Anda di halaman 1dari 6

Asysyifa Wulansari

P07131219002
Yang dimaksud ilmu sains adalah ilmu yang dapat
diuji (hasil dari pengamatan sesungguhnya)
kebenarannya dan dikembangkan secara bersistem
dengan kaidah-kaidah tertentu berdasarkan
kebenaran atau kenyataan semata sehingga
pengetahuan yang dipedomani tersebut boleh
dipercayai, melalui eksperimen secara teori.
Teknologi adalah
segala hal yang
telah
disempurnakan
prosedurnya
melalui teori yang
dikembangkan
secara nyata dan
praktis untuk
mempermudah
aktivitas manusia.
Dampak positif teknologi :

Sistem pembelajaran menjadi


lebih mudah

Mengakses berbagai informasi


terbaru dan akurat akan lebih
cepat

Pertumbuhan ekonomi menjadi


semakin tinggi

Terjadi proses industrialisasi


yang mempermudah
pengolahan
Dampak negatif teknologi :

d
He re a n
r e
Pictu ck Penyalahgunaan media informasi untuk menyebarkan hoax
Your end to Ba
S

Pengambil alihan pekerjaan buruh dengan robot

Kerahasiaan yang penting semakin terancam

Munculnya tindak kriminal gaya baru


Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai