Anda di halaman 1dari 12

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI

KERJA SERTA DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA


KARYAWAN PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM
(PDAM) TIRTA RANDIK CABANG SEKAYU

Nama : RIZKI KURNIAWAN


NPM : 194241032
Konsentrasi : ManajemenSDM

PROGRAM PASCASARJANA
MAGISTER MANAJEMEN
UNIVERSITAS TRIDINANTI PALEMBANG
2021
A.
A. Latar
Latar Belakang
Belakang Masalah
Masalah
Tumbuh dan berkembangnya organisasi tergantung pada sumber
daya manusia. Oleh karena itu sumber daya manusia merupakan aset
yang harus ditingkatkan secara efektif dan efisien sehingga akan terwujud
kinerja yang optimal. Untuk mencapai dimaksud, organisasi dalam hal ini
perusahaan harus mampu menciptakan situasi dan kondisi yang
mendorong dan memungkinkan karyawan untuk mengembangkan
kemampuan dan keterampilan secara optimal, khususnya dalam hal
kinerja. Maka organisasi perlu memperhatikan lingkungan kerja dan
motivasi serta disiplin karyawan
Kinerja yang tinggi merupakan manifestasi dari kualitas karyawan.
Kinerja ini merupakan suatu hal yang penting dalam rangka menunjang
kelancaran organisasi dalam mencapai tujuanya dan dapat tercipta jika
terdapat semangat yang tinggi dari para karyawannya Hal ini juga berlaku
bagi karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik
Cabang Sekayu dalam mengerjakan pekerjaannya, bagaimana karyawan
dapat melaksanakan pekerjaannya dengan sebaik-baiknya dan kualitas
yang dapat ditingkatkan, serta dapat mencapai kinerja yang maksimal.
...
...Latar
Latar Belakang
Belakang

Berdasarkan pengamatan peneliti, kinerja pada karyawan


Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik Cabang Sekayu
masih belum optimal. Kemampuan dan minat yang berbeda dan bertolak
belakang dengan tugas yang ada sekarang memicu tidak maksimalnya
kinerja yang ada. Dari sisi kwantitas dan kwalitas pekerjaan yang meliputi
standart waktu yang digunakan masih perlu di tingkatkan lagi.

Oleh sebab itu, maka peneliti melakukan penelitian dengan judul


“Pengaruh Lingkungan Kerja dan Motivasi Kerja serta Disiplin Kerja
Terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM)
Tirta Randik Cabang Sekayu”
Rumusan
Rumusan Masalah
Masalah

Berdasarkan masalah yang telah dikemukakan di atas, maka


perumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

1.Apakah Lingkungan Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan


Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik Cabang Sekayu?
2.Apakah Motivasi Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan
Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik Cabang Sekayu?
3.Apakah Disiplin Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan
Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik Cabang Sekayu?
Tinjauan
Tinjauan Pustaka
Pustaka

kinerja adalah ringkasan ukuran jumlah dan mutu kontribusi tugas individu atau
kelompok pada unit kerja dan organisasi atau sebagai mutu dan jumlah kerja yang
dihasilkan (Arianto.2013:17);

Lingkungan kerja merupakan segala sesuatu yang ada di sekitar pegawai baik
berbentuk fisik maupun non fisik, langsung atau tidak langsung yang dapat
mempengaruhi pegawai tersebut dalam bekerja

Motivasi adalah suatu kondisi yang menggerakkan manusia kearah suatu tujuan
tertentu, bahwa motivasi kerja sebagai kondisi yang berpengaruh membangkitkan,
mengarahkan dan memelihara perilaku yang berhubungan dengan lingkungan
kerja.; dan

Disiplin kerja adalah sikap kesediaan dan kerelaan seseorang untuk mematuhi
dan menaati norma-norma peraturan yang berlaku di sekitarnya Novitasari
(2017:34).
Kerangka
Kerangka Berpikir
Berpikir
Hipotesis
Hipotesis Penelitian
Penelitian

1. Terdapat pengaruh Lingkungan kerja terhadap Kinerja


Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta
Randik Cabang Sekayu

2. Terdapat pengaruh Motivasi kerja terhadap Kinerja Karyawan


Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik Cabang
Sekayu .

3. Terdapat pengaruh Disiplin kerja terhadap Kinerja Karyawan


Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik Cabang
Sekayu .
Tempat
Tempat dan
dan Waktu
Waktu Penelitian
Penelitian

Tempat Penelitian:
Penelitian ini dilakukan di PDAM Tirta Randik Sekayu Jalan
Kolonel Wahid Udin Lk VII, Serasan Jaya, Sekayu, Kabupaten Musi
Banyuasin, Sumatera Selatan 30711.

Waktu Penelitian :
Penelitian ini dilaksanakan selama 4 (Empat) bulan dari bulan
Desember 2020 sampai bulan Maret 2021.
Metode
Metode Penelitian
Penelitian
Populasi

Dalam penelitian ini yang dijadikan objek adalah semua karyawan


Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Randik sekayu yang
berjumlah 60 Karyawan yang terdaftar sebagai anggota DAPENMA
PAMSI.

Sampel

Di dalam penelitian ini peneliti menjadikan semua populasi untuk


dijadikan sampel dengan menjawab sampling jenuh. Dari sejumlah 60
orang karyawan kemudian yang dijadikan sebagai responden data
penelitian berjumlah 60 orang Karyawan sebagai sampel penelitian.
Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Sampel
Jenuh yaitu pengambilan sampel dilakukan secara keseluruhan dari
jumlah populasi.
TEKNIK
TEKNIK ANALISIS
ANALISIS DATA
DATA
1. Analisis Deskriptif meliputi :
a. Demografi
b.Jawaban Responden

2. Analisis Inferensial meliputi :


a) measurement model (pengukuran model variabel/Outer Model ).
1) Uji Validitas
2) Uji Reabilitas

b) structural model (pengukuran struktur/ Inner Model).


1) Path coefficient
2) t- Statistic
3) r-squared value.

3. Uji Hipotesis Statistik


a. Direct Effect
b. Indirect Effect
Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Structural
Equation Model (SEM) yang dioperasikan melalui program Partial Least
Square (PLS)
Hipotesis
Hipotesis Penelitian
Penelitian
Keputusan
No Hipotesis H0 H0
ditolak diterima
  H0 : Lingkungan kerja tidak
 
1. berpengaruh secara signifikan P value ≤ P value >
terhadap Kinerja 0,05 atau 0,05 atau
H1 : Lingkungan kerja berpengaruh t hitung t hitung ≤
secara signifikan terhadap >1,96 1,96
Kinerja
H0 : Motivasi kerja tidak
berpengaruh secara signifikan P value ≤ P value >
terhadap Kinerja 0,05 atau 0,05 atau
2
H1 : Motivasi kerja berpengaruh t hitung t hitung ≤
secara signifikan terhadap >1,96 1,96
Kinerja
  H0 : Disiplin kerja tidak berpengaruh
 
3 secara signifikan terhadap P value ≤ P value >
Kinerja 0,05 atau 0,05 atau
H1 : Disiplin kerja berpengaruh t hitung t hitung ≤
secara signifikan terhadap >1,96 1,96
Kinerja

Anda mungkin juga menyukai