Anda di halaman 1dari 11

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

HIDUP JADI LEBIH


DAMAI DENGAN
IKHLAS, SABAR,
DAN PEMAAF
BAB XIII / KELAS VII
MEMAHAMI HUKUM
BACAAN NUN
SUKUN/TANWIN)

Apabila ada nµn Sukµn/tanwin berhadapan dengan


huruf hijaiyyah, ada empat hukum bacaannya, yaitu
idzhar (bacaan jelas), ikhfa (bacaan samar), idgham
(bacaan lebur), dan iqlab (bacaan beralih).

PEMBUKAAN PERDANA KPG | 06/10/2020


1. Izhar, yaitu apabila nµn Sukµn/tanwin
berhadapan dengan salah satu dari huruf:
maka nµn Sukµn/tanwin tadi dibaca jelas
(lihat contoh pada tabel).
2. Ikhfa, yaitu apabila nµn Sukµn/tanwin
berhadapan dengan salah satu dari huruf
maka nµn Sukµn/tanwin tadi dibaca samar.
3. Idgam, yaitu apabila nµn Sukµn/tanwin
berhadapan dengan salah satu dari huruf
maka nµn Sukµn/tanwin tidak dibaca
(dilebur ke huruf-huruf tersebut).
4. iqlab, yaitu apabila nµn Sukµn/tanwin
berhadapan dengan huruf: maka nµn
Sukµn/tanwin dibaca beralih menjadi m

PEMBUKAAN PERDANA KPG | 06/10/2020


PEMBUKAAN PERDANA KPG | 06/10/2020
KANDUNGAN Q.S. AN-NISA/4:146
Kandungan Q.S. an-Nisa/4: 146
menjelaskan tentang keikhlasan amal
seseorang. Ikhlas merupakan syarat
mutlak diterimanya amal.
KANDUNGAN Q.S. AL-BAQARAH/2:153

Kandungan Q.S. al-Baqarah/2:153


menjelaskan orang-orang yang sabar.
Sesungguhnya Allah Swt. beserta
orangorang yang sabar. Sabar
merupakan pengendali hati untuk selalu
Istiqamah dalam berbuat baik.
Sayidina Ali bin Abi Thalib mengatakan.
“Sabar adalah bagian dari
iman,sebagaimana kepala bagian dari
tubuh”.
KANDUNGAN Q.S. ALI-IMRAN/3: 134

Kandungan Q.S. Ali-Imran/3:134


menjelaskan ciri-ciri orang yang taqwa,
yaitu selalu memaafkan orang lain.
Rasulullah saw. menganjurkan kepada
kita untuk saling memaafkan dan
meminta maaf, sebagaimana sabdanya:
“Sambunglah tali silaturahmi kepada
orang yang telah memutuskanmu dan
maafkanlah orang-orang yang
mendzalimimu“. (H.R. Baihaqi)
PERILAKU IKHLAS
DALAM KEHIDUPAN
SEHARI-HARI
Perilaku ikhlas sebagai penghayatan dan pengamalan
Q.S. an-Nisa/4: 146 dalam kehidupan sehari-hari dapat
diwujudkan dengan cara:
Gemar melakukan perbuatan terpuji dan tidak
dipamerkan kepada orang lain;
Ikhlas dalam beribadah, semata-mata karena
Allah Swt.;
Tidak mengharapkan pujian atau sanjungan
dari orang lain;
Selalu berhati-hati dalam bertindak atau
berperilaku;
Tidak pernah membedakan antara amal besar dan
amal kecil;
Perilaku sabar sebagai penghayatan dan
PERILAKU pengamalan Q.S. al-Baqarah/2: 153 dalam
kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan
SABAR DALAM cara sebagai berikut.
KEHIDUPAN Sabar dalam menjalankan perintah Allah Swt
Sabar dalam menjauhi maksiat atau
SEHARI-HARI meninggalkan larangan Allah Swt
Sabar dalam menerima dan menghadapi
musibah
Perilaku pemaaf sebagai penghayatan dan pengamalan
Q.S. Al-Imran /3: 134
Perilaku Pemaaf
dalam kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan
dalam Kehidupan dengan:
a. Memberikan maaf dengan ikhlas kepada orang yang
Sehari-hari meminta maaf;
b. Meminta maaf atas kesalahan yang diperbuat;
c. Tidak memendam rasa benci dan perasaan dendam
kepada orang lain
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai