Anda di halaman 1dari 11

KEMISKINAN DAN KESENJANGAN

PENDAPATAN
Nama Kelompok :
1. ATIK WIJAYANTI
2. ELA DEVIANTI
3. HOSANNA SIREGAR
4. LEDYANA SYAFIDAH
Pengertian
kemiskinan sebagai kondisi kekurangan pendapatan
dan kesulitan ekonomi. Namun, kemiskinan juga
dipandang sebagai suatu keadaan dimana kurangnya
akses terhadap pendidikan.
Kesenjangan pendapatan adalah suatu kondisi dimana
distribusi pendapatan yang diterima masyarakat tidak
merata.
Faktor Penyebab

Kemiskinan Kesenjangan
1. Laju Pertumbuhan 1. Bakat dan kemampuan
Penduduk yang berbeda-beda atau
2. Angkatan Kerja terjadi secara tidak merata
3. Distribusi Pendapatan dan 2. Tingkat Pendidikan yang
Pemerataan Pembangunan masih rendah
3. Presentase lapangan
pekerjaan yang tidak
sebanding dengan jumlah
tenaga kerja yang ada.
Dampak Kemiskinan dan Kesenjangan
Pendapatan
1. Kriminalitas
2. Tingkat pendidikan rendah
3. Tingkat kesehatan rendah dan meningkatnya angka
kematian
4. Penggangguran
Pengertian Rasio Gini
Koefisien Gini atau Indeks Gini merupakan indikator yang menunjukkan tingkat ketimpangan pendapatan secara
menyeluruh. Nilai Koefisien Gini berkisar antara 0 hingga 1. Koefisien Gini bernilai 0 menunjukkan adanya
pemerataan pendapatan yang sempurna, atau setiap orang memiliki pendapatan yang sama.

Rumus

keterangan
• GR : Koefisien Gini (Gini Ratio)
• Pi : frekuensi penduduk dalam kelas pengeluaran ke-i

• Fi : frekuensi kumulatif dari total pengeluaran dalam kelas pengeluaran ke-i

• Fi-1 : frekuensi kumulatif dari total pengeluaran dalam kelas pengeluaran ke (i-1)
Angka Kemiskinan di Indonesia 2017-2018
(Rasio Gini)
• Pada Maret 2018, tingkat ketimpangan pengeluaran penduduk Indonesia yang
diukur oleh Gini Ratio adalah sebesar 0,389. Angka ini menurun sebesar
0,002 poin jika dibandingkan dengan Gini Ratio September 2017 yang
sebesar 0,391.

• Gini Ratio di daerah perkotaan pada Maret 2018 tercatat sebesar 0,401, turun
dibanding Gini Ratio September 2017 yang sebesar 0,404. Sementara itu,
Gini Ratio di daerah perdesaan pada Maret 2018 tercatat sebesar 0,324, naik
sebesar 0,004 poin jika dibandingkan dengan Gini Ratio September 2017
yang sebesar 0,320.
Pendapatan Perkapita Indonesia 2017
• Dalam rilis BPS disebutkan, perekonomian Indonesia 2017 ini yang diukur
berdasarkan Produk Domestik Bruto PDB mencapai Rp13.588,8 triliun
dan PDB perkapita mencapai Rp51,89 juta atau US$3.876,8. 

• Pencapaian ini di bawah target 5,2 persen, tapi angka 5,07 persen ini
merupakan yang tertinggi sejak 2014

• Namun demikian, ekonomi Indonesia tahun 2017 yang tumbuh 5,07 persen
ini lebih tinggi dibanding capaian tahun 2016 sebesar 5,03 persen. 
Hubungan Antara Pertumbuhan Ekonomi dan
Distribusi Pendapatan
Semakin besar jurang pendapatan semakin besar pula variasi dalam
distribusi pendapatan. Jika ketidakseimbangan terus terjadi antara
kelompok kaya dan kelompok miskin, maka perekonomian tersebut benar-
benar menggambarkan pertumbuhan yang tidak merata.
Hubungan Antara Pertumbuhan dan
Kemiskinan
Pertumbuhan ekonomi dapat berdampak positif bagi pengurangan
kemiskinan bilamana pertumbuhan ekonomi yang terjadi berpihak pada
penduduk miskin.
Siregar (2006) juga menyatakan bahwa pertumbuhan
ekonomi merupakan syarat keharusan bagi pengurangan kemiskinan,
sedangkan syarat kecukupannya adalah pertumbuhan ekonomi tersebut
harus efektif dalam mengurangi kemiskinan. Artinya, pertumbuhan
hendaklah menyebar di setiap golongan pendapatan, termasuk di golongan
penduduk miskin.
Isu kemiskian dan kesenjangan pendapatan
saat ini
kemiskinan yang merupakan sebuah
fenomena dan fakta yang terjadi di negara
Indonesia, sebuah masalah yang sejak dulu
hingga sekarang masih juga belum bisa
teratasi baik oleh pemerintah pusat maupun
oleh pemerintah daerah. Kemiskinan seakan
menjadi momok yang mengerikan dan terus
merongrong keadaan ekonomi masyarakat.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai