Anda di halaman 1dari 83

ANATOMI FISIOLOGI SISTEM

ENDOKRIN

Dr. SUADI RACHMAN MM KES


Pengertian
• System endokrin merupakan sistem
kontrol kelenjar tanpa saluran (ductless).
• Respons Sistem Endokrin sifatnya lambat :
menit, jam,bulan, atau tahun.
• Komunikasi Sistem Endokrin melalui media
yaitu HORMON. Hormon bertindak sebagai
"pembawa pesan“ melalui aliran darah ke
berbagai sel dan menerjemahkan "pesan“
sebagai tindakan
SIFAT-SIFAT HORMON
• Bekerja secara spesifik pada organ, bagian
tubuh tertentu atau aktivitas tertentu
• Dihasilkan tubuh dalam jumlah yang sangat
sedikit tetapi memiliki pengaruh besar
terhadap aktivitas tertentu dalam tubuh
• Bekerja lambat, pengaruh hormon tidak
spontan seperti pada pengaturan oleh syaraf
• Sebagai senyawa kimia, hormon tidak
dihasilkan setiap waktu. Hormon diproduksi
hanya apabila dibutuhkan
KELENJAR ENDOKRIN
• Kelenjar hipofise atau pituitary (hypophysis or pituitary
gland), terletak di dalam rongga kepala dekat dasar otak
• Kelenjar Pineal, di atas kel. hipofise
• Kelenjar tiroid (thyroid gland) atau kelenjar gondok, terletak
di leher bagian depan
• Kelenjar paratiroid (parathyroid gland), dekat kelenjar tiroid
• Kelenjar suprarenal (suprarenal gland), terletak di kutub atas
ginjal kiri-kanan
• Pulau langerhans (islets of langerhans), di dalam jaringan
pancreas
• Kelenjar kelamin (gonad) laki-laki di tetis dan perempuan di
indung telur.
• Kelenjar Timus, di dalam mediastinum di belakang os
sternum
MELANOSIT STIMULITING HORMON ( MSH )

TARGET ORGAN : MELANOSIT SKIN TEST


FUNGSI : MENINGKATKAN PIGMENTASI KULIT
HIPOPHISIS
• HIPOPHISIS PARS ANTERIOR / ADENO HIPOPHISIS
TERSUSUN OLEH :
1. SEL ACIDOPHYL (α-CELL) : 35%
2. SEL BASOPHYL (β-CELL) : 15%
3. SEL CHROMOPHOBE: 50%
(SEL-SEL BAKAL UNTUK α DAN β : TIDAK BERFUNGSI)

• HIPOPHISIS TERLETAK DIDALAM SELLA TURSIKA


HIPOPHISIS PARS POSTERIOR / NEURO
HIPOPHISIS
• TERSUSUN OLEH SEL-SEL SYARAF ( NEURO SEKRETORI) YANG
BERHUBUNGAN DENGAN HIPOTHALAMUS

• HORMON YANG DISEKRESI:


