Anda di halaman 1dari 11

KELAINAN LETAK DALAM KEHAMILAN LINTANG

OLEH
KELOMPOK II

Ayu Mindaratun
Lilis
Sinta Wulandari
Definisi Letak Lintang Pada
Kehamilan

Letak lintang (Trasverse Lie ) adalah


suatu keadaan dimana janin melintang
di dalam uterus dengan kepala pada
satu sisi yang satu sedangkan bokong
berada pada sisi yang lain. Pada
umumnya bokong berada sedikit lebih
tinggi daripada kepala janin, sedangkan
bahu berada pada PAP.
ciri dan gejala janin melintang
1. Ibu Mengalami Ketidaknyamanan Subkostal
Saat mengandung bayi dengan posisi melintang, sang
ibu biasanya mengalami ketidaknyamanan subkostal,
yaitu rasa tidak nyaman pada bagian panggul hingga
tulang rusuk. Rasanya seperti perut melilit atau nyeri
saat haid pada penderita kista.
2.Tendangan Kaki Bayi Terasa di Samping Rahim
Saat Ibu hamil dengan posisi bayi normal, maka
tendangan kaki bayi akan terasa di atas rahim sebagai
tanda posisi kaki berada di atas dan kepala di bawah.
3. Letak Kepala Bayi
Ciri janin melintang lainnya bisa diketahui dari
letak kepala bayi. Jika posisinya melintang,
maka dokter bisa merasakan sebuah massa keras
berupa kepala bayi yang berada di bagian
samping perut ibu. Lain halnya bila posisinya
normal, maka letak kepala bayi akan dirasakan
pada bagian bawah perut ibu.
4. Letak Detak Jantung Bayi
Posisi janin yang melintang juga bisa ditandai
dengan letak detak jantung bayi. Saat
pemeriksaan pada minggu ke-32 hingga ke-35
melalui pemeriksaan USG, letak detak jantung
janin yang berada dalam posisi normal akan
terdengar dari bagian bawah pusar ibu. Namun
bila melintang, maka letak detak jantungnya
terdengar di bagian atas atau samping pusar ibu.
5. Massa Tidak Teratur pada Bagian Panggul Ibu
Saat melakukan pemeriksaan palpasi abdomen, dokter akan menemukan bentuk
massa yang tidak teratur pada bagian panggul ibu.
Diagnosa potensial pada ibu dan
bayi

Diagnosa potensial adalah suatu pernyataan


yang timbul berdasarkan masalah yang
sudah diidentifikasi dan membutuhkan
penanganan segera untuk mengatasi
kemungkinan buruk yang bisa menimbulkan
hal yang serius bagi ibu seperti rupture uteri,
partus lama, ketuban pecah dini, dan infeksi
intrapartum, sedangkan bagi bayi dapat
menyebabkan kematian karena prolapsus
funiculli, trauma partus, hipoksia karena
kontraksi uterus terus menerus, dan ketuban
pecah dini (Bowes, 2006).
Prognosis Letak lintang

Prognosis letak lintang menurut Mochtar, (2012) prognosis letak


lintang bagi ibu dan janin adalah
(a) Bagi Ibu adalah :
(1) Rupture uteri
(2) Partus lama
(3) Ketuban Pecah Dini
(4) Infeksi Intrapartum
(b) Bagi Janin adalah : Angka kematian tinggi 25 – 40 %,
disebabkan karena :
(1) Prolapsus funiculi
(2) Trauma Partus
(3) Hipoksia karena kontraksi uterus terus menerus
PENANGANAN
Bentuk Opersi

Secsio Cesaria

Versi Luar Versi Ekstraksi Dekapitasi

TINDAKAN
DAFTAR REFERENSI

https://slideplayer.info/slide/12841199/

https://www.academia.edu/35185793/KELAINAN_LETAK

https://fdokumen.com/document/kelainan-letak-lintang.html

Anda mungkin juga menyukai