Anda di halaman 1dari 7

Perulangan pada

Visual Basic 6.0


Dasar Komputer dan Pemrograman 2B
Definisi loop

• Loop/perulangan adalah peroses


perulangan yang mengerjakan satu atau
lebih statement.
• Loop diperlukan untuk mengerjakan
suatu proses operasi secara tahap demi
tahap dengan nilai variabel yang menaik
atau menurun
Do...Loop

Mengulang blok statement bila kondisi benar atau sampai kondisi menjadi
benar. Bila tidak ada perintah keluar, Loop akan terus berlangsung
Buka Visual Basic 6.0>pilih standard exe> pilih menu view>tekan Code.
Kemudian tuliskan koding program berikut :
For Next

• Mengulangi suatu blok statement sebanyak jumlah yang di tentukan


While Wend

• Mengeksekusi deretan statement sepanjang kondisinya True


Go Sub ...Return

• Statement GoSub/Return digunakan untuk mengalihkan dan


mengulangi subrutin didalam sebubah prosedur
GoTo...On Error

• Mengalihkan proses ke baris program tertentu

Anda mungkin juga menyukai