovin. Basil Tipe Bovin berada dalam susu
dan reaktifitas jika terjadi
sapi yang menderita mastitis tuberkolosis usus.
perubahan keseimbangan daya
Basil Tipe Human bisa berada di bercak ludah
tahan tubuh, dan bisa terdapat di
(droplet) dan di udara yang berasal dari
tulang panjang, vertebra, tuba
penderita TBC, dan orang yang terkena rentan
fallopi, otak, kelenjar limfhilus,
terinfeksi bila menghirupnya. (Wim De Jong)
leher dan ginjal.
4. Fase 4 : Dapat sembuh tanpa
cacat atau sebaliknya, juga dapat
menyebar ke organ yang lain dan
kedua ginjal setelah paru.
Manifestasi klinis
6. Pada anak 1.
1. Demam 40-41°C, Berkurangnya BB 2 bulan
serta ada Batuk/Batuk berturut – turut tanpa
darah sebab yang jelas atau
2. Sesak nafas dan gagal tumbuh
Nyeri dada 2. Demam tanpa sebab
3. Malaise, Keringat jelas, terutama jika
malam berlanjut sampai 2
4. Suara khas pada minggu
perkusi dada, bunyi 3. Batuk kronik ≥ 3
dada minggu dengan atau
5. Peningkatan sel tanpa wheeze
darah putih dengan 4. Riwayat kontak
dominasi limfosit dengan pasien TB paru
dewasa

Anda mungkin juga menyukai