1. ANTI DIURETIK HORMON (ADH)
DISEKRESIKAN OLEH : SEL NUCLEUS SUPRAOPTICA
FUNGSI : MENGENDALIKAN / MENGATUR
KESEIMBANGAN KADAR AIR DALAM
TUBUH MELALUI RESORBSI AIR PADA GINJAL
DEFISIENSI AKAN TIMBUL PENYAKIT : DIABETES
INSIPIDUS (BANYAK KENCING)
2. OKSITOSIN : DISEKRESI OLEH SEL
NUCLEUS PARA VENTRICULARIS
FUNGSI :
A. MERANGSANG KONTRAKSI UTERUS
(MIOMETRIUM) SAAT PARTUS
B. MENDORONG KONTRAKSI MIOEPITEL
ALVEOLUS UNTUK SEKRESI AIR SUSU (PADA
KEL. MAMMAE)
HORMON – HORMON YANG DISKRESI OLEH HIPOTALAMUS -
HIPOPHISIS
HIPOTALAMUS HIPOPHISIS PARS ORGAN
ANTERIOR SASARAN
1. MELANOCYTE MELANOCYTE SEL-SEL PIGMEN
STIMULATING HORMONE PADA KULIT
HORMONE
RELEASING
HORMONE
(MSHRH)
2. SOMATOTROFIN SOMATOTROFIN PERTUMBUHAN
RELEASING HORMONE TUBUH
HORMON (GROWTH–HORMONE)
3. TIROTROFIN RH TIROTROFIN TIROID
HORMONE
4. ADRENO- ADRENO CORTICO ADRENAL
CORTICO TROFIC HORMONE
RELEASING (ACTH)
HORMONE
5. GONADOTROFIN -FOLLICLE GONAD
RELEASING STIMULATING - OVARIUM
HORMONE (Gn RH) HORMONE (FSH) - TESTIS
- LUTEINIZING - CORPUSLUTEUM
HORMONE (LH)
6. PROLACTIN MENINGKATKAN KEL. SUSU
RELEASING SEKRESI HORMONE
HORMONE (PRH) PROLAKTIN
(LUTEOTROPIK
HORMONE)
7. PROLAKTIN MENGHAMBAT KEL. SUSU
INHIBITING SEKRESI HORMON
HORMONE (PIH) PROLAKTIN
HIPOPHISIS
PARS
POSTERIOR
8. ANTI DIURETIC ADH GINJAL
HORMONE (ADH)

9. OKSITOSIN OKSITOSIN - KEL. SUSU


- UTERUS
• HIPOPHISIS PARS INTERMEDIATE (BAG. TENGAH)

- BERKEMBANG PADA VERTEBRATA RENDAH


(AMPHIBIA & REPTILIA)

- BERFUNGSI : MENGATUR WARNA KULIT SESUAI


LINGKUNGAN (MIMIKRI)
HORMON SOMATROFIK
(HORMON PERTUMBUHAN – GROWTH HORMONE)

• DISEKRESI OLEH : HIPOPHISIS PARS ANTERIOR


(ADENO HIPOPHISIS)

• FUNGSI :
1. MENGONTROL / MENGENDALIKAN
PERTUMBUHAN NORMAL
2. METABOLISME KH DAN PROTEIN

• KONSENTRASI HORMON INI DI DALAM DARAH BERUBAH


SESUAI DENGAN TINGKAT UMUR  MENINGKAT PADA MASA
PERTUMBUHAN
• KELEBIHAN SEKRESI :
^ BALITA (ANAK-ANAK) : GIGANTISME
(PERTUMBUHAN RAKSASA)
^ DEWASA : AKROMEGALI
GEJALA : PERTUMBUHAN TIDAK SEIMBANG PADA :
- TL. RAHANG
- TANGAN
- KAKI
- JARI
- HIDUNG

DEFISIENSI PADA MASA BALITA (ANAK-ANAK) MENYEBABKAN


DWARFISME ( KERDIL ).
KELENJAR TIROID
• TERLETAK DIBAWAH LARINX (KIRI KANAN TRACHEA)

• SEKRESI : HORMON TIROKSIN, DIBAWAH KENDALI


HORMON TIROTROFIN DARI HIP. PARS ANTERIOR

• FUNGSI HORMON TIROKSIN


1. MENINGKATKAN PRODUK ENERGI & PENGGUNAAN O2
DISELURUH JARINGAN (CALORIGENIC ACTION)
2. MENINGKATKAN METABOLISME GARAM & AIR
3. MENGENDALIKAN METAMORFOSIS PADA AMPHIBIA
4. PERGANTIAN: - KULIT PADA AMPHIBIA / REPTILIA
- BULU PADA BURUNG
5. ESSENSIAL UNTUK FUNGSI SISTEM SYARAF
• KELAINAN FUNGSI KEL. TIROID
1. HIPOSEKRESI : HORMON TIROKSIN RENDAH
(HIPOTIROIDISME / MIXEDEMA)
GEJALA : - SUHU TUBUH RENDAH / KEDINGINAN
- GERAK LAMBAN – MENGANTUK

