Anda di halaman 1dari 22

IV ADMIXTURE

Nancy Wahyuni, M.Farm.,Apt


IV ADMIXTURE
• pencampuran dua atau lebih produk parenteral
steril di rumah sakit untuk memenuhi kebutuhan
terapeutik pasien secara individual.
• pasien mendapatkan beberapa sediaan
parenteral yang harus diberikan dalam waktu
bersamaan, sedangkan pasien memiliki
keterbatasan penerimaan obat melalui suntikan
vena
Rute Pemberian Obat
• IV
• IM
• SC
• Intratechal
• Oral, sublingual
• Inhalasi
Pemberian IV
• Cocok untuk pemberian dalam jumlah yang
besar, TPN, obat IV idmexture
Tujuan IV admixture
• menyediakan dan menjaga kadar obat dalam
darah tetap konstan melalui pemberian obat
secara kontinu dengan kecepatan yang lambat
dan terkontrol
• Mengatasi keterbatasan penerimaan obat melalui
suntikan ke vena dan memudahkan pemberian
beberapa macam obat parenteral sekaligus
dalam jangka waktu lebih singkat
• Untuk mencapai parameter farmakologi tertentu
yang terkontrol, seperti waktu onset, serum peak,
kecepatan eleminasi obat dari dalam tubuh.
Pemberian IV Admixture

• pasien yang tidak bisa melakukan self medicate


• mendapatkan efek biologic yang tidak
didapatakan pemakaian oral
• alternatif bila rute yang diharapkan (oral) tidak
tersedia
• untuk mendapatkan efek lokal, untuk
meminimalkan efek toksik sistemik
• untuk pasien yang tidak sadar, tidak koeperatif,
tidak terkontrol
• untuk pengobatan ketidakseimbangan elektrolit
dan cairan untuk suplai
• nutrisi jangka panjang atau pendek
Syarat Pencampuran obat IV
• Sediaan steril
• Bahan pembawa bahan yang mudah dibawa ke
sistem sirkuler seperti gula, asam amino, atau
elektrolit
• Bebas pirogen ( gunakan water for injection )
• Bebas partikel karena partikel memiliki peran
dalam pembentukan partikel yang tidak larut
• Pastikan efek terapi dan juga keamanan
pencampuran obat dari studi-studi yang sudah
dilakukan (Gennaro, 2000).
Teknik Pencampuran
Kelemahan dari IV Idmexture
• Metode atau pencampuran yang kurang tepat
dapat menyebabkan terjadinya inkompabilitas
fisik atau kimiawi
• Ex Inkompabiitas fisik : perubahan warna, salting
out, pembentukan gas
• Ex Inkompabiitas kimia : terjadi oksidasi, reduksi,
hidrolisis. Akibatnya jumlah zat aktif menurun dan
terbentuk produk toksik
Penyebab Inkompabilitas
• obat dan larutan intravena yang tidak cocok
sebagai pengencer
• ketika obat-obat tersebut : dicampur bersama
misalnya berada dalam jalur (line) infus yang
sama (simultaneous infusion) atau pengemas
sediaan IV yang sama
• obat dan adjuvant (preservatif, bufer, stabilizer,
solven)
• obat dan material dari pengemas sediaan IV
(contohnya, polivinil klorida) atau alat-alat medis,
yang dapat menyangkut sifat material yang
digunakan atau reaksi dengan permukaan bagian
dalam pengemas.

Anda mungkin juga menyukai