Anda di halaman 1dari 13

KESULITAN

BELAJAR
PERKEMBANGAN
BAHASA
Oleh : Kelompok 4
Anggota Kelompok

1. Aliyah Salsabila (20003103)


2. Berliana Anisa Putri
(20003055)
3. Aurora Syifa Hidayat
(20003050)
Hakikat Bahasa
Dan Bicara
Dalam pengertian umum, bahasa dianggap sebagai
alat komunikasi. Alat yang digunakan seseorang
untuk berhubungan dengan orang lain.

Bicara/ wicara adalah ekspresi bahasa dengan


suara. Bicara juga berarti mengungkapkan sesuatu
dengan lisan
Perkembangan
Bahasa Anak
Normal
Perkembangan bahasa pada anak merupakan
pendeteksian gejala-gejala yang terjadi pada anak dalam
proses pengembangan.
Dalam perkembangan bahasa digunakan untuk melihat
percakapan anak disertai dengan penggunaan teknologi
untuk merekan suara anak.
Berikut tahap perkembangan bahasa menurut Banner
sebagai berikut:
1. pra bicara
2. kata-kata pertama pemunculan nama
3. kombinasi kata
4. tata bahasa
Komponen Bahasa
Komponen
Sintaksis

Komponen
Semantik
Komponen
Fonologi
Tahap
Perkembangan
Bahasa
Tahap Babling

Tahap Lalling

Tahap Echolalia

Tahap True Speech


Kesulitan
Bahasa Dan
Bicara
IDEA (the Individuals with Disabilities
Educatu) mengeluarkan defenisi tentang
anak dengan kesulitan bahasa dan bicara
yaitu “Anak-anak termasuk kategori ini
apabila mereka mempunyai kelainan
komunikasi seperti gagap, kelainan
artikulasi, kelainan bahasa atau kelainan
suara, yang secara nyata berpengaruh
terhadap kinerja pendidikan mereka”
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai