Anda di halaman 1dari 37

Pertemuan ke 14-15

Structure Query Language

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014


Apa itu SQL?
• Structured Query Language (SQL) merupakan bahasa
komputer standar ANSI (American National Standard
Institute) untuk mengakses dan memanipulasi sistem
basisdata. SQL pertama kali dikembangan pada akhir
tahun 1970-an di Laboratorium IBM San Jose,
California.
• ANSI ...

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 2


Apa itu SQL?
• Structured Query Language (SQL) ...
• ANSI (American National Standard Institute) dan ISO
(International Standard Organization)
mempromosikan SQL sebagai standar indrustri pada
Oktober 1986. SQL umumnya dibaca “sequel” dan
merupakan bahasa nonprosedural. SQL dapat bekerja
dengan program basisdata seperti Ms. Access, DB2,
Infomix, Ms. SQLServer, Oracle, Sybase dan
sebagainya.

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 3


Jenis Perintah pada SQL?
• DDL
– Data Definition Language
• DML
– Data Manipulation Language
• DCL
– Data Control Language (*tidak dibahas lebih lanjut)

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 4


SQL: DDL
DDL (Data Definition Language) dalam SQL
memungkinkan untuk membuat basisdata, tabel dan
indeks, yang termasuk dalam bahasa definisi data
adalah :
• CREATE (membuat basisdata/tabel)
• DROP (menghapus basisdata/tabel)
• ALTER (mengupdate tabel)
• RENAME (mengganti nama tabel)

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 5


SQL: DDL - Create
CREATE
merupakan pernyataan untuk membuat sebuah
basisdata.
Syntax :
CREATE DATABASE <nama> 

Contoh penggunaan :
CREATE DATABASE DB_Pegawai
 
Hasil perintah di atas, akan menghasilkan basisdata
dengan nama DB_Pegawai.
Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 6
SQL: DDL - Create
Syntax :
CREATE TABLE <nama> (field1 tipe1 opt1, field2 tipe2
opt2, ...);

Contoh penggunaan-1:
CREATE TABLE pelanggan (
id_pelanggan char(5) NOT NULL,
nm_pelanggan varchar(40) NOT NULL,
alamat text NOT NULL,
telepon varchar(20) NOT NULL,
PRIMARY KEY (id_pelanggan)
);
Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 7
SQL: DDL - Create
Contoh penggunaan-2:

CREATE TABLE head_pesan (


nomor_pesan char(7) PRIMARY KEY,
id_pelanggan varchar(5) references
pelanggan(id_pelanggan) on delete cascade on
update cascade,
tgl_pesan date NOT NULL
);

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 8


SQL: DDL - DROP
DROP
merupakan pernyataan untuk menghapus basisdata.
Syntax:
DROP DATABASE <nama>

Contoh penggunaan :  
DROP DATABASE DB_Pegawai
 *Hati2 jika hendak menghapus database, karena perintah
tersebut tidak dapat di “Undo”

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 9


SQL: DDL - DROP
Syntax:
DROP TABLE <nama>

Contoh penggunaan :  
DROP TABLE pelanggan
 *Hati2 jika hendak menghapus tabel, karena perintah tersebut
tidak dapat di “Undo”

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 10


SQL: DDL - ALTER
ALTER
untuk mengubah struktur suatu tabel
Syntax:
 ALTER TABLE <nama_tabel> [alter_options];
 
dimana alter_options dapat berisi perintah:
• ADD <definisi_field_baru>
digunakan untuk menambahkan field baru dengan
“definisi_field_baru” (nama field, tipe dan option
lain). Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 11
SQL: DDL - ALTER
• ADD INDEX <nama_index>
digunakan untuk menambahkan index baru.

• ADD PRIMARY KEY (field_kunci)


digunakan untuk menambahkan primary key pada
tabel.

• CHANGE <field_yang_diubah> <definisi_field_baru>


digunakan untuk mengubah field_yang_diubah
menjadi definisi_field_baru
Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 12
SQL: DDL - ALTER
• MODIFY <definisi_field_baru>
digunakan untuk mengubah tipe suatu field menjadi
definisi_field_baru

• DROP <nama_field>
digunakan untuk menghapus field

• RENAME TO <nama_tabel_baru>
digunakan untuk mengganti nama tabel
Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 13
SQL: DDL - ALTER
Contoh Penggunaan:
Menambahkan field “tgllahir” ke tabel pelanggan
• ALTER TABLE pelanggan ADD tgllahir date NOT NULL;

Menambahkan primary key pada suatu tabel


• ALTER TABLE pelanggan ADD PRIMARY
KEY(id_pelanggan);

Mengubah tipe field tgllahir menjadi varchar dalam tabel


pelanggan
• ALTER TABLE pelanggan MODIFY tgllahir varchar(8) NOT
NULL; Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 14
SQL: DDL – ALTER, RENAME
Contoh Penggunaan:
Menghapus field tgllahir dari tabel pelanggan
• ALTER TABLE pelanggan DROP tgllahir;

Mengubah Nama Tabel


Untuk mengubah nama suatu tabel, dapat menggunakan
perintah SQL sbb :
• RENAME TABLE pelanggan TO plg;
• ALTER TABLE plg RENAME TO pelanggan;

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 15


SQL: DML
DML (Data Manipulation Language) dalam SQL
memungkinkan untuk memanipulasi data dalam
basisdata, yang termasuk dalam bahasa manipulasi
data adalah :
• INSERT INTO (Menambahkan record baru)
• SELECT (Menampilkan data)
• UPDATE (Mengubah nilai field)
• DELETE (Menghapus record)

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 16


SQL: DML - INSERT
Syntax:
INSERT INTO <nama tabel> (field1,field2,...) VALUES
(nilai1, nilai2, ...)

Contoh Penggunaan1:
• INSERT INTO mahasiswa (nrp, nama, kelas, ip)
VALUES (‘2312001’,’doni’,’2KA1’,80),
(‘2312002’,’nilam’,’2KA2’,75);

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 17


SQL: DML - INSERT
Syntax:
INSERT INTO <nama tabel> (field1,field2,...) VALUES
(nilai1, nilai2, ...)

Contoh Penggunaan2:
• INSERT INTO mahasiswa VALUES
(‘2312003’,’melani’,’2KA3’,60),
(‘5312004’,’Komeng’,’2KU1’,77);

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 18


SQL: DDL - SELECT
Perintah SELECT digunakan untuk membaca informasi
dari tabel.

Syntax:

SELECT [field | *] FROM nama_tabel [WHERE kondisi];

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 19


SQL: DDL - SELECT
Diketahui tabel mahasiswa sbb:
nim Nama kelas ip rank
3303143 Ali Wardhana 2mi-10 76 53
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9 71 89
3303165 Citra Sutisna Putra 2mi-10 69 100
3303060 David Zakaria 2mi-9 69 149
3303075 Didit Rusandi 2mi-10 85 16
3303166 Dilla Astrika Aprilia 2mi-9 81 31
3303090 Dwi Rahayu 2mi-10 79 39
3303079 Eneng Aisyah 2mi-9 63 133

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 20


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan:
• SELECT nim,nama,kelas FROM mahasiswa
Hasilnya adalah sbb:
nim Nama kelas
3303143 Ali Wardhana 2mi-10
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9
3303165 Citra Sutisna Putra 2mi-10
3303060 David Zakaria 2mi-9
3303075 Didit Rusandi 2mi-10
3303166 Dilla Astrika Aprilia 2mi-9
3303090 Dwi Rahayu 2mi-10
3303079 Eneng Aisyah 2mi-9

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 21


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan:
• SELECT * FROM mahasiswa
Hasilnya adalah sbb:
nim Nama kelas ip rank
3303143 Ali Wardhana 2mi-10 76 53
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9 71 89
3303165 Citra Sutisna Putra 2mi-10 69 100
3303060 David Zakaria 2mi-9 69 149
3303075 Didit Rusandi 2mi-10 85 16
3303166 Dilla Astrika Aprilia 2mi-9 81 31
3303090 Dwi Rahayu 2mi-10 79 39
3303079 Eneng Aisyah 2mi-9 63 133

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 22


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan:
• SELECT kelas FROM mahasiswa
Hasilnya adalah sbb:
kelas
2mi-10
2mi-9
2mi-10
2mi-9
2mi-10
2mi-9
2mi-10
2mi-9

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 23


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan:
• SELECT DISTINCT kelas FROM mahasiswa
Hasilnya adalah sbb:
kelas
2mi-10
2mi-9

Distinct = Untuk menghilangkan duplikasi atau


menampilkan nilai Politeknik
yang& STMIK
berbeda.
LPKIA Tahun 2014 24
SQL: DDL - SELECT
• Klausa WHERE
Operator Keterangan Operator Keterangan
= Sama dengan Like Mencari suatu pola
Atau, salah satu kondisi
<> Tidak sama dengan Or
benar
Dan, semua kondisi
> Lebih besar dari And
benar
< Lebih kecil dari In Himpunan dari
Lebih besar atau sama Between …
>= dengan And …
Antara dua nilai
Lebih kecil atau sama
<= dengan

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 25


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan1:
• SELECT * FROM mahasiswa WHERE nama Like ‘a%’
Hasilnya adalah sbb:

nim Nama kelas ip rank


3303143 Ali Wardhana 2mi-10 76 53
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9 71 89

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 26


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan1:
• SELECT * FROM mahasiswa WHERE nama Like ‘%ti
%’
Hasilnya adalah sbb:
nim Nama kelas ip rank
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9 71 89
3303165 Citra Sutisna Putra 2mi-10 69 100

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 27


SQL: DDL - SELECT
• Operator IN
Operator IN bisa digunakan jika kita mengetahui nilai
pasti yang akan diambil untuk setidaknya satu kolom.

Contoh penggunaan:
• SELECT * FROM mahasiswa WHERE ip IN (76,79)
nim Nama kelas ip rank
3303143 Ali Wardhana 2mi-10 76 53
3303090 Dwi Rahayu 2mi-10 79 39

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 28


SQL: DDL - SELECT
• Operator BETWEEN … AND …
Memilih data di dalam range dua nilai dapat berupa
angka, teks atau tanggal.

Contoh penggunaan-1:
• SELECT * FROM mahasiswa WHERE ip BETWEEN 70
AND 80
nim Nama kelas ip rank
3303143 Ali Wardhana 2mi-10 76 53
3303090 Dwi Rahayu 2mi-10 79 39
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9 71 89

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 29


SQL: DDL - SELECT
Contoh penggunaan-2:
• SELECT * FROM mahasiswa WHERE ip NOT
BETWEEN 70 AND 80

nim Nama kelas ip rank


3303165 Citra Sutisna Putra 2mi-10 69 100
3303060 David Zakaria 2mi-9 69 149
3303075 Didit Rusandi 2mi-10 85 16
3303166 Dilla Astrika Aprilia 2mi-9 81 31
3303079 Eneng Aisyah 2mi-9 63 133

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 30


SQL: DDL - SELECT
• Klausa ORDER BY digunakan untuk mengurutkan
data (ASC atau DESC)
Contoh penggunaan-1:
• SELECT * FROM mahasiswa ORDER BY nama
nim Nama kelas ip rank
3303143 Ali Wardhana 2mi-10 76 53
3303186 Ari Budiarti Bachterani 2mi-9 71 89
3303165 Citra Sutisna Putra 2mi-10 69 100
3303060 David Zakaria 2mi-9 69 149
3303075 Didit Rusandi 2mi-10 85 16
3303166 Dilla Astrika Aprilia 2mi-9 81 31
3303090 Dwi Rahayu 2mi-10 79 39
3303079 Eneng Aisyah 2mi-9 63 133
Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 31
SQL: DDL - UPDATE
Perintah UPDATE digunakan untuk mengubah nilai
suatu field dalam tabel.

Syntax:

UPDATE namatabel SET field = nilaibaru [WHERE


kondisi];

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 32


SQL: DDL - UPDATE
Contoh penggunaan1:

• UPDATE mahasiswa SET nama = ‘Dwi Lestari’


WHERE nama = ‘Dwi Rahayu’

• UPDATE mahasiswa SET nama = ‘Eneng Aisyah’


WHERE nrp = ‘3303079’

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 33


SQL: DDL - UPDATE
Contoh penggunaan2:

• UPDATE barang SET harga = harga – (harga * 0,1)


WHERE jenisbrg = ‘cair’

*atau dapat dituliskan sbb:

• UPDATE barang SET harga = harga * 0,9 WHERE


jenisbrg = ‘cair’

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 34


SQL: DDL - DELETE
Pernyataan DELETE digunakan untuk menghapus baris
data dalam tabel.

Syntax:

DELETE FROM nama_tabel [WHERE kriteria]

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 35


SQL: DDL - DELETE
Contoh penggunaan1:
DELETE FROM mahasiswa
atau
DELETE * FROM mahasiswa

Contoh penggunaan2:
DELETE FROM mahasiswa WHERE nama = ’David
Zakaria’

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 36


Any
Questions?

Politeknik & STMIK LPKIA Tahun 2014 37

Anda mungkin juga menyukai