Anda di halaman 1dari 10

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PRODUKSI

Dosen pengampu :
RIRIN AFRIANI, S.P., M.MA
DEFINISI

Perencanaan dan Pengendalian Produksi dapat diartikan


sebagai proses merencanakan dan mengendalikan
aliran material yang masuk, mengalir dan keluar dari
sistem produksi/operasi sehingga permintaan pasar dapat
dipenuhi dengan jumlah yang tepat, waktu penyerahan
yang tepat, dan biaya produksi yang minimum
TUJUAN

Mengusahakan agar perusahaan dapat berproduksi


secara efisien dan efektif.
Mengusahakan agar perusahaan dapat menggunakan
modal seoptimal mungkin.
Mengusahakan agar pabrik dapat menguasai pasar
yang luas sehingga memperoleh keuntungan yang cukup
bagi perusahaan.
RUANG LINGKUP

Mengelola pesanan dari pelanggan.

Meramalkan permintaan.

Mengelola persediaan.

Menyusun rencana agregat.

Membuat jadwal induk produksi.

Merencanakan kebutuhan.

Melakukan penjadwalan pada mesin atau fasilitas produksi.


1. Apa peranan perencanaan dan pengendalian

produksi?

2. Mengapa perencanaan dan pengendalian

diperlukan?
PERANAN

Perencanaan produksi sangat penting untuk dilakukan agar


tercapainya fungsi produksi dengan baik dan
tepat. Perencanaan yang dilakukan akan
menghindarkan perusahaan dari memproduksi barang
dengan waktu yang tidak tepat, harga yang tidak sesuai,
dan jumlah barang yang kelebihan maupun kekurangan
saat selesai diproduksi.
SIFAT-SIFAT
 Berjangka waktu

 Berjenjang
 Terpadu

 Berkelanjutan
 Terukur
 Realistis

 Akurat
 Menantang
THANK YOU, SEE YOU NEXT WEEK

Anda mungkin juga menyukai