JIKA KEJADIANNYA MULAI MASA ANAK KANAK -


KANAK AKAN TERJADI : CEBOL (KRITISNISME)
GEJALA : - UKURAN BADAN KECIL
- INTELEGENSI RENDAH
- TIDAK PERNAH MATANG SEKSUAL
2. HIPERSEKRESI : HORMON TIROKSIN TINGGI
(HIPER TIROIDISME)
GEJALA : - SUHU TUBUH TINGGI
- SELALU BERKERINGAT
- SYARAF SANGAT PEKA
- MATA MENONJOL (EKSOLTALMUS)

3. HIPERAKTIVITAS : DISEBABKAN OLEH KADAR J2


(JODIUM) RENDAH DALAM TUBUH
 TIMBUL PENYAKIT GONDOK / BASEDOW KEL.
MEMBENGKAK KARENA JUMLAH FOLIKEL
BERTAMBAH
KELENJAR PARATIROID
(GL. PARATYROID)
• UKURAN SANGAT KECIL, MELEKAT / BERDEKATAN DENGAN
KEL. TIROID
PADA MANUSIA BERJUMLAH 4 BUAH, PADA SPESIES LAIN
ADA 2 BUAH

• SEKRESI HORMON PARATIROID / PARATHORMON


FUNGSI : - MENDORONG ABSORSI CA PADA USUS
- MENDORONG EKSKRESI POSPAT MELALUI URINE
- BERPERAN DALAM PROSES PENULANGAN
(OSSIFIKASI)

• KEL. PARATIROID : TIDAK TERDAPAT PADA IKAN


DAN AMPHIBIA
PANCREAS

 Letak :
 Retroperitoneal
 Ukuran :
 Panjang 15 Cm
 Terdiri atas :
 caput pancreas : margo dextra berhubungan dengan
duodenum pars descendens
 collum pancreas
 corpus pancreas
 cauda pancreas : berhubungan dengan lien
 Caput Pancreas :
 Terletak pada bentuk C dari lengkungan duodenum.
Bagian yang terletak di belakang vasa mesenterica
superior, disebut proccessus uncinatus
 Collum Pancreas :
 Bagian yang menciut yang menghubungkan caput dan
corpus, terdapat di depan permulaan V. Porta dan
berakhir pada V. mesenterica superior.
 Corpus Pancreas :
 Mula berbentuk datar, kemudian baru berubah berbentuk
prisma dengan mempunyai permukaan posterior,
superior, dan inferior. Corpus melanjutkan diri menjadi
cauda.
Kepulauan Langerhans
• Pankreas terletak dalam rongga abdomen (perut)
bagian atas yang memiliki 2 fungsi, yaitu fungsi
eksokrin dan fungsi endokrin.
• Kepulauan langerhans merupakan kumpulan sel-
sel yg terbenam dlm jaringan pankreas.
• Kepualauan langerhans memiliki fungsi endokrin
pada pankreas.
• Kumpulan sel-sel pd pulau langerhans t’diri dr sel
alfa, sel beta dan sel delta.
Kepulauan Langerhans (lanjutan)
• Sel alfa mensekresi hormon glukagon.
– Fungsi hormon glukagon adalah
menaikkan kadar glukosa darah melalui
pemecahan glikogen menjadi glukosa di
dlm hati (glikogenolisis).
– Glukagon disekresi oleh pankreas sbg
respons thd penurunan kadar kadar
glukosa darah.
Kepulauan Langerhans (lanjutan)
• Sel beta mensekresi hormon insulin.
– Fungsi insulin adalah menurunkan kadar
glukosa darah melalui proses pemecahan
glukosa menjadi glikogen (glikolisis) & disimpan
dlm hati, otot & jaringan lain sbg cadangan
energi.
– Insulin juga meningkatkan penyimpanan lemak
dlm jaringan adiposa & sintesis protein dlm
b’bagai jaringan tubuh.
Kepulauan Langerhans (lanjutan)
• Sel delta mensekresi hormon somatostatin.
– Somatostatin menimbulkan efek hipoglikemik
dgn m’hambat pelepasan hormon p’tumbuhan
dari hipofisis dan glukagon dari pankreas.
KELENJAR PANKREAS
• Terletak di retroperitoneal rongga abdomen
bagian atas dan terbentang horizontal dari
duodenum ke lien. Jaringan utama pankreas
terdiri atas :
– Asini
• Berfungsi untuk mensekresikan getah pencernaan ke
dalam duodenum
– Pulau Lagerhans
• Tidak mengeluarkan sekretnya keluar tapi langsung ke
dalam darah
• Pulau lagerhans terdiri dari beberapa sel : sel alfa / sel
A, sel beta / sel B, sel C dan sel D
• Pulau Langerhans
– Sel alfa/ sel A
– Menghasilkan glukagon yang berfungsi untuk
meningkatkan kadar glukosa dalam darah
dengan cara memobilisasi glukosa, asam
lemak dan asam amino dari tempat
cadangannya ke dalam darah.

• Sel beta/ sel B


– Mensekresi insulin yang berfungsi untuk
menurunkan kadar glukosa darah dengan
cara meningkatkan simpanan glukosa hati ke
hati
– Sel C
• Mensekresi somatotastin yang berpengaruh :
• Menekan Gh
• Menghambat saluran cerna (pengosongan lambung,
sekresi asam lambung, kontraksi bladder)

– Sel D
• Mensekresi polipeptida (Gastrin)
Kelenjar Ovarium
• Ovarium menghasilkan 2 macam hormon
– Hormon estrogen (hormon-hormon folikuler)
dihasilkan oleh folikel de Graff
– Hormon progesteron  korpus luteum
Ovarium (lanjutan)
• Hormon Estrogen :
– Dikeluarkan oleh ovarium dr mulai masa anak2
sampai menopause.
– Hormon ini dinamakan jg hormon folikuler krn
terus dihasilkan olh sjlh besar folikel ovarium.
– Estrogen penting utk p’kembangan organ
kelamin wanita dan sifat2 kelamin sekunder.
– Estrogen jg m’pertahankan sifat2 fisik dan
mental kewanitaan.
Ovarium (lanjutan)
• Hormon Progesteron :
– Disekresi oleh korpus luteum.
– Fungsi melanjutkan kerja estrogen, yaitu
menyebabkan dinding uterus bag. Dalam
(ensometrium) menebal, lembut dan siap utk
menerima ovum yg telah dibuahi.
– Progesteron m’hambat menstruasi.
– T’jadinnya menstruasi disebabkan krn
degenerasi korpus luteum yg menyebabkan
kadar progesteron dlm daran menurun.
Testis
• Bagian dari organ kelamin pria.
• Terletak didalam sebuah kantung yg disebut dgn skrotum.
• Fungsi testis adlh tempat spermatozoa dihasilkan dan
m’produksi hormon2 kelamin pria, yaitu testosteron.
• Testosteron disekresi oleh sel interstisiil yaitu sel2 yg
t’letak didlm ruang antara tubula2 seminiferus testis.
• Fungsi utk pengembangan sifat2 kelamin sekunder pria
dan m’berikan sifat2 fisik dan mental seorang pria.
Kelenjar Testis
• Kelenjar Testis terletak di bagian interstitial testis.
Kelenjar ini dibentuk oleh sel-sel leydig dan
menghasilkan hormon Ralaksin dan Testosteron.
Hormon Ralaksin berperan dalam mengatur relaksasi
otot-otot yang berkaitan dengan sifat kelamin. Hormon
Testosteron berperan penting dalam pengaturan
pembentukan sperma dan ciri kelamin skunder pria
• Tiga macam sel di testis :
– Spermatogonia  spermatozoa
– Leydig  testosteron  LH
– Sertoli  ABP  FSH
• Hormon estrogen berperan penting dalam
mengatur siklus menstruasi dan mengatur
sistem reproduksi
• Hormon Progesteron berperan penting
dalam mengatur siklus menstruasi,
perkembangan ovum dan ciri kelamin
skunder wanita.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai